Anda di halaman 1dari 14

library.uns.ac.id digilib.uns.ac.

id

Analisis Rasionalitas dalam Pemilihan Alternatif Kebijakan Pembangunan


Fly Over Manahan, Kota Surakarta

Disusun Oleh :

Alfian Taufiq Al Hafidh

D0114104

SKRIPSI

Diajukan Guna Memenuhi Sebagian Persyaratan Untuk Mencapai

Gelar Sarjana Ilmu Administrasi Negara

Program Studi Ilmu Administrasi Negara

PROGRAM STUDI ILMU ADMINISTRASI NEGARA

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN POLITIK

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

2018
commit to user

i
library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

ii
library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

iii
library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

iv
library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

MOTTO

Ingatlah kamu kepada-Ku, niscaya Aku ingat (pula) kepadamu.


(Q.S Al-Baqarah: 152)

Maka sesungguhnya bersama kesulitan itu ada kemudahan. Sesungguhnya


bersama kesulitan itu ada kemudahan.”
(Q.S. Al-Insyirah: 5-6)

“Da’rul Mafasid Muqaddamun ‘ala Jalbil Mashaalih”


(Mencegah kerusakan/kerugian diupayakan lebih dulu sebelum upaya
mendapatkan kemanfaatan)
(Kaidah Usul Fikih)

Cogito Ergo Sum


(Aku berfikir maka aku ada)
(Rene Descartes)

commit to user

v
library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

PERSEMBAHAN

Karya ini penulis persembahkan kepada:

1. Bapak, Mamah dan Adik tercinta yang selalu


memberi semangat dan mendoakan segala yang
terbaik
2. Teman-teman Administrasi Negara B ‘14 atas
dukungan dan kebersamaannya
3. Almamaterku
4. Masa depanku

commit to user

vi
library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh

Segala puji bagi Allah SWT, yang telah memberikan rahmat dan
karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan Skripsi ini
dengan judul “Analisis Rasionalitas dalam Pemilihan Alternatif
Kebijakan Pembangunan Fly Over Manahan, Kota Surakarta”.
Penyusunan skripsi ini disusun untuk memenuhi syarat mendapatkan gelar
Sarjana Sosial, Program Studi Ilmu Administrasi Negara, Fakultas Ilmu
Sosial dan Politik, Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Penulis dalam menyelesaikan Skripsi ini banyak mendapat


bimbingan, petunjuk, serta dorongan yang sangat berharga dari berbagai
pihak. Oleh karena itu pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan
terimakasih kepada:

1. Bapak Drs. Wahyu Nurharjadmo, M. Si, selaku pembimbing skripsi


yang telah meluangkan waktunya untuk memberikan ilmu, bimbingan,
arahan, dan petunjuk sehingga penyusunan skripsi ini dapat
terselesaikan dengan baik.
2. Ibu Prof. Ismi Dwi Astuti Nurhaeni, M. Si selaku Dekan Fakultas Ilmu
Sosial dan Politik Universitas Sebelas Maret Surakarta
3. Ibu Dr. Kristina Setyowati, M. Si selaku Kepala Program Studi Ilmu
Administrasi Negara Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Universitas
Sebelas Maret Surakarta
4. Dra. Hj. Lestariningsih, M.Si selaku Pembimbing Akademis penulis
5. Bapak H. Sugeng Riyanto, S.S selaku Wakil Ketua Komisi III Bidang
Perekonomian dan Keuangan DPRD Kota Surakarta
6. Bapak YF. Sukasno, S.H selaku Ketua Komisi II Bidang Pembangunan
DPRD Kota Surakarta.

commit to user

vii
library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

7. Bapak Ari Wibowo Selaku Kepala Bidang Lalu Lintas Dinas


Perhubungan Kota Surakarta
8. Bapak Joko Supriyanto, ST selaku Kepala Seksi Pembangunan Jalan
dan Jembatan Bidang Bina Marga Dinas Pekerjaan Umum dan
Perumahan Rakyat Kota Surakarta.
9. Bapak Djarno selaku Kepala Kelurahan Manahan, Banjarsari Kota
Surakarta
10. Bapak Budi Yulianto, ST, M.Sc, PhD selaku Pakar/Ahli
Transportasi.dan Dosen Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret
11. Kedua orangtua penulis yang selalu memberikan nasihat, semangat, dan
doa dalam penyelesaian skripsi ini
12. Sahabat dan teman-temanku yang selalu memberikan semangat dalam
menyelesaikan skripsi ini
13. HIMAGARA UNS, Jejak Mimpi Anak Negeri, dan Tim KKN Lentera
Sabang 2018 yang telah menjadi tempat belajar dan berkembangnya
penulis, serta memberi kebahagiaan bagi penulis.
14. Semua pihak yang telah memberikan bantuan dan doa selama
penyusunan skripsi ini yang tidak dapat disebutkan satu persatu oleh
penulis.

Penulis menyadari bahwa tugas akhir ini masih jauh dari sempurna,
untuk itu kritik, saran dan pemikiran dari berbagai pihak sangat penulis
harapkan demi kesempurnaan tugas akhir ini.

Wassalamualaikum Warrahmatullahi Wabarakatuh

Surakarta, Sepetember 2018

Penulis
commit to user

viii
library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL...................................................................................... i
HALAMAN PERSETUJUAN........................................................................ ii
ORIGINALITAS............................................................................................ iii
HALAMAN PENGESAHAN........................................................................ iv
MOTTO.......................................................................................................... v
PERSEMBAHAN........................................................................................... vi
KATA PENGANTAR.................................................................................... vii
DAFTAR ISI................................................................................................... ix
DAFTAR TABEL........................................................................................... xi
DAFTAR GAMBAR...................................................................................... xii
ABSTRAK...................................................................................................... xiii
ABSTRACT.................................................................................................... xiv
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang...................................................................................... 1
B. Rumusan Masalah................................................................................. 11
C. Tujuan Penelitian................................................................................... 11
D. Manfaat Penelitian................................................................................. 11
BAB II TINJAUAN PUSTAKA
A. Kajian Penelitian Terdahulu.................................................................. 13
B. Kebijakan Publik............................................................................... 21
C. Analisis Kebijakan Publik..................................................................... 23
D. Formulasi Kebijakan Publik.................................................................. 24
E. Analisis Formulasi Kebijakan Publik.................................................. 27

F. Teori Pemilihan Alternatif............................................................... 29

G. Rasionalitas Teknis dan Sosial .............................................................. 31


H. Pembangunan Flyover Manahan............................................................ 34
I. Deskripsi Kerangka Berpikir................................................................. 35

commit to user

ix
library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

BAB III METODE PENELITIAN


A. Jenis Penelitian................................................................................. 38
B. Lokasi Penelitian............................................................................... 38
C. Jenis dan Sumber Data…................................................................. 39
D. Teknik Pemilihan Informan................................................................... 40
E.Teknik Pengumpulan Data................................................................. 41
F. Validitas Data.................................................................................... 44
G. Teknik Analisis Data........................................................................ 44
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
A. Deskripsi Lokasi Penelitian ………….................................................. 47
B. Deskripsi Kebijakan Pembangunan Flyover Manahan.. 56
C. Deskripsi Hasil Penelitian dan Pembahasan.......................................... 67
1.Proses Pemilihan Alternatif Kebijakan Pembangunan Flyover 67
Manahan..................................................................... ......................
2. Kajian Rasionalitas Teknis dan Sosial dari Pemilihan Alternatif 84
Kebijakan Pembangunan Flyover Manahan…….............................
BAB V PENUTUP
A. Kesimpulan....................................................................................... 115
B. Saran................................................................................................. 118
DAFTAR PUSTAKA..................................................................................... 119
LAMPIRAN

commit to user

x
library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

DAFAR TABEL
......
Tabel 1.1: Data Kepadatan Penduduk Kota di Jawa Tengah......................... 3
Tabel 1.2: Penelitian Terdahulu...................................................................... 12
Tabel 1.3: Matriks Rasionalitas Teknis dan Sosial Pemilihan Alternatif 113
Kebijakn Pembangunan Flyover Manahan...................................

commit to user

xi
library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1: Kerangka Pemikiran Analisis Rasionalitas dalam Pemilihan 37


Alternatif Kebijakan Pembangunan Flyover Manahan ………
Gambar 3.1: Analisis Data dengan Pengumpulan Data Menurut Miles dan 46
Huberman……………………………………..........................
Gambar 4.1: Peta Lokasi Flyover Manahan ................................ ................. 48
Gambar 4.2: Lansekap Model Geometri ....................................................... 63
Gambar 4.3: Rekayasa Lalu Lintas Flyover Manahan................................... 66
Gambar 4.4: Opsi 1 Bukaan Dengan Konstruksi Kombinasi CSS 83
(Currogated Steel) ....................................................................
Gambar 4.5: Opsi 1 Bukaan Dengan Konstruksi Kombinasi Girder dengan 83
CSS (Currogated Steel) …........................................................

Gambar 4.6: Selebaran Sosialisasi Versi Cetak dari Dinas PUPR Kota 100
Surakarta....................................................................................
Gambar 4.7: Selebaran Sosialisasi Versi Cetak dari Dinas Perhubungan...... 100

Gambar 4.8: Selebaran Sosialisasi Versi Digital dari Dinas Perhubungan.... 101

Gambar 4.9: Possible Conflict Lalu Lintas Flyover Manahan....................... 106

commit to user

xii
library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

ABSTRAK

ALFIAN TAUFIQ A H. D0114006. Analisis Rasionalitas dalam Pemilihan


Alternatif Kebijakan Pembangunan Fly Over Manahan, Kota Surakarta.
Skripsi. Jurusan Ilmu Administrasi Negara. Fakultas Ilmu Sosial dan Politik.
Universitas Sebelas Maret. 2018. 121 Halaman.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pertimbangan
rasionalitas teknis dan sosial digunakan dalam proses pemilihan alternatif kebijakan
pembangunan flyover Manahan. Penelitian ini menggunakan teori William Dunn
untuk mengetahui proses pemilihan alternatif dalam kebijakan pembangunan
flyover Manahan sudah menggunakan pertimbangan rasionalitas teknis dan sosial
atau belum
Penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif yang dilaksanakan di
Kota Surakarta. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling.
Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara mendalam dan studi dokumentasi.
Validitas data menggunakan triangulasi sumber atau data dan triangulasi metode.
Teknik analisis data menggunakan model analisis interaktif Miles dan Huberman.
Hasil penelitian ini menunjukan bahwa proses pemilihan alternatif
kebijakan pembangunan flyover Manahan sudah dirancang sejak 6-7 tahun yang
lalu. Kebijakan ini bersumber dari masalah kemacetan yang ada di Kota Surakarta,
khususnya di titik kemacetan akibat perlintasan sebidang Manahan. Dalam
kaitannya penyelesaian masalah kemacetan di Manahan muncul 3 alternatif
kebijakan yaitu: underpass, upperpass, dan elevated rail. Kebijakan saat ini
merupakan variasi dari solusi upperpass dengan konstruksi kombinasi currogated
stell dan girder yang menggunakan metode timbunan beton mortar busa. Akan
tetapi, dalam penelitian ditemukan bahwa sebenarnya solusi yang terbaik adalah
elevated rail jika dilihat dari segi teknis dan sosial. Dalam pemilihan alternatif
kebijakan ini sudah menggunakan rasionalitas teknis, berupa dimensi effectiveness,
dan adequacy. Serta rasionalitas sosial dengan dimensi participation,
responsiveness, dan possibility of conflict. Namun, ada catatan pada dimensi
effectiveness dengan jangka waktu perumusan yang dipandang masih lama,
pengaruh kebijakan yang hanya parsial dalam mengatasi masalah kemacetan di
Kota Surakarta. Ditambah dimensi adequacy yang memandang solusi saat ini
belum merupakan solusi yang paling tepat. Sedangkan dalam rasionalitas sosial
dimensi participation yang sudah maksimal, responsiveness yang sudah merespon
masalah kemacetan walaupun hanya di titik kemacetan Manahan. Meskipun
demikian, pada dimensi possibility of conflict masih ditemukan mungkinnya
banyak masalah di kemudian hari.

Kata Kunci: pemilihan alternatif kebijakan, rasionalitas, flyover Manahan


commit to user

xiii
library.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

ABSTRACT

ALFIAN TAUFIQ A H. D0114006. Rationality Analysis in Alternative Policy


Selection for Manahan Fly Over Construction at Surakarta. Undergraduate
Thesis. Department of State Administration. Faculty of Social and Political
Science. Sebelas Maret University. 2018. 121 pages.

The aim of the study is to find out how the consideration of technical and
social rationality is used in the process of alternative policy selection for Manahan
flyover construction. This study is using William Dunn's theory to find out whether
the alternative policy selection process for the Manahan flyover construction is
using rationality consideration from technical aspect and social aspect or not.
This research is a qualitative descriptive research conducted at Surakarta.
The sampling technique is using purposive sampling. Data collection was carried
out by in-depth interview and documentation study. Data validity is using source or
data triangulation and method triangulation. Data analysis technique is using miles
and Huberman interactive analysis model.
The results of this study indicate that the alternative policy selection process
for Manahan flyover construction has been designed since 6-7 years ago. This
policy sourced from traffic jam problem at Surakarta, especially in traffic jam node
due to Manahan level crossing. Related to solving traffic jam problem at Manahan
there are 3 alternative policies, namely: underpass, upperpass, and elevated rail. The
current policy is a variation of upperpass solution with currogated stell and girder
combination construction using foam mortar concrete pile method. However, by
using consideration from technical and social rationality in the research, it was
found that the best solution was actually elevated rail. In choosing of this alternative
policy, technical and social rationality analysis is used. In choosing of this
alternative policy, it used technical rationality, with dimensions of effectiveness and
adequacy. However, there is something need to be noticed on the dimension of
effectiveness. For a long period of formulation, the policy is only partial in
overcoming traffic jam problem at Surakarta. In addition from adequate dimension,
the solution is not yet the most appropriate. Although is only at Manahan's node,
the social rationality that used in choosing this alternative policy is the maximum
dimensions of participation, responsiveness that has responded to traffic jam
problem. However, there is something to be noticed from dimension of the
possibility of conflict. There are many possible problems can be happened later.

Keywords: policy alternative selection, rationality, Manahan flyover

commit to user

xiv

Anda mungkin juga menyukai