Anda di halaman 1dari 5

MODUL AJAR BAHASA INDONESIA

Satuan Pendidikan : SDN............


Fase / Kelas : A/ 1
Semester : II (Dua)
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Lingkup Materi : Aku Ingin
Sub lingkup Materi :
AlokasiWaktu : 6 JP

A. Capaian Pembelajaran
Menyimak
Peserta didik mampu bersikap menjadi pendengar yang penuh perhatian. Peserta didik
menunjukkan minat pada tuturan yang didengar serta mampu memahami pesan lisan dan
informasi dari media audio, teks aural (teks yang dibacakan dan/atau didengar), instruksi
lisan, dan percakapan yang berkaitan dengan tujuan berkomunikasi.

Membaca dan Memirsa


Peserta didik mampu bersikap menjadi pembaca dan pemirsa yang menunjukkan minat
terhadap teks yang dibaca atau dipirsa. Peserta didik mampu membaca kata-kata yang
dikenalinya sehari-hari dengan fasih. Peserta didik mampu memahami informasi dari
bacaan dan tayangan yang dipirsa tentang diri dan lingkungan, narasi imajinatif, dan puisi
anak. Peserta didik mampu memaknai kosakata baru dari teks yang dibaca atau tayangan
yang dipirsa dengan bantuan ilustrasi.

Berbicara
Peserta didik mampu berbicara dengan santun tentang beragam topik yang dikenali
menggunakan volume dan intonasi yang tepat sesuai konteks. Peserta didik mampu
merespons dengan bertanya tentang sesuatu, menjawab, dan menanggapi komentar orang
lain (teman, guru, Berbicara dan dan orang dewasa) dengan baik dan santun dalam suatu
percakapan. Mepresentasikan Peserta didik mampu mengungkapkan gagasan secara lisan
dengan atau tanpa bantuan gambar/ilustrasi. Peserta didik mampu menceritakan kembali
suatu isi informasi yang dibaca atau didengar; dan menceritakan kembali teks narasi yang
dibacakan atau dibaca dengan topik diri dan lingkungan.
Menulis
Peserta didik mampu menunjukkan keterampilan menulis permulaan dengan benar (cara
memegang alat tulis, jarak mata dengan buku, menebalkan garis/huruf, dll.) di atas kertas
dan/atau melalui media digital. Peserta didik mengembangkan tulisan tangan yang
semakin baik. Peserta didik mampu menulis teks deskripsi dengan beberapa kalimat
sederhana, menulis teks rekon tentang pengalaman diri, menulis kembali narasi
berdasarkan teks fiksi yang dibaca atau didengar, menulis teks prosedur tentang kehidupan
sehari-hari, dan menulis teks eksposisi tentang kehidupan seharihari.

B. Alur Tujuan Pembelajaran


1. Memahami informasi dari media audio, teks aural (teks yang dibacakan dan/atau
didengar) dan percakapan yang berkaitan dengan tujuan Berkomunikasi

2. Membaca kata-kata yang dikenalinya sehari - hari dengan fasih

3. Memahami informasi dari bacaan dan tayangan yang dipirsa tentang diri dan lingkungan

4. Mengungkapkan gagasan secara lisan dengan atau tanpa bantuan gambar/ilustrasi

5. Menyajikan gagasan melalui menulis teks deskripsi dengan beberapa kalimat sederhana
6. Menunjukkan kemampuan menulis tangan yang semakin baik dan berkembang

C. Tujuan Pembelajaran
Sesuai dengan sublingkup materi yang diajarkan

D. Dimensi Profil Pelajar Pancasila :


Beriman dan Bertaqwa kepada Tuhan YME, Berakhlaq Mulia, Berkebhinekaan Global,
Gotong Royong, Mandiri, Kreatif dan Bernalar Kritis.

E. Sarana dan Prasarana

F. Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Uraian Kegiatan AW


1. Guru mengucapkan salam dan kabar kapada peserta didik.
2. Guru melakukan absensi dan motivasi.
3. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran, kegiatan yang akan dilak
Pendahulua ukan, penilaian, dan gambaran manfaat mempelajari materi.
n 4. Guru melakukan apersepsi dengan mengajukan pertayaan pemantik
sekaligus apersepsi: "Apa saja yang kalian lihat dalam perjalanan
ke sekolah hari ini?"

1. Peserta didik menerima teks bacaan yang telah disediakan oleh guru
2. Peserta didik menyimak teks bacaan untuk diamati
Inti 3. Peserta didik menirukan guru membaca bacaan tersebut
4. Peserta didik mendiskusikan pertanyaan pada buku siswa
5. Peserta didik mengidentifikasi abjad pada kata-kata
'bola','biru','Boni',dan 'batu'
1. Guru menunjukkan kartu bertuliskan bila,biru,buku,baju,batu dan
mengajak peserta didik membacanya bersama-sama
2. Peserta didik supaya menghafalkan 5 bentuk kata tersebut
Penutup 3. Peserta didik mengingat kembali cerita Duk!Duk!
4. Guru memberikan informasi mengenai kegiatan pada pertemuan
selanjutnya
5. Guru menutup pelajaran dan berdoa bersama

G. Asesmen Pembelajaran
Asesmen formatif hanya dilakukan pada beberapa kegiatan yangbersimbol di samping ini.

Kegiatan pada bab 1 dapat dinilai menggunakan contoh rubrik penilaianyang disediakan pada

kegiatan-kegiatan tersebut. Asesmen ini punmerujuk kepada Alur Konten Capaian

Pembelajaran yang dikutip padakegiatan-kegiatan tersebut. Kegiatan lain dilakukan sebagai

pembiasaandan latihan; tidak diujikan.

Tabel 5.2 Contoh Rubrik Penilaian

Mengenali dan Merangkai Huruf Menjadi Suku Kata dan Kata (Beri tanda centang pada

baris nama peserta didik sesuai nilainya)

Nama Siswa Tidak Dapat Dapat Peserta Didik Peserta Didik


Dapat
Merangkai Merangkai Dapat Membaca
Merangkai
Bunyi Huruf Bunyi Huruf Hampir Semua
Beberapa Suku
Kata yang Diawali (Lebih dari 6

dengan Huruf ‘m’ Kata) atau

‘m’ dengan dengan Suku Kata Bahkan Semua


‘m’ dengan
Beberapa atau Lain Sehingga Kata yang
Vokal Sama
Semua Huruf Membentuk Nama Mengandung
Sekali
Vokal Benda yang Suku Kata yang
Nilai = 1
Nilai = 2 Dikenalinya (2-5 Diawali dengan

Kata) Huruf ‘m’

Nilai = 3 Nilai = 4

Budi

H. Ketercapaian Tujuan Pembelajaran (KTP)


Mulai Berkembang / lay Berkembang Sesuai Har Sangat Berkembang /
Belum Berkembang
ak apan / cakap mahir
Peserta didik mampu Peserta didik mampu
Peserta didik belum ma Peserta didik mampu m
mengucapkan bunyi mengycapkan bunyi
mpu mengucapkan enguapkan bunyi huruf
huruf meskipun ada huruf dengan tambahan
bunyi huruf dengan tepat
kekurangan informasi lain

Menyebutkan ……..
Nama Peserta Did Mulai Berke Berkembang S Sangat Berkemb
No Belum Berkemba
ik mbang / lay esuai Harapan ang / mahir
ng
ak / cakap
1 Aldo
2 Cintya
3 Desi
Dst.
Mengetahui Tulungagung, .......................
Kepala SDN........ Guru Kelas 1

_____________ ___________
NIP. NIP.
LAMPIRAN

LKPD

Anda mungkin juga menyukai