Anda di halaman 1dari 12

Rencana Pembelajaran Semester (RPS)

UNIVERSITAS MATARAM Kode


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS Dokumen
PROGRAM STUDI DIPLOMA III PERPAJAKAN

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

Nama Mata Kuliah Kode Mata Semester Tgl Penyusunan


Bobot
Kuliah
(sks)
STATISTIK BISNIS D2008.WD 3 2 12 Nopember 2022
(TM:3x50)+(TT:3x60)+(BM;3x60)
Otorisasi/Pengesahan Nama Koordinator Koordinator Bidang
Ketua Program Studi
Pengembang Keahlian (Jika Ada)
RPS

Drs. Putu Karismawan, MS Tanda tangan Tanda tangan


Drs. Abdul Manan, M.Si.
Capaian CPL-PRODI (Capaian Pembelajaran Lulusan Program Studi) yang Dibebankan pada Mata Kuliah
Pembelajaran
CPL1 Menginternalisasi nilai, norma dan etika, menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan
(CP) di bidang keahlian secara profesional serta mengutamakan semangat kebersamaan (S8) (S9)
CPL2
Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan, kewirausahaan, menghargai temuan orisinil orang lain, dan prinsip-prinsip
etika bisnis (S5, S10, S11)
CPL5 Menguasai konsep, prosedur, metode, dan teknik analisis laporan keuangan serta menginterpretasikan hasil analisis laporan
keuangan secara digital (P11, P12, P13, P14)

CPL11 Mampu menghasilkan karya tulis ilmiah dalam bentuk laporan PKL dengan pemahaman teoritis, empiris, serta prosedural dalam
analisis data, terkait dengan kebijakan dan praktek perpajakan (KK7)

Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)

71
CPMK1 Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahlian secara profesional serta mengutamakan semangat
kebersamaan (CPL1, CPL2)
CPMK2 Menguasai metode pengumpulan, pengolahan, penyajian dan analisa data secara deskriptif (CPL4)
CPMK3 Mampu Menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu
pengetahuan dan teknologi informasi sesuai bidang keahlian (CPL3)
CPMK4 Mampu mengambil keputusan dalam menyelesaikan masalah berdasarkan analisa data (KU4)

Kemampuan Akhir tiap tahapan belajar (Sub-CPMK)


Sub-CPMK1 Mahasiswa mampu Mengklasifikasikan jenis-jenis statistik, dan jenis-jenis data

Sub-CPMK2 Mahasiswa mampu menganalisis data dalam bentuk presentasi berbagai grafik, tabel, dan kurva

Sub-CPMK3 Mahasiswa mampu mengolah data dalam bentuk distribusi frekuensi

Sub-CPMK4 Mahaiswa mampu menganalisis data berdasarkan ukuran tendensi sentral

Sub-CPMK5 Mahaiswa mampu menganalisis data berdasarkan ukuran letak

Sub-CPMK6 Mahaiswa mampu mengukur dan menginterpretasikan Penyebaran data

Sub-CPMK7 Mahaiswa mampu menganalisis berdasarkan ukuran kemiringan (skewness) dan keruncingan(kurtosis)

Sub-CPMK8 Mahaiswa mampu menyusunan angka indeks

Sub-CPMK9 Mahasiwa mampu menganalisis data deret berkala dan meramalkan.

Sub-CPMK10 Mahasiwa mampu menganalisis hubungan antar variabel ekonomi dengan alat analisa regresi dan Korelasi

Korelasi CPMK terhadap Sub-CPMK


Sub- Sub- Sub- Sub- Sub- Sub- Sub- Sub- Sub- Sub-CPM
CPMK1 CPMK2 CPMK3 CPMK4 CPMK5 CPMK6 CPMK7 CPMK8 CPMK9 K10
CPMK1 ۷ ۷
CPMK2 ۷ ۷
CPMK3 ۷ ۷

72
CPMK4 ۷ ۷ ۷

Diskripsi Statistika Bisnis adalah matakuliah alat yang meliputi: Ruang Lingkup dan kegunaan statistik, metode pengumpulan, pengolahan dan
Singkat MK penyajian data, pembentukan distribusi frekuensi, pengukuran tendensi sentral, ukuran letak, ukuran penyebaran data, ukuran
kemencengan dan keruncingan data, Angka indeks, analisa data berkala, regresi dan korelasi.

Bahan Kajian: 1. Ruang lingkup dan Kegunaan statistik;


Materi 2. Pengumpulan, Pengelompokan dan Pengolahan data;
pembelajaran 3. Pembentukan dan penyajian distribusi frekuensi;
4. Pengukuran tendensi sentral;
5. Pengukuran letak;
6. Pengukuran dispersi;
7. Skewness dan kurtosis;
8. Metode penyusunan angka indeks;
9. Analisis data deret berkala dan peramalan;
10. Analisa Regresi dan Korelasi.

Pustaka Utama:
1. Nata Wirawan, 2015. Cara Mudah Memahami Statistik Deskriptif; Keraras Emas, Denpasar.

Pendukung:
2. Dajan, Anto. 1986. Pengantar Metode Statistik Jilid I. Jakarta: LP3ES
3. Hadi, Sutrisno. 2016. Statistik. Yogyakarta: Pustaka Pelajar
4. Supranto.J. 2002. Statistik Teori&AplikasiEdisi8JilidI.Jakarta:Erlangga

Dosen 1. Drs. Putu Karismawan, MS


Pengampu 2. Drs. Satarudin, M.Si.
3. Drs. Masrun, MM
Mata kuliah
prasyarat (jika
ada)

73
Bentuk
Pembelajaran;
Metode
Kemampuan akhir Penilaian Pembelajaran ;
tiap tahapan belajar Penugasan Materi Bobot Daftar
Minggu
Mahasiswa; Pembelajaran Penilaian Rujukan
Ke- (Sub-CPMK)
(Estimasi Waktu)
Kriteria dan
Indikator Luring Daring
Teknik

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)


1 Mampu Mahasiswa dapat 1. Teknik Discovery - Definisidanruang 5% 1,2, 3,4
Mengklasifikasikan memberi contoh masing- Penilaian: Learning lingkupstatistik :
jenis-jenis statistik, masing jenis statistika dan Tes tertulis 1. Perkenalan
1. Kuliah
dan jenis-jenis data jenis-jenis data 2. Bentuk 2. Pengertian
2. Tanya-
statistik
Penilaian: jawab
3. Perananstatist
Tes Uraian ikdalampeneli
tian
4. Jenis-
jenisdata
2 Mampu menganalisis Mahasiswa dapat 1. Teknik Problem - Pengolahandata : 5% 1,3, 4
data dalam bentuk menyajikan data dalam Penilaian: Based 1. Pengumpulan
presentasi berbagai bentuk grafik dan Tes tertulis Learning data
grafik, tabel, dan kurva mengdeskripsikan data 2. Bentuk 2. Pengolahan
1. Kuliah data
yang disajikan dalam Penilaian: 2. Tanya-jawab 3. Penyajian data
berbagai jenis grafik,kurva
Tes Uraian 3. Pemberian berupa table
dan table.
tugas Individu dan grafik,
3 Mampu mengolah Mahasiswa dapat 1. Teknik Problem - Pembentukan 7,5% 1,2, 3,4, 5
dan menyajikan data membuat berbagai jenis Penilaian: Based dan penyajian
dalam bentuk tabel tabel distribusi Tes Tertulis. Learning distribusifrek
distribusi frekuensi frekuensi. 2. Bentuk 1. Kuliah uensi:
Penilaian: 2. Tanya- 1. Variabel
Tes Uraian jawab 2. Frekuensi
74
Bentuk
Pembelajaran;
Metode
Kemampuan akhir Penilaian Pembelajaran ;
tiap tahapan belajar Penugasan Materi Bobot Daftar
Minggu
Mahasiswa; Pembelajaran Penilaian Rujukan
Ke- (Sub-CPMK)
(Estimasi Waktu)
Kriteria dan
Indikator Luring Daring
Teknik

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)


3. Pemberian Interval
tugas
Individu
4 Mampu melakukan Mahasiswa mampu 1. Teknik Problem - Penyajiandistrib 1,2, 3,4,5
penyajian data menggambar histogram, Penilaian: Based usifrekuensi: 7,5%
distribusi frekuensi poligon,dan kurva ogive Tes Tertulis, Learning 1. Histogram
berupa grafik Tes 2. Poligon
1. Kuliah
3. Kurva, Ogive
Portofolio 2. Tanya-
2. Bentuk jawab
Penilaian: 3. Pemberian
Tes Uraian tugas
Individu
5 Mampu menganalisis Mahasiswa dapat 1. Teknik Problem - Pengukuran 1,2, 3,4,5
data berdasarkan membedakan karakteristik, Penilaian:Tes Based tenden sisentral: 10%
ukuran tendensi sentral penggunaan,kelebihan dan Tertulis, 1. Mean
Learning
kekurangan masing-masing TesPortofoli 1. Kuliah 2. Median
ukuran tendensi sentral 3. Modus
o 2. Tanya-jawab
2. Bentuk 3. Pemberian
Penilaian:Tes tugas
Uraian Individu

75
Bentuk
Pembelajaran;
Metode
Kemampuan akhir Penilaian Pembelajaran ;
tiap tahapan belajar Penugasan Materi Bobot Daftar
Minggu
Mahasiswa; Pembelajaran Penilaian Rujukan
Ke- (Sub-CPMK)
(Estimasi Waktu)
Kriteria dan
Indikator Luring Daring
Teknik

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)


6 Mampu menganalisis Mahasiswa dapat 1. Teknik Problem - Pengukuran 1,2, 3,4, 5
data berdasarkan membedakan karakteristik, Penilaian: Based letak: 10%
ukuran letak penggunaan, kelebihan dan Tes Tertulis, 1. Kuartil
Learning
kekurangan masing- masing 2. Desil
TesPortofolio 1. Kuliah
ukuran letak 3. Persentil
2. Bentuk 2. Tanya-jawab
Penilaian: 3.Pemberian
Tes Uraian tugas individu
7 Mampu menganalisis Mahasiswa dapat 1. Teknik Problem - Pengukurandispe 1,2, 3,4, 5
data berdasarkan membedakan Penilaian:Tes Based rsi: 10%
ukuran dispersi karakteristik,penggunaa Tertulis, 1. Jarak (Range)
Learning
n,kelebihan dan TesPortofolio 2. Deviasirata-
1. Kuliah
kekurangan masing- rata
2. Bentuk 2. Tanya-
masing ukuran tendensi 4. Varians
Penilaian:Tes jawab
dispersi 5. Standardeviasi
Uraian 3. Pemberian
tugas
Individu
UTS

76
Bentuk
Pembelajaran;
Metode
Kemampuan akhir Penilaian Pembelajaran ;
tiap tahapan belajar Penugasan Materi Bobot Daftar
Minggu
Mahasiswa; Pembelajaran Penilaian Rujukan
Ke- (Sub-CPMK)
(Estimasi Waktu)
Kriteria dan
Indikator Luring Daring
Teknik

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)


9 Mampu menganalisis Mahasiswa dapat 1. Teknik Discovery - Skewnessdankurt 5% 1,3, 4
berdasarkan ukuran membedakan karakteristik, Penilaian: Learning osis:
kemiringan (skewness) penggunaan,kelebihan Tes Tertulis, 1. Kuliah 1. Kurvasimetris
dankeruncingan dankekurangan masing- Tes Portofolio 2. Koefisienkecon
2. Tanya-
(kurtosis) masing ukuran dongan
2. Bentuk jawab
kemiringan(skewness) 3. Koefisienkerun
Penilaian:
dankeruncingan(kurtosis) cingan
Tes Uraian
10 Mampu menentukan Mahasiswa mampu 1. Teknik Problem - Metode 10% 2,3, 4
angka indeks menentukan angka indeks Penilaian:Tes Based penyusunan
relative dan agregat Tertulis. Learning angka indeks
berupa harga, 2. Bentuk 1. Kuliah tidak tertimbang:
kuantitas,dan volume Penilaian:Tes 2. Tanya- 1. Angka indeks
Uraian jawab relative
3. Pemberian 2. Angka indeks
tugas agregat
Individu

77
Bentuk
Pembelajaran;
Metode
Kemampuan akhir Penilaian Pembelajaran ;
tiap tahapan belajar Penugasan Materi Bobot Daftar
Minggu
Mahasiswa; Pembelajaran Penilaian Rujukan
Ke- (Sub-CPMK)
(Estimasi Waktu)
Kriteria dan
Indikator Luring Daring
Teknik

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)


11 Mampu menentukan Mahasiswa mampu 1. Teknik Problem - Metode 10% 2
dan meninterpretasikan menentukan dan Penilaian:Tes Based penyusunan
berbagai angka indeks menginterpretasikan Tertulis Learning angka indeks
angka indeks 2. Bentuk 1. Kuliah tertimbang:
laspeyres,paasche, Penilaian:Tes 2. Tanya- 1. Indeks
fisher,drobisch, marshal-
Uraian jawab Laspeyres
edgeworth
3. Pemberian 2. IndeksPaasche
tugas 3. IndeksFisher
Individu 4. IndeksDrobisc
h
5. IndeksMarsha
l-Edgeworth
12 Mampu menganalis Mahasiswa menguasai 1. Teknik Problem - Ruang 10% 2
data berkala untuk teknik peramalan dengan Penilaian: Based lingkup
perencanaan dan analisis trend dan variasi Tes Tertulis. Learning analisis data
pengambilan musim 2. Bentuk 1. Kuliah berkala dan
keputusan bisnis Penilaian: 2. Tanya- peramalan:
Tes Uraian jawab 1. Analisis tren
3. Pemberian 2. Analisis variasi
tugas musim
Individu

78
Bentuk
Pembelajaran;
Metode
Kemampuan akhir Penilaian Pembelajaran ;
tiap tahapan belajar Penugasan Materi Bobot Daftar
Minggu
Mahasiswa; Pembelajaran Penilaian Rujukan
Ke- (Sub-CPMK)
(Estimasi Waktu)
Kriteria dan
Indikator Luring Daring
Teknik

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)


13 Memahami Mahasiswa mampu 1. Teknik Problem - Ruanglingkup 10% 1,2, 4,5
menganalisis faktor menerapkan teknik Penilaian:Tes Based Analisis data
siklis dan random analisis terkait faktor Tertulis. Learning deret berkala
dalam data berkala siklis dan random 2. Bentuk danperamalan :
1. Kuliah
Penilaian:Tes 1. Analisis siklus
2. Tanya-
Bisnis
Uraian jawab 2. Analisis gerak
3. Pemberian tak beraturan
tugas
Individu
14 Mampu menganalisis Mahasiswa mampu 1. Teknik Problem - Pemahaman
hubungan antar menerapkan analisisregresi Penilaian: Based mengenai 10% 1,4, 5
variabel ekonomi Tes Tertulis, korelasi:
Learning
dengan analisa regresi 1. Scatter diagram dan
TesPortofolio 1. Kuliah Menentukan
2. Bentuk 2. Tanya- persamaan
Penilaian: jawab regresi
Tes Uraian 3. Pemberian 2. Arah hubungan
tugas
Individu

79
Bentuk
Pembelajaran;
Metode
Kemampuan akhir Penilaian Pembelajaran ;
tiap tahapan belajar Penugasan Materi Bobot Daftar
Minggu
Mahasiswa; Pembelajaran Penilaian Rujukan
Ke- (Sub-CPMK)
(Estimasi Waktu)
Kriteria dan
Indikator Luring Daring
Teknik

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)


Mampu menganalisis Mahasiswa mampu 1. Teknik Problem - Ruang lingkup
15 hubungan antar menganalisis kuat atau Penilaian: Based korelasi:
variabel ekonomi lemah hubungan linier Tes Tertulis. Learning 1. Hubungan 10% 1,4, 5
dengan analisa antar variabel ekonomi 2. Bentuk linier antara
1. Kuliah
Korelasi Penilaian: 2 variabel
2. Tanya-
Tes Uraian jawab 2. Koefisien
3. Pemberian Korelasi dan
tugas Koefisien
Individu Determinasi

UAS

80
UNIVERSITAS MATARAM
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
PROGRAM STUDI DIPLOMA III PERPAJAKAN

RENCANA TUGAS MAHASISWA (RTM)


Mata Kuliah STATISTIK BISNIS

Kode
Dosen 1. Drs. Putu Karismawan, MS
2. Drs. Satarudin, M.Si.
Pengampu
3. Drs. Masrun, MM
Bentuk Tugas Tugas Individu Mingguan
Sub CPMK 1. Mampu Mengklasifikasikan jenis-jenis statistik, dan jenis-jenis data
2. Mampu menganalisis data dalam bentuk presentasi berbagai grafik, tabel,
dan kurva
3. Mampu mengolah data dalam bentuk distribusi frekuensi
4. Mampu menganalisis data berdasarkan ukuran tendensi sentral
5. Mampu menganalisis data berdasarkan ukuran letak
6. Mampu mengukur dan menginterpretasikan Penyebaran data
7. Mampu menganalisis berdasarkan ukuran kemiringan (skewness) dan
keruncingan(kurtosis)
8. Mampu menyusunan angka indeks
9. Mampu menganalisis data deret berkala dan meramalkan.
10. Mampu menganalisis hubungan antar variabel ekonomi dengan alat analisa
regresi dan Korelasi
Diskripsi Tugas Penugasan individu secara berkelanjutan sesuai dengan materi yang
disampaikan pada setiap sesi perkuliahan, dan akan dilakukan evaluasi
atas tugas tersebut pada sesi pekuliahan mingguan berikutnya
Metode 1. Mengerjakan secara mandiri dirumah dengan konsep open book secara
Pengerjaan jujur, dan bertanggung jawab sesuai dengan materi yang telah diberikan
Tugas pada perkuliahan minggu tersebut.
2. Mahasiswa menuliskan jawaban tulis tangan menggunakan lembar
double folio
3. Mengumpulkan tugas sebelum sesi perkuliahan dimulai pada minggu
berikutnya
Bentuk dan Objek Garapan : Menyelesaikan soal-soal perhitungan statistik
Format Luaran Betuk Luaran: Pengerjaan tugas ditulis tangan dan dikumpulkan
menggunakan kertas double folio

Indikator, 1. Kerapian Penulisan : 10%


Kreteria, dan 2. Ketepatan waktu mengumpulkan tugas : 10%
Bobot Penilaian 3. Ketepatan jawaban sesuai stuktur penulisan : 80%
Jadwal Jadwal disesuaikan dengan jam mengajar setiap minggunya.
Pelaksanaan
Lain-lain Bobot penilaian tugas ini adalah 20% dari dari 100% penilaian mata
kuliah ini
Utama :
1. Nata Wirawan, 2015. Cara Mudah Memahami Statistik Deskriptif;
Keraras Emas, Denpasar.

Pendukung :
1. Dajan, Anto. 1986. Pengantar Metode Statistik Jilid I. Jakarta: LP3ES
2. Hadi, Sutrisno. 2016. Statistik. Yogyakarta: Pustaka Pelajar
3. Supranto.J. 2002. Statistik Teori&AplikasiEdisi8JilidI.Jakarta:
Daftar Erlangga
Rujukan

Anda mungkin juga menyukai