Anda di halaman 1dari 24

PELAKSANAAN VERIFIKASI PENILAIAN PENGELOLAAN

KESELAMATAN PERTAMBANGAN MINERAL DAN BATUBARA

KEMENTERIAN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL


DIREKTORAT JENDERAL MINERAL DAN BATUBARA
DIREKTORAT TEKNIK DAN LINGKUNGAN MINERAL DAN BATUBARA

1
KRITERIA PENGELOMPOKAN
KEGIATAN USAHA PERTAMBANGAN

Kelompok perusahaan pertambangan pemegang KK, IUPK, IUP BUMN, dan IUP PMA Mineral
Logam;

Kelompok perusahaan pertambangan pemegang PKP2B, IUPK, IUP BUMN, dan IUP PMA
Batubara;

Kelompok perusahaan pertambangan pemegang IUP PMDN Batubara;

Kelompok perusahaan pertambangan pemegang IUP PMDN Mineral Logam; dan

Kelompok perusahaan pertambangan pemegang KK, IUPK, IUP BUMN, IUP PMA, dan IUP
PMDN Mineral Bukan Logam, Mineral Bukan Logam Jenis Tertentu, dan Batuan.
TAHAPAN PENILAIAN

Tahap III

Penilaian Akhir

Tahap II

Verifikasi Penilaian

Tahap I

Penilaian Awal

3
PENILAIAN AWAL (TAHAP I)
PENILAIAN PENGELOLAAN KESELAMATAN
PERTAMBANGAN MINERAL DAN BATUBARA

KEMENTERIAN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL


DIREKTORAT JENDERAL MINERAL DAN BATUBARA
DIREKTORAT TEKNIK DAN LINGKUNGAN MINERAL DAN BATUBARA

4
Tahapan Penilaian

Tahap III

Penilaian Akhir

Tahap II

Verifikasi Penilaian

Tahap I

Penilaian
Awal
5
Tahap I
Penilaian Awal
Formulir Penilaian Awal dikirimkan
kepada Kepala Teknik Tambang (KTT)
melalui sistem dalam jaringan (Online).

KTT mengembalikan Formulir Penilaian


Mendapatkan
Awal melalui sistem dalam jaringan
Penghargaan Zero
(Online).
Fatality

Tim Penilai melakukan evaluasi


terhadap Formulir Penilaian Awal

Tim Penilai menetapkan perusahaan Berhak untuk Lanjut


yang lolos Tahap Penilaian Awal ke Tahap Verifikasi
Penilaian Awal

Kriteria Penilaian Awal

Status perizinan sebagaimana angka


1 dalam kondisi terdaftar di MODI
Memiliki Surat Keputusan IUP, IUPK, Telah mendapatkan pengesahan KTT
(https://modi.esdm.go.id/); dan
IUPK kelanjutan Kontrak/Perjanjian, /KTT Sementara/ Pjs. KTT sesuai
tidak terdapat sengketa/
PKP2B, atau KK; ketentuan peraturan perundangan;
permasalahan hukum perihal
kepemilikan izin.

Memiliki RKAB yang telah disetujui Memiliki RKAB yang telah disetujui
dengan realisasi kegiatan dengan realisasi program Telah melaksanakan Pengukuran
operasional pertambangan paling Keselamatan Pertambangan paling Tingkat Pencapaian Kinerja
kurang 50% dari RKAB atau kurang 80% dari RKAB atau Pengelolaan Keselamatan
perubahannya yang telah disetujui perubahannya yang telah disetujui Pertambangan;
pada periode penilaian; pada periode penilaian

Menyampaikan laporan berkala


Tidak terdapat kematian akibat
(bulanan, triwulan, triwulan 4 dan
Kecelakaan Tambang, KAPTK, dan
laporan khusus aspek keselamatan
PAK pada periode penilaian sampai
pertambangan sesuai ketentuan dan
dengan pemberian penghargaan.
tepat waktu;
VERIFIKASI LAPANGAN (TAHAP II)
PENILAIAN PENGELOLAAN KESELAMATAN
PERTAMBANGAN MINERAL DAN BATUBARA

KEMENTERIAN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL


DIREKTORAT JENDERAL MINERAL DAN BATUBARA
DIREKTORAT TEKNIK DAN LINGKUNGAN MINERAL DAN BATUBARA

8
TAHAPAN PENILAIAN

Tahap III

Penilaian Akhir

Tahap II

Verifikasi
Tahap I
Lapangan

Penilaian
Awal
9
Tahapan II
Verifikasi Lapangan
Verifikasi Lapangan Penilaian Pengelolaan
Keselamatan Pertambangan Mineral dan Batubara
1. Tim Penilai melakukan verifikasi lapangan

2. Tim Penilai merekapitulasi nilai


berdasarkan Formulir Verifikasi Lapangan.

10
Verifikasi Lapangan

Kondisi Lapangan 30% Statistik Keselamatan 30%


Pertambangan
• Objek K3 & KO Pertambangan • Statistik Keselamatan Kerja Pertambangan
• Statistik Kesehatan Kerja Pertambangan

20%
Verifikasi Manajemen Risiko Tindak Lanjut Hasil Audit SMKP 10%
Minerba
• Persiapan Manajemen Risiko
• Pelaksanaan Manajemen Risiko • Kebijakan
• Penetapan 10 Pekerjaan Risiko Tertinggi • Perencanaan
• Organisasi dan Personel
Verifikasi Pengukuran Tingkat Pencapaian
Kinerja Keselamatan Pertambangan
10% • Implementasi
• Pemantauan, Evaluasi, dan Tindaklanjut
• Kesesuaian Proses Pengukuran • Dokumentasi
• Kesesuaian Tingkat Capaian Kinerja • Tinjauan Manajemen dan Peningkatan Kinerja
11• Kesesuaian Program KP
Kondisi Lapangan
No Unsur yang dinilai Nilai
1 Tambang 15
2 Jalan Pertambangan 10
3 Bengkel 10
4 Fasilitas Pengolahan dan/atau pemurnian 15
Bobot Kondisi
5 Stockpile 5 Lapangan
6 Dumping Area 10 adalah
7 Pelabuhan 5 30 %
8 Gudang Bahan Peledak 5
9 Tempat Penimbunan BBC 5 Apabila suatu perusahaan tidak memiliki prasarana
10 Laboratorium 5 sebagaimana dalam daftar yang akan dinilai dan
11 Kantor 5 tidak ada pertimbangan lain oleh Tim Penilai, maka
prasarana yang tidak ada tersebut tidak termasuk
12 Mess 5 ke dalam sistem perhitungan.
13 Klinik 5
Total 100
12
Manajemen Risiko

Melakukan verifikasi 3 pekerjaan risiko tertinggi

No Indikator yang Dinilai Nilai


1 Persiapan manajemen risiko 30
Bobot Manajemen
2 Pelaksanaan manajemen 60
risiko
Risiko adalah 20 %

3 Penetapan terhadap 10 10
pekerjaan risiko tertinggi

Total 100
13
Verifikasi Pengukuran Capaian Tingkat
Kinerja Keselamatan Pertambangan

No Indikator yang Dinilai Nilai


1 Kesesuaian proses 40
pengukuran
Bobot Verifikasi
2 Kesesuaian Capaian Tingkat 20
Kinerja
Pengukuran
Capaian Tingkat
3 Kesesuaian Program KP 40 Kinerja KP adalah
10 %
Total 100
14
Tindak Lanjut SMKP Minerba

Dilakukan verifikasi terhadap Tindak Lanjut Hasil Audit SMKP Minerba

No Indikator Penilaian Nilai

1 Kebijakan 10
2 Perencanaan 15
3 Organisasi dan Personel 17 Bobot SMKP Minerba
4 Implementasi 35 adalah 10 %
5 Pemantauan, Evaluasi, dan 15
Tindaklanjut
6 Dokumentasi 3
7 Tinjauan Manajemen dan 5
Peningkatan Kinerja

15
Statistik Keselamatan Pertambangan

Penilaian terhadap statistik keselamatan pertambangan akan mengikuti


dan mempertimbangkan statistik Nasional pada tahun Penilaian.

(Nilai FR + Nilai SR) + (Nilai MFR + Nilai ASR)


2 2
KLASIFIKASI FR NILAI KLASIFIKASI SR NILAI KLASIFIKASI MFR NILAI KLASIFIKASI ASR NILAI
0.00 ≤ FR < 0.02 100 0 ≤ SR < 30 100 0 ≤ MFR < 80 100 0 ≤ ASR < 80 100

Bobot 0.02 ≤ FR < 0.04


0.04 ≤ FR < 0.06
90
80
30 ≤ SR < 60
60 ≤ SR < 90
90
80
80 ≤ MFR < 160
160 ≤ MFR < 240
90
80
80 ≤ ASR < 160
160 ≤ ASR < 240
90
80

Statistik 0.06 ≤ FR < 0.08 70 90 ≤ SR < 120 70 240 ≤ MFR < 320 70 240 ≤ ASR < 320 70
0.08 ≤ FR < 0.10 60 120 ≤ SR < 150 60 320 ≤ MFR < 400 60 320 ≤ ASR < 400 60
adalah 0.10 ≤ FR < 0.12 50 150 ≤ SR < 180 50 400 ≤ MFR < 480 50 400 ≤ ASR < 480 50

30 % 0.12 ≤ FR < 0.14


0.14 ≤ FR < 0.16
40
30
180 ≤ SR < 210
210 ≤ SR < 240
40
30
480 ≤ MFR < 560
560 ≤ MFR < 640
40
30
480 ≤ ASR < 560
560 ≤ ASR < 640
40
30
0.16 ≤ FR < 0.18 20 240 ≤ SR < 270 20 640 ≤ MFR < 720 20 640 ≤ ASR < 720 20
16 0.18 ≤ FR < 0.20 10 270 ≤ SR < 300 10 720 ≤ MFR < 800 10 720 ≤ ASR < 800 10
FR ≥ 20 0 SR ≥ 300 0 MFR ≥ 800 0 ASR ≥ 800 0
Skor Verifikasi (SV)

SKOR VERIFIKASI ADALAH:


A+B+C+D+E

Keterangan:
A : Nilai Kondisi Lapangan
B : Nilai Manajemen Risiko
C : Nilai Verifikasi Tindaklanjut SMKP Minerba
D : Nilai Verifikasi Pengukuran Capaian Tingkat Kinerja KP
E : Nilai Statistik Keselamatan Pertambangan
17
PENILAIAN AKHIR (TAHAP III)
PENILAIAN PENGELOLAAN KESELAMATAN
PERTAMBANGAN MINERAL DAN BATUBARA

KEMENTERIAN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL


DIREKTORAT JENDERAL MINERAL DAN BATUBARA
DIREKTORAT TEKNIK DAN LINGKUNGAN MINERAL DAN BATUBARA

18
TAHAPAN PENILAIAN

Tahap III

Penilaian
Akhir
Tahap II

Verifikasi
Tahap I
Lapangan

Penilaian
Awal
19
Tahapan III
Penilaian Akhir

Skor Akhir Penilaian Pengelolaan


Keselamatan Pertambangan Mineral dan Batubara
1. Tim Penilai melakukan perhitungan Skor
Penilaian Akhir (SPA) berdasarkan Skor
Verifikasi dan Statistik terkini

2. Tim Penilai menentukan perusahaan yang


mendapatkan penghargaan.

20
* Statistik terkini dihitung dari tanggal 1 Januari 2024 s.d. Pemberian Penghargaan.
Skor Penilaian Akhir (SPAK)

Apabila Terdapat Kejadian Sampai Dengan Pemberian Penghargaan, Maka


Akan Dikenai Pinalti sebagai berikut:
No. Jenis Kejadian Jumlah Pinalti
Korban/Kejadian
1 Kecelakaan tambang berakibat cidera berat yang 1 -7%
mengakibatkan cacat tetap
2 Kecelakaan tambang berakibat cidera berat tanpa 1 -5%
cacat tetap
3 Kecelakaan tambang berakibat cidera ringan 1 -3%
4 PAK 1 -3%
5 Kejadian Berbahaya 1 -1%
6 Kematian akibat kecelakaan tambang, KAPTK, dan Tidak mendapatkan
PAK penghargaan

21 SPAK = Skor Verifikasi - Pinalti


Jenis Penghargaan

1 2 3
ADITAMA UTAMA PRATAMA
(EMAS) (PERAK) (PERUNGGU)

Nilai Akhir Nilai Akhir Nilai Akhir


(90,01% ≤ X 100%) (80,01% ≤ X <90%) (70% ≤ X <80%)

22
Peraih Trophy

Peraih Trophi (Award) Penghargaan


Pengelolaan Keselamatan
Pertambangan diberikan kepada
perusahaan yang terbaik diantara
penerima piagam ADITAMA pada
masing-masing kelompok.

23
Click to edit company slogan .

24

Anda mungkin juga menyukai