Anda di halaman 1dari 5

ULANGAN HARIAN BAB 4

KEBERAGAMAN MASYARAKAT INDONESIA DALAM BINGKAI BHINNEKA


TUNGGAL IKA .

Jawablah dengan melengkapi pernyataan-pernyataan pada titik titik di bawah ini !

1. Dengan adanya keberagaman masyarakat Indonesia jangan dijadikan sebagai sumber


masalah atau sumber konflik, tetapi dengan adanya keberagaman harus dapat di jadikan
sebagai sumber ….

1) sumber kekuatan dan kekayaan budaya

2) sumber inovasi dan kreativitas

3) sumber persatuan dan kesatuan

2. Kerusuhan yang marak terjadi di berbagai daerah sangat mengganggu keamanan stabilitas
nasional di masyarakat yang dapat mengganggu jalannya pembangunan Nasional. . Hal
tersebut dapat dihindari / dicegah dengan menjauhkan sikap perilaku !

1. Stereotip terhadap suatu kelompok

2. Hubungan antarpenganut agama yang kurang harmonis

3. etnosentrisme kelompok

3. Untuk memupuk rasa persaudaraan antar suku bangsa dalam Bhinneka Tunggal Ika supaya
terwujud pelaksanaan persatuan dan kesatuan dalam kehidupan sehari-hari dapat di lakukan
dengan cara?

•Mengadakan kegiatan atau acara yang menggalang kebersamaan antar suku bangsa, seperti
festival budaya, pertunjukan seni, atau kegiatan olahraga bersama.

4. Jelaskan penyebab gejala terjadinya konflik dalam masyarakat yang dapat merusak nilai-
nilai persatuan dan kesatuan bangsa , adalah …

1. Perbedaan Identitas: Perbedaan identitas seperti suku, agama, budaya, dan


bahasa dapat menjadi pemicu konflik jika tidak dikelola dengan bijaksana

2. Ketidakadilan Sosial dan Ekonomi: Ketidaksetaraan dalam distribusi sumber daya dan
kesempatan ekonomi dapat menciptakan ketegangan antar kelompok masyarakat.

3. Politik Identitas: Pemanfaatan identitas etnis, agama, atau budaya untuk kepentingan
politik tertentu sering kali memperkuat pembagian dan konflik antar kelompok dalam
masyarakat

4. Ketidakstabilan Politik: Ketidakstabilan politik, termasuk konflik kepentingan politik


antar kelompok atau kelompok politik yang bersaing, dapat memicu konflik sosial yang merusak
persatuan dan kesatuan bangsa.

5. Kurangnya Dialog dan Toleransi: Kurangnya ruang untuk dialog terbuka dan toleransi
antar kelompok masyarakat bisa memperburuk ketegangan dan konflik.

6.Ekstremisme dan Radikalisasi: Peningkatan aktivitas ekstremis dan radikalisme, baik dari
segi agama maupun ideologi

5. Jelaskan gejala-gejala dalam masyarakat Indonesia yang beragaman yang memiliki potensi
menjadi penyebab konflik sosial .!

1. Menguatnya Etnosentrisme Kelompok

Etnosentrisme berasal dari kata etnos yang berarti suku, sedangkan sentrisme memiliki arti titik
pusat.

2. Stereotip terhadap Suatu Kelompok

Stereotip terhadap suatu kelompok, yakni anggapan yang dimiliki suatu kelompok yang bersifat
tidak baik.

3. Hubungan Antarpenganut Agama Kurang Harmonis


Skap fanatik yang berlebihan terhadap keyakinan masing-masing bisa menimbulkan sikap tidak
toleran.

4. Hubungan Antarpenduduk Kurang Harmonis

Terkadang di dalam masyarakat, terjadi pula konflik antara penduduk asli dan penduduk
pendatang,

6.Toleransi antar umat beragama dapat ditumbuhkembangkan dengan subur dan berakar
dengan kuat apabila?

•setiap warga negara Indonesia mengamalkan nilai-nilai pancasila, salah satunya siakp toleransi
terhadap perbedaan suku, ras ataupun agama.

7. Sebutkan dan jelaskan akibat akibat yang ditimbulkan oleh terjadinya konflik di masyarakat

1. Kerusuhan dan Kekerasan

2. Ketidakstabilan Politik dan Sosial

3. Kerusakan Ekonomi

4. Menurunnya Kepercayaan dan Solidaritas

8. Jelaskan upaya upaya yang dapat mencegah terjadinya konflik yang bersifat SARA. ( konflik
suku, konflik agama, konflik Ras dan konflik antar golonga atau kelompok ) !

1. Mendekatkan Diri pada Tuhan

2. Memahami Adanya Perlindungan bagi Hak Warga Negara

3. Saling Menghargai dan Menghormati

9. Sebutkan 3 ( tiga ) kekuatan bangsa Indonesia untuk mempersatukan bangsa !

1.pancasila

2. Sumpah pemuda

3. Bhineka tunggal Ika


10. Jelaskan upaya upaya apa saja untuk dapat mengatasi masalah akibat keberagaman di
lingkungan sekolah kita?
1.Toleransi
Setiap orang harus meningkatkan toleransi satu sama lain agar tidak ada perselisihan. Misalnya,
berteman tanpa memandang ras, suku bangsa, dan agama.
2.Saling Menghargai
Keberagaman adalah sesuatu yang membuat kehidupan menjadi lebih berwarna. Oleh sebab
itu, perbedaan harus dihargai agar setiap warga sekolah bisa merasakan keindahan dari
keberagaman tersebut.
3. Tidak Melakukan Perundungan
Perundungan adalah salah satu penyebab timbulnya masalah akibat keberagaman. Oleh sebab
itu, setiap warga sekolah harus menghindarinya agar kehidupan menjadi damai.
4. Memandang Semua Sama di Mata Tuhan
Keberagaman ada untuk membuat hidup tidak monoton. Namun pada akhirnya, semua orang
mempunyai kedudukan yang sama di mata Tuhan. Hal inilah yang harus dipahami oleh setiap
warga sekolah.
5. Tidak Membeda-bedakan
Setiap orang mempunyai hak yang sama untuk diperlakukan dengan baik. Oleh sebab itu,
semua warga sekolah harus memenuhi hak tersebut kepada orang lain meskipun berasal dari
latar belakang yang berbeda.
6. Saling Membantu
Setiap warga sekolah harus saling membantu satu sama lain jika ada kesulitan. Hal tersebut
harus dilakukan tanpa pandang bulu

NAMA:NOER CHOLLIS

KElAS: 9E
MAPEL:PPKN

Anda mungkin juga menyukai