Anda di halaman 1dari 1

Tugas kelompok 1.

1 Literasi Lintas Mata Pelajaran

Nama Mahasiswa (kelompok 4):

1. Laela Nisfi Syiam (260211105439)

2. Iis Nur Maulinda (260211105389)

3. Ahmad Alfan Rosidi (260211105472)

4. Vina Suhartin Mustika Mahadewi (260211105391)

Mata pelajaran: Pendidikan Pancasila

No. Keterampilan Kegiatan pembelajaran di bidang study saya


Bahasa
1. Membaca Kegiatan dilakukan diawal dengan membaca buku materi Pancasila
pelajaran sekitar 10-15 menit. Agar peserta didik mengetahui
susunan teks pancasila serta lambangnya.
2. Menulis Setelah membaca materi tersebut, peserta didik diminta untuk
menulis kembali butir-butir teks pancasila sesuai dengan urutannya
3. Menyimak Peserta didik menyimak teks pancasila yang dibacakan oleh salah
satu temannya.
4. Berbicara Peserta didik menghafalkan teks pancasila kemudian setiap maju ke
depan untuk mengemukakan susunan teks pancasila
5. Memirsa Guru menampilkan video pembelajaran yang memuat gambar
lambang pancasila dan video contoh pengamalan tiap-tiap butir
pancasila. Kemudian siswa memirsa lalu guru memberikan umpan
balik kepada peserta didik terkait gambar dan video tersebut.

Setelah mengisi tabel berikut, tuliskan apa manfaat literasi pada bidang studi?

Jawab:

Adapun manfaat literasi bagi bidang studi pendidikan pancasila yaitu meningkatkan pemahaman,
menambah informasi dan wawasan baru terkait lambing-lambang Pancasila dan bunyinya serta
meningkatkan ingatan siswa terkait lambing dan butir Pancasila. Manfaat lainnya juga siswa tidak
bosan dalam proses pembelajaran karena diselipkan video yang menampilkan gambar dan audio
didalamnya.

Anda mungkin juga menyukai