Anda di halaman 1dari 16

1. Penyebab terjadinya ITP adalah....

,kecuali*
1/1

a. Reaksi autoimun
b. Infeksi virus
c. Intoksikasi makanan
d. Malnutrisi
e. KAD (ketoasidosis diabetik)

2. Berikut ini merupakan pernyataan yang benar mengenai ITP


akut adalah....*
0/1

1. Rasio L:P = 1:2


2. Trombosit : < 20.000/ml
3. Perdarahan beberapa hari
4. Lama penyakit : 2-6 minggu

3. Tanda dan gejala pada penderita ITP adalah....*


1/1

1. Petechiae
2. Memar
3. fatigue
4. Epistaksis

4. Tanda dan gejala neurosensori yang harus dikaji pada


penderita ITP adalah...*
1/1

1. Sakit kepala
2. Pusing
3. Kelemahan
4. Penurunan penglihatan

5. Masalah keperawatan yang dapat terjadi pada pasien ITP


adalah.....*
0/1

1. Gangguan pemenuhan kebutuhan oksigen


2. Gangguan pemenuhan nutrisi : kurang dari kebutuhan tubuh
3. Perubahan perfusi jaringan
4. Gangguan rasa nyaman : Nyeri akut

6. Pencegahan yang dilakukan pada pasien dengan ITP adalah….*


0/1

1. Menghindari obat-obatan seperti aspirin atau ibuprofen


2. Lindungi dari luka yang dapat menyebabkan memar atau pendarahan
3. Lakukan terapi yang benar untuk infeksi yang mungkin dapat berkembang
4. Konsultasi ke dokter jika ada beberapa gejala infeksi, seperti demam
7. Penyebab terjadinya leukimia adalah,.....kecuali*
1/1

a. HTLV
b. Radiasi ionisasi
c. Terpapar arsen
d. Sindrom fanconi
e. Kuman

8. Leukemia nonlimfositik yang paling sering terjadi adalah....*


1/1

a. Leukemia Mielogenus Akut


b. Leukemia Mielogenus Kronis
c. Leukemia Limfositik Akut
d. Leukemia Limfositik Kronis
e. Leukimia Monosit

9. Berikut ini pernyataan yang benar tentang leukimia


mielogenus kronis adalah....*
1/1

1. Sering menyerang individu diatas 20 tahun


2. Pasien menunjukkan tanpa gejala selama bertahun-tahun
3. Peningkatan leukosit kadang sampai jumlah yang luar biasa
4. Limpa membesar

10. Leukimia yang sering menyerang anak laki-laki usia 4 tahun


adalah.....*
1/1

a. Leukemia Mielogenus Akut


b. Leukemia Mielogenus Kronis
c. Leukemia Limfositik Akut
d. Leukemia Limfositik Kronis
e. Leukimia Monosit

11. Leukimia yang sering menyerang individu usia 50-70 tahun


adalah.....*
0/1

a. Leukemia Mielogenus Akut


b. Leukemia Mielogenus Kronis
c. Leukemia Limfositik Akut
d. Leukemia Limfositik Kronis
e. Leukimia Monosit

12. Pada pasien leukimia setelah dilakukan pemeriksaan


diagnostik, didapatkan.....*
1/1
1. Hitung darah lengkap : menunjukkan anemia normositik
2. Hemoglobulin : dapat kurang dari 10 gr/100ml
3. Trombosit : < 50000/mm
4. PTT : memanjang

13. Berikut ini penyataan yang benar tentang fase induksi


pelaksanaan kemoterapi adalah.....*
1/1

1. Dimulasi 4-6 minggu setelah diagnosa ditegakkan


2. Pada fase ini diberikan terapi methotrexate, cytarabine dan hydrocotison melaui
intrathecal
3. Pada sumsum tulang ditemukan jumlah sel muda kurang dari 5%.
4. Secara berkala, mingguan atau bulanan dilakukan pemeriksaan darah lengkap

14. Terapi irradiasi kranial dilakukan hanya pada pasien leukemia


yang mengalami gangguan.....*
0/1

a. Sistem kardiovaskuler
b. Sistem respirasi
c. Sistem susunan saraf pusat
d. Sistem pencernaan
e. Sistem hematologi

15. Penyebaran Limfoma hanya pada kelenjar getah bening,


menandakan limfoma berada pada staduim*
1/1

a.1
b.2
c.3
d.4
e.5

16. Manifestasi klinis limfoma non hodgin adalah*


0/1

1. Splenomegali
2. Demam intermitten
3. Massa di testis
4. Pruritus

17. Factor pencetus terjadinya limfoma malignan adalah…,


kecuali*
0/1

a. Keturunan
b. Infeksi jamur
c. Toksin lingkungan
d. Kelainan system kekebalan
e. Epstein Barr Virus
18. Penyebaran limfoma yang menyerang dua kelompok kelenjar
getah bening dan seluruh dada, hal ini merupakan limfoma
stadium…*
0/1

a.1
b.2
c.3
d.4
e.5

19. Manifestasi klinik pada pasien limfoma malignan yaitu..*


1/1

1. Demam
2. Cepat Lelah
3. Nafsu makan berkurang
4. Terdapat benjolan kenyal dan tidak nyeri

20. Pengkajian Neurosensori pada pasien limfoma malignan


yaitu..*
1/1

1. Kelemahan otot
2. Paresthesia
3. Neuralgia
4. Paraplegia

21. Masalah keperawatan pada pasien limfoma malignan adalah…*


1/1

1. Nyeri
2. Hipertermia
3. Ketidakseimbangan nutrisi:kurang dari kebutuhan tubuh
4. Bersihan jalan nafas tidak efektif

22. Penyebab terjadinya DIC adalah...., kecuali.....*


1/1

1. Keracunan bisa ular


2. Luka bakar
3. Infeksi
4. Alkalosis

23. Pemeriksaan diagnostik pada pasien dengan DIC adalah....*


0/1

1. D-Dimer
2. PTT
3. Masa Protrombin
4. Kadar faktor pembekuan
24. Komplikasi yang dapat terjadi pada DIC adalah...kecuali....*
1/1

a. Syok hipovolemik
b. Edema pulmonar
c. Koma
d. Anemia pernisiosa
e. Nekrosis tubular akut

25. Penatalaksanaan pada pasien dengan DIC adalah....*


1/1

1. Antikoagulan
2. AT III
3. Plasma
4. Trombosit

26. Tanda dasar yang mengarah terjadinya DIC adalah....*


1/1

1. Aktivasi sistem pembekuan darah secara sistemik


2. Trombosit yang turun terus menerus
3. Komponen fibrin bebas yang terus berkurang
4. Adanya tanda-tanda perdarahan

27. Masalah keperawatan yang dapat terjadi pada pasien dengan


DIC adalah....*
0/1

1. Gangguan perfusi jaringan


2. Hipertermia
3. Intoleransi aktivitas
4. Nyeri

28. Tempat pembentukan sel darah adalah :*


1/1

A. Hati.
B. Limpha
C. Sumsum tulang
D. Ginjal
E. Usus halus

29. Masa hidup eritrosit adalah :*


1/1

A. 12 hari
B. 8 - 12 hari
C. 10mhari
D. 120 hari
30. Sel darah yang berfungsi untuk melawan mikroorganisme adalah
:*
1/1

A. Trombosit.
B. Eritrosit.
C. Platelet
D. Leukosit.
E. Hemoglobin.

31. Berikut ini adalah komponen darah, kecuali :*


1/1

A. Protein.
B. Plasma.
C. Sel darah merah.
D. Sel darah putih.
E. Trombosit

32. Pengertian dari Polisitemia adalah :*


1/1

A. Menurunnya jumlah trombosit dalam dalah


B. Menigkatnya produksi faktor-faktor pembekuan darah.
C. Meningkatnya produksi sel darah merah dan hemoglobin
D. Menurunnya faktor pembekuan darah
E. Meningkatnya produksi plasma darah

33. Polisitemia Kompensatori (sekunder) dapat terjadi akibat dari :*


1/1

1. Pemberian steroid
2. Menderita gastritis.
3. Muntah yang berlebihan.
4. Tinggal di dataran tinggi

34. Politemia relatif dapat terjadi akibat....*


1/1

A. Tinggal di dataran tinggi.


B. Menderita gastritis.
C. Muntah yang berlebihan.
D. Pemberian steroid.

35. Politemia Vera dapat terjadi akibat*


1/1

A. Tinggal di dataran tinggi.


B. Muntah yang berlebihan.
C. Penyakit paru atau penyakit jantung
D. Pemberian diuretik
E. Gangguan pada sumsum tulang
36. Manifestasi klinis dari polisitemia vera adalah :*
1/1

1. Hepatosplenomegali.
2. Sakit kepala.
3. Konjungtiva terlihat sangat merah.
4. Peningkatan viskositas darah..

37. Kompliklasi dari polisitemia vera adalah :*


1/1

A. Oedema paru
B. Gagal Ginjal.
C. Hipertensi.
D. Osteoporosis.
E. Sepsis.

38. Diagnosa keperawatan yang dapat ditemukan pada klien dengan


Polisitemia adalah :*
1/1

1. Kekurangan volume cairan berhubungan dengan berkurangnya volume darah.


2. Nyeri berhubungan dengan perubahan perfusi jaringan perifer
3. Intoleransi aktifitas berhubungan dengan berkurangnya volume sel darah merah.
4. Kelebihan volume cairan berhubungan dengan kelebihan sel darah merah dan volume
darah.

39. Penatalaksanaan polisitemia vera diantaranya adalah :*


1/1

1. Memberikan oksigen
2. Membatasi aktifitas
3. Transfusi darah
4. Memberikan banyak cairan bila tidak ada gejala kelebihan cairan

40. Secara umum Anemia dapat disebabkan oleh :*


1/1

a. Sel darah premature.


b. Ketidakseimbangan hormon.
c. Hypertiroid.
d. Kurang istirahat

41. Diagnosa keperawatan yang dapat ditemukan pada klien dengan


Anemia adalah :*
1/1

1. Gangguan keseimbangan cairan berhubungan dengan output berlebihan.


2. Gangguan pertukaran gas berhubungan dengan dengan penurunan komponen
hemoglobin.
3. Gangguan pemenuhan kebutuhan istirahat tidur berhubungan dengan kelemahan.
4. Gangguan pemenuhan kebutuhan nutrisi berhubungan dengan asupan nutrisi esensial
tidak adekuat.

42. Anemia yang disebabkan oleh adanya gangguan pada sel-sel


induk di sum-sum tulang adalah :*
1/1

A. Anemia Sel sabit.


B. Anemia Aplastik.
C. Anemia Hemolisis.
D. Anemia Megaloblastik
E. Anemia Pernisiosa

43. Anemia yang terjadi akibat masa hidup eritrosit yang memendek
adalah :*
1/1

A. Anemia Sel sabit.


B. Anemia Aplastik.
C. Anemia Hemolisis.
D. Anemia Megaloblastik
E. Anemia Pernisiosa

44. Anemia yang terjadi akibat adanya gangguan maturasi inti sel
darah merah adalah :*
1/1

A. Anemia Sel sabit.


B. Anemia Aplastik.
C. Anemia Hemolisis.
D. Anemia Megaloblastik
E. Anemia Pernisiosa

45. Yang termasuk dalam Anemia Hemolitika turunan adalah :


*
1/1

A. Anemia Sel sabit


B. Anemia Aplastik.
C. Anemia Hemolisis.
D. Anemia Megaloblastik
E. Anemia Pernisiosa

46. Dibawah ini adalah pernyataan yang benar tentang organ


Jantung yang merupakan organ yang istimewa…
*
0/2

1. Memiliki serat otot lurik namun bersifat seperti otot polos


2. Kemampuan berkontraksi saat systole dan diastole tidak bergantung pada rangsangan
syaraf
3. Dipengaruhi oleh susunan saraf otonom.
4. Dipengaruhi oleh cuaca dan udara serta emosi baik fisik dan psikologis

47. Mekanisme fisiologis jantung dalam berespon terhadap stress


yaitu…*
0/3

1. Peningkatan frekuensi jantung


2. Dilatasi
3. Hipertropi
4. Peningkatan isi sekuncup

48. Jumlah darah yang dipompakan pada setiap kontraksi disebut


isi sekuncup/stroke volume, yang dipengaruhi oleh…*
0/2

1. Preload
2. Kontraktilitas
3. Afterload
4. Cardiac output

49. Tanda dan gejala yang terjadi pada gagal jantung kanan
adalah…*
0/2

1. Ronkhi basah halus


2. Edema , pitting edema
3. Gallop
4. Distensi vena jugularis

50. Masalah keperawatan utama yang dapat diangkat pada pasien


gagal jantung adalah…*
0/2

1. Penurunan cardiac output


2. Nyeri
3. Kecemasan
4. Intoleransi Aktifitas

51. Posisi kepala dinaikkan pada penatalaksanaan gagal jantung


bermanfaat untuk …*
0/2

1. Memperbaiki venus return


2. Mengurangi preload
3. Mengurangi kongesti paru
4. Mengurangi penekanan hepar terhadap diafragma

52. Dibawah ini adalah pernyataan yang benar tentang


kardiomiopati restriktif..….*
0/2

1. Pasien mengalami kelemahan, sesak nafas, edema, asites


2. Kadang terjadi hepatomegali disertai nyeri
3. JVP meningkat
4. Kusmaul

53. Pada screening awal tekanan darah apabila ditemukan hasil


pemeriksaan tekanan darah sistolik 185 mmhg dan tekanan
diastolic 115 mmHg, maka hal yang harus disarankan adalah:*
2/2

a. Periksa ulang dalam 2 minggu


b. Evaluasi/rujuk ke pusat kes dalam 1 bln
c. Evaluasi/rujuk ke pusat kes dalam 1 minggu
d. Evaluasi/rujuk segera
e. Periksa ulang dalam 2 bulan

54. Pada Pengkajian aktifitas/istirahat pada pasien dengan


gangguan katup dapat ditemukan data sebagai berikut……*
2/2

1. Gangguan tidur (ortopnea, dispnea, paroksimal noktural, nokturia,keringat malam hari.)


2. Adanya keluhan pusing, rasa berdenyut
3. Adanya kelemahan dan kelelahan
4. Adanya riwayat mur-mur jantung

55. Alasan yang paling tepat dalam pemberian oksigen pada kasus
jantung dimaksudkan agar…*
0/2

a. Meningkatkan sediaan oksigen untuk kebutuhan miokardium dalam melawan efek


hipoksia/iskemia
b. Memberikan rasa nyaman dan nyaman
c. Mengurangi sesak saat ekspirasi dan inspirasi
d. Mengurangi beban kerja jantung
e. Mengurangi beban kerja paru

56. Tn. N usia 67 tahun datang ke IGD dengan keluhan sesak


nafas Pada pemeriksaan fisik ditemukan ictus cordis teraba
diaksilaris anterior intecosta VI kiri. Pada evaluasi klinis tidak
ditemukan tanda-tanda serangan jantung akut. Pada auskultasi
jantung terdengar bising sistolik pada apeks. Kemungkinan
gambaran EKG ditemukan adanya hipertropi pada bagian.…*
2/2

a. Hipertropi atrium kiri


b. Hipertropi ventrikel kiri
c. Hipertropi atrium kanan
d. Hipertropi septum atrium
e. Hipertropi ventrikel kanan

57. Seorang wanita usia 55 tahun datang ke RS dengan keluhan


nyeri dada khas (Typical angina pectoris) sejak tiga hari yang lalu.
Episode nyeri sekitar 5 menit, pemeriksaan fisik dalam batas
normal, hasil pemeriksaan EKG dalam batas normal, klien memiliki
riwayat DM yang lama. Pemeriksaan laboratorium yang dianjurkan
untuk menegakkan adanya kejadian koroner akut adalah…
*
0/1

a. SGOT
b. SGPT
c. CK-MB
d. LDH
e. LDL

58. Dibawah ini adalah komponen dari system konduksi jantung


adalah, kecuali*
1/1

a. AV Node
b. Bundle His
c. LAD
d. Bundle Branch
e. SA Node

59. Isi sekuncup jantung dipengaruhi oleh …*


0/2

1. Preload meningkatkan curah sekuncup


2. Kontraktilitas otot miokard meningkatkan curah sekuncup
3. Afterload menurunkan curah sekuncup
4. Tahanan vaskuler sistemik menurunkan curah sekuncup

60. Keluhan nyeri yang khas pada pasien perikarditis adalah….*


2/2

1. Paling sering pada area prekordium, dibawah klavikula


2. Leher, skapula kiri
3. Nyeri semakin berat saat bernafas; merubah posisi tidur; memutar tubuh
4. Nyeri dapat dikurangi dengan posisi berdiri tegak

61. Masalah keperawatan utama yang dapat ditemukan pada


pasien perikarditis adalah….
*
2/2

a. Nyeri
b. Penurunan kardiak output
c. Kurang pengetahuan
d. Cemas
e. Resiko perluasan infeksi

62. Ukuran jantung pada orang dewasa dengan bentuk tubuh


normal, rasio kardio thorak ( a+ b /c x 100 %)
*
1/1

a. 45 – 50 %
b. 55 - 70 %
c. 75 – 80 %
d. 85 – 90 %
e. 95 – 100%

63. Lapisan tengah dari jantung yang merupakan lapisan berotot


adalah :
*
1/1

a. Perikardium viseralis
b. Epikardium
c. Miokardium
d. Endokardium
e. Endokard

64. Katup mitral adalah :


*
1/1

a. Katup yang terletak antara atrium kanan dengan ventrikel kanan


b. Katup yang terletak antara atrium kiri dengan ventrikel kiri
c. Katup yang terletak antara atrium kiri dengan atrium kanan
d. Katup yang terletak antara ventrikel kiri dengan ventrikel kanan
e. Katup yang terletak antara atrium kanan dengan ventrikel kiri

65. Impuls yang dihasilkan oleh AV Node adalah :*


1/1

a. 20 – 40 x/menit
b. 40 – 60 x/menit
c. 60 – 70 x/menit
d. 70 – 80 x/menit
e. 60 – 100 x/menit

66. Curah jantung adalah :*


1/1

a. Jumlah darah yang dipompa ventrikel dalam sekali denyut


b. Jumlah darah yang dipompa ventrikel / menit
c. Jumlah darah yang dipompa atrium dalam sekali denyut
d. Jumlah darah yang dipompa atrium / menit
e. Sama dengan stroke volume

67. Dibawah ini adalah peryataan yang salah dari hukum Frank
Starling :*
2/2

1. Makin besar jantung sewaktu diastole --> semakin besar darah yang dipompakan ke aorta
2. Dalam batas fisiologis, jantung memompakan darah ke seluruh tubuh à darah yang
kembali ke jantung tanpa adanya penumpukan di vena
3. Jumlah darah yang dipompakan oleh jantung tergantung pada jumlah darah yang
mengalir kembali dari vena.
4. Jumlah darah yang dipompakan oleh jantung tergantung pada jumlah darah yang
mengalir kembali dari arteri.

68. Bunyi jantung I adalah :


*
1/1

a. menutupnya katup atrioventrikularis, yang terjadi pada saat kontraksi isometris dari bilik
pada permulaan systole
b. menutupnya katup aorta, yang terjadi pada saat kontraksi isometris dari bilik pada
permulaan systole
c. menutupnya katup arteri pulmonari, yang terjadi pada saat kontraksi isometris dari bilik
pada permulaan systole
d. membukanya katup arteri pulmonari, yang terjadi pada saat kontraksi isometris dari bilik
pada permulaan systole
e. membukanya katup atrioventrikularis, yang terjadi pada saat kontraksi isometris dari bilik
pada permulaan systole

69. Dibawah ini ciri-ciri angina pectoris tidak stabil (Unstable


Angina) adalah :
*
1/1

a. Nyeri dada timbul saat aktivitas lamanya < 15 menit, hilang dengan istirahat
b. Nyeri dada timbul saat istirahat lamanya > 15 menit, tidak hilang dengan istirahat
c. Nyeri dada timbul saat istirahat/aktifitas lamanya > 30 menit, tidak hilang dengan istirahat
d. Nyeri dada timbul saat aktivitas lamanya > 15 menit, hilang dengan istirahat
e. Nyeri dada timbul saat istirahat lamanya > 15 menit, hilang dengan istirahat

70. Dibawah ini merupakan faktor-faktor resiko Penyakit Jantung


Koroner/MCI yang dapat dimodifikasi, kecuali :
*
1/1

a. Hipertensi
b. Merokok
c. Obesitas
d. Jenis kelamin
e. Hiperkolesterol
71. Klasifikasi gagal jantung terbagi menjadi 4 kelas fungsional.
BIla pasien timbul gejala sesak pada aktifitas fisik ringan maka
tergolong kelas :
*
1/1

a. Kelas I
b. Kelas II
c. Kelas III
d. Kelas I V
e. Bukan salah satu diatas

72. Salah satu kriteria utama dari gagal jantung adalah : sesak
saat berbaring yang disebut juga dengan istilah :*
2/2

a. Dyspneu on effort (DOE)


b. Ortopnue
c. Paroxysmal nocturnal dyspnue (PND)
d. Apnue
e. Gallop

73. Salah satu diagnosa keperawatan pada pasien pasca PTCA


adalah “Risiko perubahan perfusi jaringan perifer b/d gangguan
sirkulasi akibat emboli, trombus dan hematoma”. Maka rencana
tindakan yang tepat untuk diagnose keperawatan tersebut adalah :
*
2/2

a. Buat EKG 12 lead


b. Ajarkan klien untuk melapor apbila ada keluhan nyeri dada
c. Bila ada nyeri dada catat wktu onset, aktifitas saat nyeri, lokasi, kualitas, dan intensitas
nyeri
d. Kaji daerah distal tusukan sheath, pulsasi, warna dan suhu kulit
e. Beri O2 atas indikasi

74. Intervensi pemberian minum 2-3 liter selama 6-8 jam pertama
pasca PTCA adalah salah satu intervensi pada diagnosa
keperawatan :*
2/2

a. Risiko penurunan cardiak output b/d gagal jantung, aritmia akibat iskemia miokard
b. Risiko penurunan perfusi jaringan ginjal b/d gangguan sirkulasi akibat zat kontras
c. Risiko nyeri dada b/d iskemia miokard, diseksi, spasme dan emboli
d. Risiko perubahan perfusi jaringan perifer b/d gangguan sirkulasi akibat emboli, trombus
dan hematoma
e. Bukan salah satu diatas
75. Aritmia dibagi menjadi 2 yaitu aritmia karena pembentukan
dan aritmia karena gangguan hantaran. Dibawah ini adalah jenis
aritmia karena pembentukan adalah :
*
0/1

a. Jungtional Ritem
b. AV Blok
c. RBBB
d. SA Blok
e. LBBB

76. Jenis aritmia berasarkan kegawatan meliputi : Aritmia dengan


hemodinamik stabil, Aritmia dengan hemodinamik tidak stabil dan
Aritmia tanpa hemodinamik. Dibawah ini adalah aritmia tanpa
hemodinamik :
*
···/2

a. AV Block II
b. Jungtional Ritem
c. Sinus Bradicardi
d. Ventrikel Fibrilasi
e. Ventrikel Takikardi

77. Pada aritmia Ventrikel Takikardi (VT) pada hemodinamik tidak


stabil maka Tindakan yang dilakukan adalah :
*
0/1

1. Valsafah manover
2. Obat antiaritmia
3. Defibrilasi
4. Cardioversi

78. Pada MCI pasien mengeluh nyeri dada, hasil EKG ada ST
Elevasi di II, III, aVF maka pasien tersebut terkena MCI pada :
*
1/1

a. Anterior
b. Anteroseptal
c. Lateral
d. Anterolateral
e. Inferior

79. Menurut PERKI yang dikatakan Hipertensi berat adalah dengan


tensi sebagai berikut :
*
1/1

a. Sistolik : 130-139 mmHg, Diastolik : 85-89 mmHg


b. Sistolik : 140-159 mmHg, Diastolik : 90-99 mmHg
c. Sistolik : 160-179 mmHg, Diastolik : 100-109 mmHg
d. Sistolik : 180-209 mmHg, Diastolik : 100-119 mmHg
e. Sistolik: > 210 mmHg, Diastolik : > 120 mmHg

80. Komplikasi Hipertensi adalah sebagai berikut, kecuali :


*
1/1

a. Stroke
b. Infark Miokard
c. Gagal Ginjal
d. Ensefalopati
e. Perikarditis

Anda mungkin juga menyukai