Anda di halaman 1dari 14

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

(RPS)

MANAJEMEN ASET
Kode MK: ...

KEMENTERIAN RISTEK DIKTI


UNIVERSITAS HASANUDDIN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS - DEPARTEMEN AKUNTANSI
2021
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
UNIVERSITAS HASANUDDIN
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS- JURUSAN AKUNTANSI

Mata Kuliah Kode Rumpun MK Bobot (sks) Semester Tanggal Penyusunan


Manajemen Aset Akuntansi Keuangan 3 sks

OTORISASI
Dosen Pengembang RPS Koordinator MK Ketua Departemen
Rahmawati HS., SE., M.Si, Ak, CA Dr. Andi Kusumawati, SE.,M.Si,Ak
Tanda tangan Tanda tangan Tanda tangan

CPL- Prodi

CPL3 Mampu bekerja sebagai anggota tim mengakui manfaat perilaku kolaboratif dalam penyelesaian tugas kelompok
CPL4 Mampu berkomunikasi secara lisan maupun tulisan di bidang keahlian akuntansinya
CapaianPembelajaran

CPL6 Mampu mendemonstrasikan proses yang mendukung pengambilan keputusan dan kontrol perusahaan berdasarkan informasi akuntansi
dan keuangan
CP-MK

CPMK1 Mahasiswa mampu menjelaskan dan menganalisis konsep Manajemen Aset dalam perusahaan
CPMK 2 Mahasiswa mampu menjelaskan dan menganalisis kesesuaian antara manajemen aset dengan struktur organisasi dalam manajemen
aset dan aktivitas-aktivitas utama dan kompetensi personal yang dibutuhkan dalam manajemen aset
CPMK 3 Mahasiswa mampu menganalisis proses pengembangan aset
CPMK 4 Mahasiswa mampu mengidentifikasi dan menganalisis penggunaan konsep diskonto arus kas dalam konsep pengambilan keputusan
untuk kriteria investasi aset.
CPMK5 Mahasiswa mampu menjelaskan dan menganalisis tahapan dalam implementasi akuisisi aset atau rencana pengembangan
CPMK 6 Mahasiswa mampu mengaplikasikan dan menganalisis teknik-teknik dari life cycle costing.
CPMK7 Mahasiswa mampu menjelaskan dan menganalisis peran dan aplikasi sistem informasi dalam manajemen Aset
CPMK 8 Mahasiswa mampu menjelaskan dan mengevaluasi berbagai metode dalam mengevaluasi keuntungan financial dalam investasi asset
dab penggunaan analisis biaya dan manfaat dalam pengambilan keputusan
CPMK 9 Mahasiswa mampu menjelaskan dan mengevaluasi jenis-jenis resiko dan pendekatan dalam manajemen resiko dalam manajemen aset
CPMK 10 Mahasiswa mampu menjelaskan dan mengidentifikasi perencanaan penggantian peralatan, penilaian teknis dan analisis data biaya
CPMK 11 penggantian, serta biaya dan manfaat dari outsourcing
Mahasiswa mampu menganalisis kebutuhan untuk menentukan dan memeriksa keandalan, ketersediaan dan keterpeliharaan aset
CPMK 12 Mahasiswa mampu menghitung dan menganalisis pertimbangan terkait pajak dan depresiasi dalam keputusan manajemen aset
CPMK 13 Mahasiswa mampu menjelaskan dan menganalisis konsep economic life (umur ekonomis) dan peran yang dimainkannya dalam
CPMK 14 keputusan manajemen aset yang berkaitan dengan biaya siklus hidup dan keputusan penggantian.
Mahasiswa mampu mengevaluasi dan memberikan contoh indikator kinerja aset dan audit dan review dari sistem manajemen aset

Sub CP-MK

S-CPMK 1 Mahasiswa mampu menjelaskan dan menganalisis konsep Manajemen Aset


S-CPMK 2 Mahasiswa mampu menjelaskan dan menganalisis kesesuaian antara manajemen aset dengan struktur organisasi dalam manajemen
aset
S-CPMK 3 Mahasiswa mampu menjelaskan dan menganalisis aktivitas-aktivitas utama dalam manajemen aset
S-CPMK 4 Mahasiswa mampu menjelaskan dan menganalisis kompetensi personal yang dibutuhkan dalam manajemen aset
S-CPMK 5 Mahasiswa mampu menganalisis proses pengembangan aset mulai dari konsep, tahap persetujuan awal, perencanaan kelayakan hingga
persetujuan proyek akhir.
S-CPMK 6 Mahasiswa mampu mengidentifikasi dan menganalisis penggunaan konsep diskonto arus kas dalam konsep pengambilan keputusan
untuk kriteria investasi aset.
S-CPMK 7 Mahasiswa mampu menjelaskan dan menganalisis tahapan dalam implementasi akuisisi aset atau rencana pengembangan
S-CPMK 8 Mahasiswa mampu mengaplikasikan dan menganalisis teknik-teknik dari life cycle costing.
S-CPMK 9 Mahasiswa mampu menjelaskan dan menganalisis peran dan aplikasi sistem informasi dalam manajemen Aset
S-CPMK 10 Mahasiswa mampu menjelaskan dan mengevaluasi berbagai metode dalam mengevaluasi keuntungan financial dalam investasi asset.
S-CPMK 11 Mahasiswa mampu menjelaskan dan mengevaluasi penggunaan analisis biaya dan manfaat dalam pengambilan keputusan
S-CPMK 12 Mahasiswa mampu menjelaskan dan mengevaluasi jenis-jenis resiko dan pendekatan dalam manajemen resiko dalam manajemen aset
S-CPMK 13 Mahasiswa mampu menjelaskan dan mengidentifikasi perencanaan penggantian peralatan, penilaian teknis dan analisis data biaya
penggantian, serta biaya dan manfaat dari outsourcing
S-CPMK 14 Mahasiswa mampu menganalisis kebutuhan untuk menentukan dan memeriksa keandalan, ketersediaan dan keterpeliharaan aset
S-CPMK 15 Mahasiswa mampu menghitung dan menganalisis pertimbangan terkait pajak dan depresiasi dalam keputusan manajemen aset
S-CPMK 16 Mahasiswa mampu menjelaskan dan menganalisis konsep economic life (umur ekonomis) dan peran yang dimainkannya dalam
keputusan manajemen aset yang berkaitan dengan biaya siklus hidup dan keputusan penggantian.
S-CPMK 17 Mahasiswa mampu mengevaluasi dan memberikan contoh indikator kinerja aset dan audit dan review dari sistem manajemen aset
Deskripsi singkat MK Matakuliah ini dimaksudkan untuk menciptakan proses pencerahan diri (self enlightment) dan pencerahan ilmu pengetahuan
(enlighment of sains and knowledge) tentang kaedah dan prinsip serta fungsi manajemen aset serta memberikan kemampuan
kepada mahasiswa agar memahami mengidentifikasi, mengevaluasi dan menganalisis implementasi rencana pengembangan asset,
Life Cycle Costing, Sistem Informasi Manajemen Aset, Cost-Benefit Analysis, Analisis Resiko dan Manajemen Resiko,
Outsourcing, Keandalan, Ketersediaan dan Keterpeliharaan Aset, pertimbangan Profit, Depreciation and Tax, Economic Life, serta
aktivitas Performance, Audit, and Review dalam manajemen aset

Materi Pembelajaran/ 1. Pengantar Manajemen Aset


Pokok Bahasan 2. Struktur, Aktivitas dan Personel Manajemen Aset
3. Tahap Pengembangan Aset: Konsep hingga Persetujuan Proyek
4. Financial Methods
5. Implementasi Rencana Pengembangan
6. Life Cycle Costing
7. Sistem Informasi Manajemen Aset
8. Cost-Benefit Analysis
9. Analisis Resiko dan Manajemen Resiko
10. Outsourcing
11. Keandalan, Ketersediaan dan Keterpeliharaan Aset
12. Profit, Depreciation and Tax
13. Economic Life
14. Performance, Audit, and Review

Pustaka Utama:
1. Hastings, Nicholas A. J. (2015), Physical Asset Management, Switzerland: Springer International Publishing
2. Ngwira, Malawi and David Manase (2016), Public Sector Property Asset Management, John Wiley & Sons, Ltd

Pendukung:
Siregar, Doli D., (2004), Manajemen aset: strategi penataan konsep pembangunan berkelanjutan secara nasional dalam kosnteks
kepala daerah sebagai CEO’s pada era globalisasi & otonomi daerah , Jakarta : Gramedia Pustaka Utama
Media Pembelajaran Perangkat lunak: - Perangkat keras:: LCD & White board
Tim Pengajar -
Mata Kuliah Prasyarat

Bantuk Pembelajaran,
Sub-CPMK Metode Pembelajaran, Bobot
Pekan Penilaian Materi Pembelajaran
(Kemampuan akhir Penugasan Mahasiswa, Penilaian
Ke- [ Estimasi Waktu] [ Pustaka ]
tiap tahapan belajar) (%)
Indikator Kriteria & Bentuk Daring (online) Luring (offline)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
Menguasai konsep Ketuntasan Menunjukkan PT + BM Bentuk: Kuliah 1. Kontrak kuliah, RPS
integritas akademik menjelaskan tahapan aktifitas [(1+1)x(2x60”)] Metode: Cooperative 2. Konsep Manajemen
secara umum dan kemampuan yang pribadi untuk Learning Aset
mampu menjelaskan mencapai sub-CPMK Tugas: Sumber:
akan diperolehnya
dan menganalisis dan memaparkan 1. Peserta kuliah TM [(1x(3x50”)] Hastings, ch 1.
konsep Manajemen serta aktifitas yang konsep manajemen mendaftar pada Ngwira, ch.1
Aset akan dilakukan aset situs LMS 5
1 peserta kuliah dan 2. Membuat mind
kemampuan mapping materi
memaparkan tentang
pendapat terkait manajemen aset
3. Mengunggah ke
konsep Manajemen
LMS
Aset

Ketepatan, PT + BM Bentuk: Kuliah Struktur, Aktivitas dan 5


Mahasiswa mampu Ketepatan
sistematika, [(1+1)x(2x60”)] Metode: Cooperative Personel dalam Manajemen
menjelaskan dan menjelaskan dan Learning
meringkas dan Aset
menganalisis menganalisis Tugas:
kemampuan
kesesuaian antara kesesuaian antara TM [(1x(3x50”)] Sumber :
2 menjelaskan
manajemen aset manajemen aset  Mencari
dengan struktur dengan struktur referensi. Hastings Ch 2 dan 3
organisasi, aktivitas- organisasi, aktivitas-  Merangkum
aktivitas utama dan aktivitas utama dan referensi.
kompetensi personal kompetensi personal  Mengunggah ke
yang dibutuhkan yang dibutuhkan LMS
dalam manajemen aset dalam manajemen
aset.

Mahasiswa mampu Ketepatan analisis Ketepatan, PT + BM Bentuk: Kuliah 5


[(1+1)x(2x60”)] Metode: Cooperative Tahap Pengembangan Aset:
menganalisis proses proses sistematika,
Learning Konsep hingga Persetujuan
pengembangan aset pengembangan aset meringkas dan
Tugas: Proyek
mulai dari konsep, mulai dari konsep, kemampuan
TM [(1x(3x50”)]
tahap persetujuan tahap persetujuan menjelaskan  Mencari Sumber:
3
awal, perencanaan awal, perencanaan referensi.
kelayakan hingga kelayakan hingga  Merangkum Hastings Ch 4
persetujuan proyek persetujuan proyek referensi.
akhir. akhir.  Mengunggah ke
LMS
 Ketepatan Ketepatan, PT + BM Bentuk: Kuliah 5
menganalisis sistematika, [(1+1)x(2x60”)] Metode: Cooperative
Mahasiswa mampu Learning
mengidentifikasi meringkas dan
mengidentifikasi dan Tugas:
dan menganalisis kemampuan
menganalisis TM [(1x(3x50”)] Financial Methods
penggunaan menjelaskan dan  Mencari
penggunaan konsep
konsep diskonto menganalisis referensi.
diskonto arus kas Sumber:
4 arus kas dalam  Merangkum
dalam konsep Hastings Ch. 5
konsep referensi.
pengambilan
pengambilan  Mengunggah ke
keputusan untuk LMS
keputusan untuk
kriteria investasi aset.
kriteria investasi
aset

Mahasiswa mampu Ketepatan Ketepatan, PT + BM Bentuk: Kuliah Implementasi Rencana


5 [(1+1)x(2x60”)] Metode: Cooperative
menjelaskan dan menjelaskan dan sistematika, Pengembangan
menganalisis tahapan menganalisis tahapan meringkas dan Learning Sumber:
dalam implementasi dalam implementasi kemampuan Tugas:
akuisisi aset atau akuisisi aset atau menjelaskan dan TM [(1x(3x50”)] Hasting Ch. 7
menganalisis  Mencari
rencana rencana
referensi.
pengembangan pengembangan
 Merangkum
referensi.
 Mengunggah ke
LMS
Ketepatan, PT + BM Bentuk: Kuliah 5
sistematika, [(1+1)x(2x60”)] Metode: Cooperative
Mahasiswa mampu Ketepatan meringkas dan Learning
Life Cycle Costing
Tugas:
mengaplikasikan dan mengaplikasikan dan kemampuan
TM [(1x(3x50”)]
menganalisis teknik- menganalisis teknik- mengaplikasikan dan  Mencari
6
teknik dari life cycle teknik dari life cycle menganalisis Sumber:
referensi.
costing. costing.  Merangkum Hasting Ch. 8
referensi.
 Mengunggah ke
LMS
Ketepatan, PT + BM Bentuk: Kuliah
sistematika, [(1+1)x(2x60”)] Metode: Cooperative
Mahasiswa mampu Ketepatan dalam Learning
meringkas dan
menjelaskan dan menjelaskan dan Tugas: Sistem Informasi
kemampuan
menganalisis peran menganalisis peran TM [(1x(3x50”)] Manajemen Aset
menjelaskan  Mencari
7 dan aplikasi sistem dan aplikasi sistem
informasi dalam informasi dalam referensi.
 Merangkum Sumber : Hasting Ch. 13
manajemen Aset manajemen Aset
referensi.
 Mengunggah ke
LMS
8 Mampu melakukan Ketepatan Kriteria: Bentuk
tindak lanjut atas memformulasikan Ketepatan dan Pembelajaran: Ujian
materi yang diajarkan konsep manajemen penguasaan essay MID TEST 15
aset TM [(1x(3x50”)]
Bentuk Test:
Ujian
 Ketepatan dalam Ketepatan, PT + BM Bentuk: Kuliah 5
Mahasiswa mampu menjelaskan dan sistematika, [(1+1)x(2x60”)] Metode: Cooperative
menjelaskan dan mengevaluasi meringkas dan Learning
Tugas:
mengevaluasi berbagai berbagai metode kemampuan
TM [(1x(3x50”)]
metode dalam dalam menjelaskan  Mencari Cost-Benefit Analysis
mengevaluasi mengevaluasi referensi.
keuntungan financial keuntungan  Merangkum
9 dalam investasi asset. financial dalam referensi. Sumber:
Serta penggunaan investasi asset  Mengunggah ke
analisis biaya dan Serta penggunaan LMS Hastings Ch. 14
manfaat dalam analisis biaya dan
pengambilan manfaat dalam
keputusan pengambilan
keputusan

Ketepatan, PT + BM Bentuk: Kuliah Analisis Resiko dan 5


 Ketepatan dalam [(1+1)x(2x60”)] Metode: Cooperative
Mahasiswa mampu sistematika, Manajemen Resiko
menjelaskan dan Learning
menjelaskan dan meringkas dan
mengevaluasi Tugas: Sumber:
mengevaluasi jenis- kemampuan
jenis-jenis resiko TM [(1x(3x50”)]
jenis resiko dan menjelaskan  Mencari
10 dan pendekatan Hastings ch. 15
pendekatan dalam referensi.
dalam manajemen
manajemen resiko  Merangkum
resiko dalam
dalam manajemen aset referensi.
manajemen asset
 Mengunggah ke
LMS
Ketepatan dalam Ketepatan, PT + BM Bentuk: Kuliah 5
Mahasiswa mampu [(1+1)x(2x60”)] Metode: Cooperative
menjelaskan dan sistematika,
menjelaskan dan Learning
mengidentifikasi meringkas dan
mengidentifikasi Tugas:
perencanaan kemampuan Outsourcing
perencanaan TM [(1x(3x50”)]
penggantian menjelaskan  Mencari
penggantian peralatan,
peralatan, penilaian referensi. Sumber:
11 penilaian teknis dan
teknis dan analisis  Merangkum
analisis data biaya Hastings Ch. 16
data biaya referensi.
penggantian, serta
penggantian, serta  Mengunggah ke
biaya dan manfaat dari LMS
biaya dan manfaat
outsourcing
dari outsourcing

Ketepatan, PT + BM Bentuk: Kuliah 5


 Ketepatan dalam sistematika, [(1+1)x(2x60”)] Metode: Cooperative
Mahasiswa mampu menganalisis meringkas dan Learning Keandalan, Ketersediaan
menganalisis kebutuhan untuk Tugas: dan Keterpeliharaan Aset
kemampuan
TM [(1x(3x50”)]
kebutuhan untuk menentukan dan menjelaskan  Mencari Sumber:
menentukan dan memeriksa
12 referensi.
memeriksa keandalan, keandalan,  Merangkum Hastings Ch. 21
ketersediaan dan ketersediaan dan referensi.
keterpeliharaan aset keterpeliharaan  Mengunggah ke
asset LMS

Ketepatan Ketepatan, PT + BM Bentuk: Kuliah Profit, Depreciation and


Mahasiswa mampu [(1+1)x(2x60”)] Metode: Cooperative
menghitung dan sistematika, Tax
menghitung dan Learning
menganalisis meringkas dan
13 menganalisis Tugas: Sumber:
pertimbangan kemampuan
pertimbangan terkait TM [(1x(3x50”)]
terkait pajak dan  Mencari Hastings Ch. 23
pajak dan depresiasi
depresiasi dalam
dalam keputusan keputusan menghitung dan referensi.
manajemen aset manajemen aset menganalisis  Merangkum
referensi.
 Mengunggah ke
LMS

Ketepatan Ketepatan, PT + BM Bentuk: Kuliah


menjelaskan dan sistematika, [(1+1)x(2x60”)] Metode: Cooperative
Mahasiswa mampu Learning
menganalisis meringkas dan
menjelaskan dan Tugas:
konsep economic kemampuan
menganalisis konsep TM [(1x(3x50”)]
life (umur menjelaskan dan  Mencari
economic life (umur Economic Life
ekonomis) dan menganalisis referensi.
ekonomis) dan peran
peran yang  Merangkum Sumber:
yang dimainkannya
dimainkannya referensi.
14 dalam keputusan
dalam keputusan  Mengunggah ke Hastings Ch. 25
manajemen aset yang LMS
manajemen aset
berkaitan dengan biaya
yang berkaitan
siklus hidup dan
dengan biaya siklus
keputusan
hidup dan
penggantian.
keputusan
penggantian.

 Ketepatan Ketepatan, PT + BM Bentuk: Kuliah 5


Mahasiswa mampu [(1+1)x(2x60”)] Metode: Cooperative
mengevaluasi dan sistematika,
mengevaluasi dan Learning Performance, Audit, and
memberikan meringkas dan Review
memberikan contoh Tugas:
contoh indikator kemampuan
indikator kinerja aset TM [(1x(3x50”)]
15 kinerja aset dan menjelaskan  Mencari Sumber:
dan audit dan review
audit dan review referensi.
dari sistem manajemen Hastings Ch. 28
dari sistem  Merangkum
aset
manajemen aset referensi.
 Mengunggah ke
LMS
Mampu menjelaskan Ketepatan Kriteria: Bentuk
dan menganalisis memformulasikan Ketepatan dan Pembelajaran: Ujian
secara komprehensif konsep manajemen penguasaan essay FINAL TEST 15
16 TM [(1x(3x50”)]
tentang konsep aset
Bentuk Test:
manajemen aset Ujian

Mengesahkan, Makassar,

Ketua Departemen Akuntansi Dosen,

Dr. Andi Kusumawati, SE.,M.Si, Ak. Rahmawati HS, SE., M.Si, Ak, CA
NIP. 196604051992032003 NIP. 197611052007012001

Catatan :

1. Capaian Pembelajaran Lulusan PRODI (CPL-PRODI) adalah kemampuan yang dimiliki oleh setiap lulusan PRODI yang merupakan internalisasi
dari sikap, penguasaan pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan jenjang prodinya yang diperoleh melalui proses pembelajaran.
2. CPL yang dibebankan pada mata kuliah adalah beberapa capaian pembelajaran lulusan program studi (CPL-PRODI) yang digunakan untuk
pembentukan/pengembangan sebuah mata kuliah yang terdiri dari aspek sikap, ketrampulan umum, ketrampilan khusus dan pengetahuan.
3. CP Mata kuliah (CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPL yang dibebankan pada mata kuliah, dan bersifat spesifik
terhadap bahan kajian atau materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
4. Sub-CP Mata kuliah (Sub-CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPMK yang dapat diukur atau diamati dan merupakan
kemampuan akhir yang direncanakan pada tiap tahap pembelajaran, dan bersifat spesifik terhadap materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
5. Indikator penilaian kemampuan dalam proses maupun hasil belajar mahasiswa adalah pernyataan spesifik dan terukur yang mengidentifikasi
kemampuan atau kinerja hasil belajar mahasiswa yang disertai bukti-bukti.
6. Kreteria Penilaian adalah patokan yang digunakan sebagai ukuran atau tolok ukur ketercapaian pembelajaran dalam penilaian berdasarkan indikator-
indikator yang telah ditetapkan. Kreteria penilaian merupakan pedoman bagi penilai agar penilaian konsisten dan tidak bias. Kreteria dapat berupa
kuantitatif ataupun kualitatif.
7. Bentuk penilaian: tes dan non-tes.
8. Bentuk pembelajaran: Kuliah, Responsi, Tutorial, Seminar atau yang setara, Praktikum, Praktik Studio, Praktik Bengkel, Praktik Lapangan,
Penelitian, Pengabdian Kepada Masyarakat dan/atau bentuk pembelajaran lain yang setara.
9. Metode Pembelajaran: Small Group Discussion, Role-Play & Simulation, Discovery Learning, Self-Directed Learning, Cooperative Learning,
Collaborative Learning, Contextual Learning, Project Based Learning, dan metode lainnya yg setara.
10. Materi Pembelajaran adalah rincian atau uraian dari bahan kajian yg dapat disajikan dalam bentuk beberapa pokok dan sub-pokok bahasan.
11. Bobot penilaian adalah prosentasi penilaian terhadap setiap pencapaian sub-CPMK yang besarnya proposional dengan tingkat kesulitan pencapaian
sub-CPMK tsb., dan totalnya 100%.
12. TM=Tatap Muka, PT=Penugasan terstruktur, BM=Belajar mandiri.

a Kuliah, Responsi, Tutorial

Tatap Muka Penugasan Terstruktur Belajara Mandiri

50 60 menit/minggu/semester 60 menit/minggu/semester 2,83


menit/minggu/semester

b Seminar atau bentuk pembelajaran lain yang sejenis

Tatap muka Belajar mandiri

100 menit/minggu/semester 70 menit/minggu/semester 2,83


c Praktikum, praktik studio, praktik bengkel, praktik lapangan, penelitian, pengabdian
kepada masyarakat, dan/atau bentuk pembelajaran lain yang setara

170 menit/minggu/semester 2,83

No Metode Pembelajaran Mahasiswa Kode


1 Small Group Discussion SGD
2 Role-Play & Simulation RPS
3 Discovery Learning DL
4 Self-Directed Learning SDL
5 Cooperative Learning CoL
6 Collaborative Learning CbL
7 Contextual Learning CtL
8 Project Based Learning PjBL
9 Problem Based Learning & Inquiry PBL
10 Atau metode pembelajaran lain, yang
dapat secara efektif memfasilitasi
pemenuhan capaian pembelajaran
lulusan.

Anda mungkin juga menyukai