Anda di halaman 1dari 28

A.

IDENTITAS DAN INFORMASI UMUM

Kode ATP acuan : -


Penyusun : Drs, AgusSutitono,S.Pd.
JenjangSekolah : SMA
Fase/Kelas : F / XI
Mata Pelajaran : BAHASAINDONESIA
Elemen : Berbicara, mempresentasikan, dan menulis
Capaian Pembelajaran : Menulis:
Peserta didik mampu menulis berbagai teks untuk merefleksi dan
mengaktualisasi diri untuk selalu berkarya dengan mengutamakan
penggunaan bahasa Indonesia di
Berbagai media untuk memajukan peradaban bangsa.
Kompetensi Awal :
Alokasi Waktu : 3JPx 45 menit
Profil Pelajar Pancasila : Beriman, bertakwa kepada Tuhan yang maha Esa, bergotong
royong, bernalar kritis, kreatif, inovatif, mandiri,
berkebhinekaan global
Target Peserta Didik : Reguler/Tipikal: umum, tidak ada kesulitan dalam mencerna
dan memahami materi ajar.
Metode Pembelajaran : Blended learning
Pendekatan Pembelajaran : Pembelajaran berdiferensiasi berbasis Social Emotional
Learning
Model Pembelajaran yang : Project Based Learning (PJBL)
Digunakan
Metode Pembelajaran : Diskusi dan tanya jawab
Sarana dan Prasarana : Prasarana: Ruang kelas
Sarana:
1. Gawai
2. Laptop/Komputer PC
3. Akses Internet
4. Buku Teks
5. Papan tulis/White Board
6. Lembar kerja
7. Handout materi
8. Referensi lain yang mendukung
9. Infokus/Proyektor/Pointer
Sumber Belajar : Modul ajar dan intenet
A. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
TUJUAN PEMBELAJARAN:
Peserta didik dapat membuat puisi dengan kreatif sesudah mengamati materi.
TUJUAN PEMBELAJARAN HARIAN:
1. Sesudah mengamati materi yang diunduh melalui QRQode, peserta didik dapat
menganalisis struktur teks dan kebahasaan puisi dengan rinci.
2. Dengan menggunakan Canva, peserta didik dapat membuat puisi dengan kreatif.
PEMAHAMAN BERMAKNA:
Puisi dari karya sastra prosa, yakni cerpen. Berdiskusi mengenai tema dan pesan yang
merupakan dua dari empat struktur batin puisi. Berdiskusi mengenai inspirasi untuk menggubah
Puisi dengan mentransformasikan cerpen melalui tema dan pesan yang terkandung didalamnya.
PERTANYAAN PEMANTIK:
1. Sebutkan judul puisi yang sudah pernah kalian baca?
2. Apakah kalian tertarik membaca puisi dan mendengarkan pembacaan puisi?
3. Apakah kalian ingin memahami atau mengetahui makna puisi yang sudah kalian baca atau dengar?

RENCANA ASESMEN:
Tujuan Pembelajaran Ranah Bentuk Instrumen Instrumen Teknik
Sesudah mengamati Kognitif
materi yang
diunduh melalui QR
Qode, peserta didik
dapat menganalisis
struktur teks dan
kebahasaan puisi
Dengan rinci.
Dengan Keterampilan
menggunakan
Canva, peserta didik
dapat membuat
puisi
dengankreatif.

B. URUTAN KEGIATAN PEMBELAJARAN


MUATAN
INOVATIF ESTIMASI
TAHAP KEGIATAN
(TPACK,Profil WAKTU
Pancasila,4C)
Pendahuluan Orientasi 3menit
1.Guru membuka pelajaran dengan Religius
mengucapkan salam dan siswa menjawab
Salam dari guru
2.Guru meminta siswa untuk berdoa dan Religius
salah satu siswa berinisiatif untuk
memimpin doa bersama
Motivasi 3menit
3. Guru memperhatikan kesiapan psikis dan Komunikasi
fisik siswa untuk mengikuti proses
kegiatan pembelajaran dengan
memperhatikan kebersihan, kerapihan,
ketertiban dan kehadiran siswa.
4. Guru memberi motivasi untuk
mengkondisikan suasana belajar yang
kondusif dan siswa memberi respon yang
positif.
Apersepsi Komunikasi 4menit
5. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
yang akan dicapai.
6. Guru memberikan pertanyaan pemantik
pada siswa berupa “apakah pernah
mendengar puisi?”
Kegiatan Inti Sintaks 1: Pemberian rangsangan 15menit
(Stimulation)
7. Guru memberikan pertanyaan pemantik berupa Komunikasi 5menit
“sebutkan judul puisi yang sudah pernah
kalian baca.”
8.Guru menunjukkan contoh teks puisi yang Komunikasi 5menit
berjudul “Aku Karya W.S Rendra” untuk
memberikan gambaran kepada siswa
supaya siswa mengetahui contoh nyata
Bentuk puisi.
9. Guru memberikan materi kepada siswa 5menit
menggunakan QR Code dan siswa
mengaksesnya melalui smartphone
masing-masing.
Sintaks2:Identifikasi masalah (Problem 20menit
Statement)
10.Guru memberikan penjelasan tentang struktur 10menit
dan kebahasaan puisi kemudian siswa
melaksanakan tanya jawab secara aktif dengan
guru tentang materi puisi
tersebut.
11.Siswa diminta untuk menganalisis struktur dan Bernalar Kritis 10menit
kebahasaan yang ada pada puisi “Aku
KaryaW.S.Rendra” yang telah
ditunjukkan. Guru mengamati dan
Membimbing siswa.
Fase3. 20 menit
Pengumpulan Data (Data Collection)
12.Guru memberikan penugasan kepadasiswa 5 menit
melalui LKPD yang diakses siswa melalui
QR Code untuk membuat puisi secara
berkelompok yang terdiri dari 3-4
anggota.
13.Siswa membuat kelompok lalu Gotong royong 15 menit
mengerjakan penugasan yang diberikan
oleh guru berupa menulis puisi dan
diperbolehkan untuk mengakses internet
Sebagai bahan referensi.
Fase 4. 25menit
Pengolahan data (Data Processing)
14.Siswa menyusun puisi sesuai struktur dan 15 menit
kebahasaan teks puisi dengan dibimbing
Oleh guru.
15.Setelah selesai membuat puisi sesuai Bernalarkritis 10menit
struktur dan kebahasaan, siswa menyusun
puisi menggunakan aplikasi Canva secara
kreatif.
Fase 5. 20 menit
Pembuktian (Verification)
16.Siswa mempesentasikan hasil teks puisi 10 menit
Yang telah disusun secara berkelompok.
17.Kelompok lain memberikan tanggapan 10 menit
terhadap kelompok yang melakukan
presentasi dan guru sebagai fasilitator
Dalam proses diskusi.
Fase 6. 15 menit
Menarik simpulan/generalisasi
(Generalization)
18.Setelah semua kelompok presentasi, guru 7 menit
menarik kesimpulan dari hasil diskusi
siswa.
19.Guru menegaskan materi yang telah 8 menit
Dipelajari hari ini.
Penutup 20.Gurumelaksanakanrefleksipencapaian 5 menit
siswa melalui asesmen formatif dari
LKPD dan guru melakukan refleksi untuk
mengetahui ketercapaian proses
Pembelajaran dan perbaikan.
21.Guru menginformasikan kegiatan 3 menit
pembelajaran yang akan dilakukan pada
pertemuan berikutnya.
22.Guru mengakhiri kegiatanbelajar dengan 2 menit
berdoa.

C. PENGAYAAN, KOMPONEN LAIN, REMEDIAL, DAN REFERENSI


PENGAYAAN DAN REMEDIAL
…………………………………………………………………………………………………………………
……………………
KOMPONEN LAMPIRAN
…………………………………………………………………………………………………………………
……………………
GLOSARIUM
Argumentasi, digunakan untuk menuangkan ide-ide atau gagasan-gagasan dari penulis Berita,
cerita atau keterangan mengenai kejadian atau peristiwa yang hangat; kabar Cerita pendek
(cerpen), cerita pendek.; kisahan pendek(kurangdari10.000kata)yang
Memberikan kesan tunggal yang dominan dan memusatkan diri pada satu tokoh dalam satu situasi (pada
suatu ketika)
Denotasi, (linguistik) makna kata atau kelompok kata yang didasarkan atas penunjukan yang lugas pada
sesuatu di luar bahasa atau yang didasarkan atas konvensi tertentu dan bersifat objektif
Drama,cerita atau kisah, terutama yang melibatkan konflik atau emosi, yang khusus disusun untuk
pertunjukan teater
Ekstrinsik, berasal dari luar (tentang nilai mata uang, sifat manusia, atau nilai suatu peristiwa); bukan
merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari sesuatu; tidak termasuk intinya
Faktual,berdasarkan kenyataan; mengandung kebenaran
Identifikasi, penentu atau penetapani dentitas seseorang, benda, dan sebagainya
Ilmiah, bersifat ilmu; secara ilmu pengetahuan; memenuhi syarat(kaidah) ilmu pengetahuan
Komprehensif, cerita atau kisah, terutama yang melibatkan konflik atau emosi, yang khusus disusun untuk
pertunjukan teater
Konotasi,(linguistik) tautan pikiran yang menimbulkan nilai rasa pada seseorang ketika
berhadapan dengan sebuah kata; makna yang ditambahkan pada makna denotasi Konteks, situasi
yang ada hubungannya dengan suatu kejadian
Literasi, kemampuan menulis dan membaca
Musikalisasi, hal menjadikan sesuatu dalam bentuk musik Persuasi,
bersifat membujuk secara halus (supaya menjadi yakin)
Podcast, dokumen digital yang harus diunduh dulu oleh pendengarnya
Poster,plakat yang dipasang ditempat umum (berupa pengumuman atau iklan) Prosa,
karangan bebas (tidak terikat oleh kaidah yang terdapat dalam puisi)
Prosedur,tahap kegiatan untuk menyelesaikan suatu aktivitas
Puisi, ragam sastra yang bahasanya terikat oleh irama, matra, rima, serta penyusunan larik dan bait
Salindia, terawang fotografi pada pelat kaca tipis yang diatur agar dapat diproyeksikan Sinopsis,ikhtisar
karangan yang biasanya diterbitkan bersama-sama dengan karangan asli yang menjadi dasar sinopsis itu;
ringkasan; abstraksi Vlog,(komputer) blogyangisinya berupa video
Youtuber, seseorang yang membuat konten dalam bentuk video yang diunggah ke kanal youtube.

DAFTAR PUSTAKA
• Buku Siswa Cerdas Cergas Berbahasa dan Bersastra Indonesia KelasXI
• Laman sumber belajar Kemdikbud
• Puisi“Aku”olehW.S.Rendra
• Laman Badan Bahasa Kemdikbud
• Kamus Besar Bahasa Indonesia
• Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia

Surakarta,20 Maret 2024

Mengetahui, Penyusun
Kepala SMA……………

Nama Kepala Sekolah Nama Mahasiswa


NIP.……………………… NIM.…………………
Lampiran1:

BAHAN AJAR

Unsur-Unsur yang terdapat pada bahan ajar


1. Identitas
2. KI,KD, IPK
3. Petunjuk Penggunaan
4. Pokok Materi
5. Isi dari bahan ajar
a. Struktur materi ajar sesuai dengan IPK dan tujuan pembelajaran secara mendalam, bermakna dan
relevan dengan kehidupan nyata berbasis lingkungan sekitar
b. Struktur materi ajar dari konteks menuju konten
c. Struktur materi dari umum kekhusus
d. Struktur materi dari mudah kesulit
e. konten terdiri dari fakta, konsep, prosedur yang disesuaikan dengan materi ajar. Lengkapi dengan
gambar sebagai penjelas untuk memudahkan visualisai peserta didik;)

MateriPuisi

PengertianPuisi
Puisi merupakan satubentuk karyasastrayang berisi ungkapan hati, pikiran, dan perasaan penyair
yang dituangkan dengan memanfaatkan segala daya bahasa, kreativitas dan imajinasi pengarang dengan
rangkaian bahasa yang indah serta mengandung irama juga makna.
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), puisi adalah ragam sastra yang bahasa
terikatolehirama,matra,rima,sertapenyusunanlarikdanbait.Jadi,dapat disimpulkan puisi adalah ungkapan
pikiran dan perasaan penyair yang dituangkan dengan menggunakan bahasa yang indah serta mengandung
makna mendalam.

Ciri-Ciri Puisi
Puisi memiliki ciri yang membedakannya dengan karya sastra lain,yaitu:
1. Berisikan ungkapan pikiran, perasaan, dan pengalaman penyair yang bersifat imajinatif.
2. Menggunakan bahasa konotatif.
3. Terdapat pemadatan segala unsure daya bahasa.
4. Menggunakan diksi yang tepat dengan memperhatikan irama atau bunyi.
5. Dapat dibentuk oleh tipografi.
Jenis-JenisPuisiBerdasarkanIsi
Puisi terbagi menjadi beberapa jenis, yaitu puisi naratif, puisi lirik, dan puisi deskriptif. Apa saja perbedaan
diantara ketiganya?
1. Puisi Naratif
Puisi naratif mengungkapkan cerita atau penjelasan penyair. Puisi ini terbagi ke dalam beberapa macam,
yaitu balada dan romansa.Balada adalah puisi yang berisi cerita tentang orang-orang perkasa ataupun tokoh
pujaan. Romansa adalah jenis puisi cerita yang menggunakan bahasa romantik yang berisi kisah percintaan,
yang diselingi perkelahian dan petualangan.
2. Puisi Lirik
Puisi lirik berisi ungkapan perasaan yang tersusun dalam larik-larik atau baris. Puisi lirik terdiri dari tiga
jenis, yaitu elegi, ode, dan serenada. Elegi adalah puisi yang mengungkapkan perasaan duka. Sementara itu,
ode adalah puisi yang berisi pujian terhadap seseorang, suatu hal, atau suatu keadaan. Terakhir, serenada
merupakan sajak percintaan yang dapat dinyanyikan. Kata serenada sendiri berarti nyanyian yang tepat
dinyanyikan di waktu senja.
3. Puisi Deskriptif
Puisi deskriptif adalah puisi yang disampaikan oleh penulis untuk memberi kesan terhadap keadaan,
peristiwa, benda, atau suasana yang dipandang menarik kepada pembaca. Puisi yang termasuk ke dalam jenis
puisi deskriptif, misaInya satire dan puisi yang bersifat kritik sosial.

Unsur Pembangun Puisi


Sebelum membuat puisi, kamu harus tahu unsur pembangunnya nih. Ada unsur fiksi dan unsur batin.
Keduanya penting agar orang yang mendengar atau membaca puisi kamu memahami maksud yang hendak
kamu sampaikan.

Unsur Fisik Puisi


1. Diksi
Diksi adalah pemilihan kata yang dapat menimbulkan imajinasi estetis. Penyair dalam membuat puisi harus
selalu mempertimbangkan diksi agar memberikan kekuatan dan daya magis.
2. Imaji
Pengimajian adalah susunan kata yang dapat menimbulkan khayalan dan imaji. Imaji
yangterdapatpadapuisidapatmenimbulkankhayalanpadapembacasehinggapembacaseolahmerasa, melihat, dan
mendengar sesuatu yang diungkapkan penyair.
3. Katakonkret
Bertujuan untuk menimbulkan imajinasi pada pembaca. Kata konkret harus memperjelas isi puisi agar
menimbulkan imaji penglihatan, pendengaran, atau perasaan pembaca. Kata konkret ini selalu berkaitan
dengan pengimajian.
4. Bahasa figuratif (majas)
Majas adalah bahasa yang digunakan penyair untuk mengungkapkan sesuatu dengan cara membandingkan
suatu hal dengan hal lainnya. Bahasa figuratif terdiri atas pengiasan yang menimbulkan makna kias dan
pelambangan yang menimbulkan makna lambang.
5. Verifikasi
Verifikasi adalah merupakan unsur pembentuk keindahan sebuah puisi. Ketika membaca puisitentu saja kita
akan menikmati rima, ritma, dan metrum yang terdapat dalam puisi tersebut.
6. Tipografi
Adalah pembeda yang penting antara puisi dengan prosa dan drama. Tipografi merupakan bentuk puisi
seperti halaman yang tidak dipenuhi kata-kata, tepi kanan-kiri, pengaturan barisnya, hingga baris puisi yang
tidak selalu dimulai dengan huruf kapital dan diakhiri dengan tanda titik. Hal-hal tersebut sangat menentukan
pemaknaan terhadap puisi.

Unsur Batin Puisi


Unsur batin puisi merupakan unsur yang berkaitan dengan batin dalam pembacaan puisi.
1. Tema
Tema adalah unsur utama pada puisi karena tema berkaitan erat dengan makna yang dihasilkan dari suatu
puisi.
2. Rasa
Rasa atau feeling pada puisi merupakan sikap penyair terhadap pokok permasalahan yang terdapat dalam
puisinya.
3. Nada
Yangdimaksudnadaatausuasanapadapuisiadalahsikappenyairterhadappembacanya.
4. Amanat
Pada puisi,amanat atau tujuan merupakan pesan yang terkandung didalam sebuah puisi.
Struktur Puisi
Struktur puisi terdiri dari 2 jenis, yakni struktur batin dan struktur fisik. Berikut penjelasannya:
1. Struktur Batin
Struktur batin adalah unsur pembangun puisi yang tidak tampak langsung dalam penulisan kata- katanya.
Struktur batin puisi meliputi tema, amanat, dan sikap penyair.
2. Struktur Fisik
Struktur fisik adalah unsur pembangun puisi yang bersifat fisik atau tampak dalam bentuk susunan kata-
katanya. Struktur fisik puisi meliputi majas, rima, konotasi, kata berlambang,dan pengimajian.

Bentuk Penyampaian Puisi


Nggak seperti teks biasa, puisi dibacakan dengan teknik-teknik tertentu. Cara penyampaian puisi ini
bertujuan agar isi puisi dapat dihayari oleh pendengarnya. Apa saja sih bentuk penyampaian puisi?
1. Membacakan Puisi
Teknik membacakan puisi dilakukan dengan cara menyampaikannya dengan bahasa lisan atau ucapan. Saat
membaca puisi menggunakan teknik ini, kamu bisa membaca teks puisi ke depan panggung.
2. DeklamasiPuisi
Deklamasi puisi adalah teknik menyampaikan puisi secara lisan, tetapi penyampaiannya dilakukan dengan
penghayatan yang lebih dalam dan luapan kejiwaan. Kadang, pembacanya juga bisa menggunakan gerakan
tangan atau kaki. Saat melakukan deklamasi puisi, kamu harus menghafalkan puisi alias nggak bisa membuat
teksnya ke atas panggung.
3. PertunjukkanPuisi
Bentuk penyampaian puisi melalui pertunjukkan dibagi menjadi dua jenis yaitu musikalisasi puisi dan
dramatisasi puisi. Saat melakukan musik alisasi puisi, kamu harus mengubah teks puisi menjadi sebuah lagu.
Pastikan penyampaian puisi dan irama lagu harus selaras agar lebih hikmat disimak. Sementara itu,
dramatisasi puisi dilakukan dengan memperagakan atau memerankan tokoh sesuai
denganperistiwayangadadidalampuisi.Dramatisasipuisibisadilakukansecaraindividuatau kelompok sesuai
dengan kebutuhan.

Referensi:
Kosasih,E.2017. Bahasa Indonesia. Jakarta: Pusat Kurikulum dan Perbukuan, Balitbang, Kemendikbud.
Lampiran2:

MEDIA PEMBELAJARAN

Kelas/Semester :XI/2
AlokasiWaktu :3JPx 45 menit

Tujuan Pembelajaran :Peserta didik dapat membuat puisi dengan kreatif sesudah mengamati materi.

Tujuan Deskripsi Cara


No. JenisMedia Fungsi
Pembelajaran Media Penggunaan
Sesudah Membuka
aplikasi QR
mengamatimateri Scan QR Code Code yang
yangdiunduh yangdiberikan sudahdiunduh
melaluiQRQode, oleh guru untuk melalui
mengamati playstore
pesertadidik Handphonedan akses AplikasiscanQR
1. materistruktur Kemudian, buka
dapat internet Code teks dan kamera untuk
menganalisis kebahasaan scan barcode
puisi kode yang berisi
strukturteksdan
materi
kebahasaanpuisi pembelajaran.
denganrinci.
Membuka
canva melalui
Dengan
google lalu
menggunakan Membuatpuisi
menentukan
Canva,peserta Handphone/laptop dengankreatif
2. Google,canva templateuntuk
didik dapat danakses internet menggunakan
membuatpuisi
membuatpuisi aplikasi canva
sekreatif
dengankreatif.
mungkin.

Media Pembelajaran

1. Media Handphone

2. MediaLaptop
3. Canva

4. Google

5. QRCode
Lampiran 3:

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

Judul :LKPD Teks Puisi


Tujuan : Mengukur tercapainya tujuan pembelajaran sesuai perkembangan peserta
didik
Alat dan bahan :Handphone, laptop, QRCode (GoogleForm), Canva
Langkah-langkah : Siswa mengerjakan LKPD
Tempat/ruang :Diruang kelas masing-masing

Petunjuk:
1. Bacalah doa sebelum mengerjakan!
2. Buatlah kelompok yang beranggotakan 3-4 siswa!
3. Isilah pertanyaan-pertanyaan berikut ini sesuai dengan pengetahuan dan perasaanmu hari ini pada tautan:
https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLSdbn4CRk_s1X0I9oP7J5Ej3DXm2syvJZDgdWXGGvPWdvtsd
pg/viewform
4. Bacalah teks puisi yang berjudul “AkuKarya W.S Rendra” pada tautan:
https://jateng.tribunnews.com/2022/01/27/puisi-aku-tulis-pamplet-ini-ws-rendra
5. Setelah membaca teks tersebut, tentukan struktur teks puisi!
Struktur Jawaban
Strukturbatin:
1. Tema
2. Amanat
Strukturfisik:
1. Majas
2. Rima
3. Konotasi
4. Kataberlambang
5. Pengimajian

6. Setelah membaca teks tersebut, tentukanlah kaidah kebahasaan teks puisi secara berkelompok!
Kaidah Kebahasaan KutipanTeks
7. Buatlahpuisimenggunakanmediacanvasekreatifmungkin!

8. Presentasikanhasildiskusidengankelompoklaindidepankelas!
Lampiran4:

ASESMEN PENGAYAA DAN


REMEDIAL

Ketuntasan proses pembelajaran dapat ditunjukkan dengan pencapaian kompetensi yang telah
ditetapkan berdasarkan Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM). Siswa yang belum mencapai batas Kriteria
Ketuntasan Minimal yang telah ditetapkan maka dapat dikatakan Siswa tersebut belum mencapai ketuntasan.
Pokok bahasan atau materi yang belum mencapai batas KKM harus dianalisis serta dilaksanakan program
pendalaman materi dan selanjutnya diadakan program remedial atau perbaikan. Pada prinsipnya program
remedial atau perbaikan dilaksanakan untuk menuntaskan tujuan pembelajaran yang belum dicapai Siswa.
A. RencanaPengayaan
Pengayaan diberikan kepada peserta didik yang sudah menguasai materi (mencapai KKM) dengan
diminta untuk menganalisis materi pelajaran atau membimbing (tutor sebaya) untuk peserta didik yang
belum mencapai KKM. Dalam kegiatan ini, guru dapat mencatat dan memberikan tambahan nilai bagi
peserta didik yang berhasil dalam pengayaan.
B. Rencana Remedial
Bagi peserta didik yang belum mencapai tujuan pembelajaran, diberikan kegiatan berikut sebagai remedial.
Aktivitas
1. Pemberian bimbingan secara individu
Hal ini dilakukan apa bila ada beberapa anak yang mengalami kesulitan yang berbeda beda, sehingga
memerlukan bimbingan secara individual. Bimbingan yang diberikan disesuaikan dengan tingkat kesulitan
yang dialami oleh peserta didik.
2. Pemberian bimbingan secara kelompok.
Hal ini dilakukan apabila dalam pembelajaran klasik ada beberapa peserta didik yang mengalami
kesulitan sama.
3. Pemberian pembelajaran ulang dengan metode dan media yang berbeda. Pembelajaran ulang
dilakukan apabila semua peserta didik mengalami kesulitan. Pembelajaran ulang dilakukan dengan
cara penyederhanaan materi, variasi cara penyajian, penyederhanaan tes/pertanyaan.
4. Pemanfaatan tutor sebaya, yaitu peserta didik dibantu oleh teman sekelas yang telah
mencapai KKM, baik secara individu maupun kelompok.
Lampiran5:

INSTRUMEN PENILAIAN

Diagnostik Kogitif

No. Pertanyaan Benar Salah Skor


1. Apakah puisi merupakan salah satu karya sastra?
2. Apakah puisi hanya terdiri dari prosa dan dialog?
3. Apakah puisi tidak mengandalkan kekayaan bahasa dan
imajinasi?
4. Apakah puisi hanya memiliki satu jenis struktur?
5. Apakah puisi sering menggunakan bahasa kiasan dan
imajinatif?
6. Apakah struktur puisi terdiri dari struktur batin dan
struktur fisik?
7. Apakah puisibisamemilikitemayang beragam,seperti
percintaan,alam,persahabatan,atau perjuangan?
8. Apakah puisi hanya boleh memiliki tema tentang politik
Dan ekonomi?
9. Apakah tidak ada variasi gaya dalam penulisan puisi?
10. Apakah keindahan kata-katasering menjadifokus utama
Dalam penulisan puisi?

Diagnostik Non kognitif

1. Apa kegiatanmu setelah pulang sekolah?


2. Apa kamu merasa nyaman saat belajar?
3. Apa harapan kamudi kegiatan belajar hari ini?
4. Pengalamanapa yang paling berkesan buatmu?
5. Apa yang kamu rasakan hari ini?
Asesmen: Formatif

Asesmen:Formatif

Rencana Asesmen:

A.AsesmenFormatif I
Teknik :Testertulis

Bentuk : pilihanganda
Indikator soal :

Bentuk
No Materi Indikator NomorSoal
tes
1 Teks puisi Disajikan teks puisi, peserta Pilihan 1, 2, 3, 4, 5, 6,
Didik dapat dapat menjelaskan/ ganda 7,8,9,10
Menguraikan informasi berupa
Tema puisi secara tepat.
2 Teks puisi Disajikan teks puisi, peserta Pilihan
Didik dapat menganalisis ganda
Struktur teks dan kebahasaan
Puisi dengan rinci

Instrumensoal:
Bacalah penggalan puisi dibawah ini!

1. Tubuh biru
Tatapan mata
biru
Lelaki terguling dijalan

Lewat gardu Belanda dengan bumi


Berlindung warna malam

Sendiri masuk kota


Ingin ikut ngubu
ribunya

Tema puisi tersebut adalah...

a. Perlawanan
b. Keberanian
c. Kekejaman
d. Perjuangan

Bacalahpuisiberikutdengan seksama untukmenjawabsoalnomor2dan3!

...Wahaisahabat
Untukselamanya
Kita percaya
Tebarkanarahjanganpernahlelah
Untukmu sahabat

....
2. Temapuisitersebutadalah...
a. Persahabatan
b. Kegelisahan
c. Perdamaian
d. Kelelahan
e. Kepercayaan

3. Suasanayangtergambarpadapuisitersebutadalah ...
f. semangat
g. tegang
h. sedih
i. sunyi
j. gembira

3. Bungaku Bersemi Kembali

Bungaku kini bersemi

kembali setelah seminggu

terkurung dilembah sunyi


Kini bertuna slagi daunnya yang dulu menguning dan...
rantingnya yang dulu kering

Kini segar kembali


Tidak sia-sia

Kusiram bungaku hingga bersemi dan mekar kembali

Diksi yang tepat untuk melengkapi larik puisi tersebut adalah...

a. Berjatuhan
b. Bermunculan
c. Berguguran
d. Bertebangan
e. Berserakan

4. Sajak kita.

Dik, pagi kita cerah


Akankah hari ini kita indah
Dik, jika senja kita merah

Mungkinkah malam benderang dengan sinar mentari

....

Dik,rimba kita gersang


Sanggupkah kita menadah hujan-Nyakelak kita
Dia curahkan diam diam

Kalimat yang bermajas untuk melengkapi bagian yang rumpang pada puisi tersebut yang tepat...

a. Malam begitu indah


b. Cinta kita selalu ada
c. Pasti hidupmu bahagia
d. Jangan lupa hidup ini Cuma sementara
e. Adakah rumah yang ramah untuk kita
5. CintakuJauhdi Pulau

Amboi! Jalan sudah bertah unku tempuh!


Perahu yang bersama kan merapuh!
mengapa ajal memanggil dulu

Sebelum sempat berpeluk dengan cintaku

Chairil Anwar

Suasana dalam puisi diatas adalah...

a. sedih
b. marah
c. gembira
d. kecewa
e. senang

6. Makna perahu pada kutipan puisi diatas adalah...


a. kehampaan
b. kematian
c. kehidupan
d. kepercayaan
e. kesedihan

7. PahlawanTakDikenal

Sepuluh tahun yang lalu, dia terbaring


Tetapi bukan tidur, sayang

Sebuah lubang peluru buundar di dadanya


Senyum bekunya berkata,kita sedang perang

Dia tidak tahu bilamana ia datang


Kedua tangannya memeluk senapan
Dia tidak tahu untuk siapa dia datang

Kemudian dia terbaring, tetapi bukan tidur, sayang

............................

(TotoSudartoBahtiar)

Puisi diatas menuturkan tentang...


a. Seseorang yang sedang berjuang dimedan perang
b. Pemimpin perang sedang memimpin pertempuran
c. Kematian seorang pejuang karena tertembak
d. Seseorang yang terbaring sakit karena tertembak dimedan pertempuran
e. Pejuang yang berjuang pada pertempuran di Surabaya tanggal 10 November1945

8. RimapuisiPahlawanTakDikenalbaitpertamaadalah...
a. a-b-a-b
b. b-a-a-a
c. a-b-b-a
d. a-a-b-a
e. a-b-c-d
9. Keindahan puisi diatas terlihat dari kepan daia npenyair memilih kata. Salah satunya adalah kata
terbaring. Makna kata tersebut adalah ...
a. Tidur
b. Pingsan
c. Sakit
d. Gelisah
e. Gugur

a. Pedoman penskoran
No. Indikator Skor
1- Peserta didik menjawab soal secara tepat. 10
10 Peserta didik menjawab soal secara tidak tepat. 0
Nilai maksimal 100

b. KunciJawaban

1.D

2.A

3.A

4.C

5.E

6.A

7.C

8.C

9.B

10.E

AsesmenFormatifII
Teknik :Testertulis

Bentuk :Uraian
Indikator soal :

Bentuk Nomor
No Materi Indikator
tes Soal
1 Tekspuisi Disajikan teks puisi, peserta didik dapat Uraian 1-5
menganalisis struktur teks dan kebahasaan
puisi dengan rinci
a. Instrumen
Perhatikan teks puisi berikut!
"Hujan di Jendela"

Titik-titik hujan membasahi kaca jendela,


Menari-nari dalam irama yang lembut,
Melo dihujan mengalun seperti nyanyian,
Membawa kedamaian dalam sunyi malam.

Di balik jendela yang berkabut embun,


Cahaya lampu jalan menyapu kegelapan,
Mengintip-ngintipkehidupandiluarsana,
Menghanyutkan pikiran dalam lamunan.

Suara hujan menjadi teman setia,


Mengiringi langkah langkah malam,
Menyiramitanahkeringdenganlembut,

Menyegarkan udara dengan aroma yang manis.

Dan ketika hujan reda perlahan,

Sisa-sisa basah terpaku dikaca jendela,

Seperti jejak-jejak kenangan yang akan terlupakan,


Namun,hujan telah member kesegaran yang abadi.

1. Apa tema utama yang tergambar dalam puisi"Hujan diJendela"?


2. Bagaimana penggunaan bahasa puisi (kiasan,personifikasi,dll.) membantu dalam menggambarkan
suasana dan perasaan yang terkandung dalam puisi?
3. Apa yang dapat diinter pretasikan darigambaran hujan dijendela dalam puisi ini?
4. Bagaimana puisi ini menggambarkan perasaan dan emosi manusia terhadap hujan?
5. Buatlah teks puisi menggunakan canva sekreatif mungkin!
b. PedomanPenskoran

No Indikator Skor
.
1-5 Peserta didik menjawab soal secara tepat dan 20
benar
Nilai maksimal 100

c. KunciJawaban
1) Tema utama dalam puisi ini adalah keindahan dan kedamaian yangdibawa oleh hujan,serta
interaksi manusia dengan alam.
2) Penggunaan bahasa puisi seperti metafora titik-titik hujan yang menari-nari membantu
menggambarkan keindahan dan perasaan ketenangan yang dibawa oleh hujan. Personifikasi hujan
sebagai "teman setia" juga memperkuat ikatan emosional antara manusia dan alam.
3) Gambaranhujandijendeladapatdiinterpretasikansebagaimetaforauntukrefleksiatauintrospeksi diri
manusia. Hujan yang jatuh di jendela menciptakan kesempatan bagi seseorang untuk merenung dan
merasakan kedamaian dalam keheningan malam.
4) Puisi ini menggambarkan perasaan ketenangan dan kebahagiaan yang dirasakan manusia ketika
hujan turun. Hujan disini dianggap sebagai teman yang setia yang membawa kedamaian dalam sunyi
malam.
Lampiran6:
JURNAL REFLEKSI GURU

Nama :
Sekolah :
Kelas :
Tanggal :

No Pertanyaan

Hal baru apa Kamu dapatkan dalam pembelajaran hari ini?


……………………………………………………………………………………………………………
1. ……………………
……………………………………………………………………………………………………………
……………………
Apakah ada kesulitan selama kegiatan pembelajaran berlangsung?
……………………………………………………………………………………………………………
2. ……………………
……………………………………………………………………………………………………………
……………………
Apakah siswa tertarik dengan model pembelajaran yang diterapkan?
……………………………………………………………………………………………………………
3. ……………………
……………………………………………………………………………………………………………
……………………
Apakahsiswatertarikdenganmediayangdigunakan?
……………………………………………………………………………………………………………
4. ……………………
……………………………………………………………………………………………………………
……………………
Kegiatan apa yang menarik dari pembelajaran hari ini?
……………………………………………………………………………………………………………
5. ……………………
……………………………………………………………………………………………………………
……………………
Apayangakuharapkanselanjutnyasetelahmempelajaripembelajaranhariini?
……………………………………………………………………………………………………………
6. ……………………
……………………………………………………………………………………………………………
……………………
Lampiran7:

LEMBAR SURVEI UNTUK SISWA

 Berilah tanda(v) pada jawaban yang mengambarkan Tingkat kepuasan kalian


No Pertanyaan penilaian
SP P CP KP BP
1. Bagaimana kreativitas guru kalian dalam
menggunakan metode, media atau alat dan
sumber mengajar?
2. Bagaimana sikap dan peran guru kalian dalam
memotivasi?
3. Bagaimana keberhasilan sarana (alat) yang
Digunakan guru untuk memudahkan dalam
penyampaian materi?
4. Bagaimana usaha guru untuk membuat kalian
tetap antusias mengikuti penjelasan materi dari
Awal sampai akhir?
5. Bagaimana tentang keteraturan pemberian
Ulangan dari guru kalian?
6. Bagaiman ausaha guru untuk membuat kelas
Tetap terkendali, tertib, dan teratur?
7. Apakah kalian puas dengan objektivitas guru
Untuk memberi penialaian dalam hal ketuntasan
dan sikap?
8. Apakah kalian puas dengan kedisiplinan guru
dalam hal ketepatan waktu dan kerapian
berpakaian?
9. Apakahkalianpuas dengankewibawaan guru
dalamhalbersikap danbertutur?
10. Bagaimana usaha guru untuk menegakkan
kedisiplinan kalian terhadap tugas-tugas dan
Peraturan sekolah?

SARAN:

Apa saran kalian tentang guru dalam mengajar?


Keterangan:

SP :sangat puas

P :puas

CP :cukup puas

KP :kurang puas

BP :belum puas

Anda mungkin juga menyukai