Anda di halaman 1dari 12

UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA

FAKULTAS TEKNIK TEKNIK METALURGI


Pengantar Ilmu Metalurgi dan Material

Pertemuan 1:
PERKENALAN DAN SILABUS
PENGANTAR ILMU METALURGI DAN
MATERIAL

Bening Kambuna, S.T., M.T.

UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA


FAKULTAS TEKNIK TEKNIK METALURGI
Pengantar Ilmu Metalurgi dan Material

PERATURAN KULIAH
Perkuliahan Tatap muka 100 menit/pertemuan.
Kuliah selesai jika waktu perkuliahan selesai atau materi sudah
disampaikan seluruhnya.
Tidak ada yang mengobrol selama perkuliahan berlangsung.
Tidak ada yang boleh menggunakan handphone selama
perkuliahan berlangsung. (kecuali mengangkat telepon keperluan
darurat)
Tidak boleh terlambat lebih dari 15 menit.
Tidak ada yang titib absensi dan kehadiran minimal 90% dari
pertemuan, sebagai syarat untuk mengikuti UAS.

Bening Kambuna, S.T., M.T.

UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA


FAKULTAS TEKNIK TEKNIK METALURGI
Pengantar Ilmu Metalurgi dan Material

KRITERIA PENILAIAN

UTS
: 30%
UAS
: 40%
Short Quiz & Tugas : 20%
Kehadiran
: 10%

RANGE PENILAIAN

80 100
:A
65-79 : B
50-64 : C
35-49 : D
0 34 : E (tidak lulus)

Segala bentuk kecurangan selama


UTS, UAS, dan Short Quiz, akan
diberikan sanksi berupa nilai E
(tidak lulus).

Bening Kambuna, S.T., M.T.

UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA


FAKULTAS TEKNIK TEKNIK METALURGI
Pengantar Ilmu Metalurgi dan Material

OUTLINE PERKULIAHAN
Pengenalan Jenis-jenis dan Karakteristik Material
Pengenalan Sifat-sifat Mekanik Material
Pengenalan Sekilas Diagram Fasa
Pengenalan dan Penjelasan Material Berbasis Logam
Pengenalan Proses Pembuatan Besi & Baja
Pengenalan Proses Pembuatan dan Aplikasi Material Keramik
Pengelanan Proses Pembuatan dan Aplikasi Material Polimer.
Pengenalan Teknologi Material Komposit

Bening Kambuna, S.T., M.T.

UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA


FAKULTAS TEKNIK TEKNIK METALURGI
Pengantar Ilmu Metalurgi dan Material

PENGELOMPOKAN MATERIAL

LOGAM

KERAMI
K

KOMPOSIT

POLIMER

Bening Kambuna, S.T., M.T.

UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA


FAKULTAS TEKNIK TEKNIK METALURGI
Pengantar Ilmu Metalurgi dan Material

SIFAT-SIFAT UMUM MATERIAL BERDASARKAN


JENISNYA

Loga
m

Kuat
Berat
Temperatur Kerja Tinggi

Polim
er

Keram
ik

Ringan
Kekuatan Rendah
Temperatur Kerja Rendah
Getas
Berat
Temperatur Kerja Sangat Tinggi

Bening Kambuna, S.T., M.T.

UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA


FAKULTAS TEKNIK TEKNIK METALURGI
Pengantar Ilmu Metalurgi dan Material

CONTOH MACAM-MACAM MATERIAL LOGAM

Bening Kambuna, S.T., M.T.

UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA


FAKULTAS TEKNIK TEKNIK METALURGI
Pengantar Ilmu Metalurgi dan Material

MATERIAL KERAMIK

Material keramik adalah


material logam dan oksidanya.
Keramik = Oksida Logam
Contoh: MgO, MnO, FeO, Al2O3,
dsb.
Bening Kambuna, S.T., M.T.

UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA


FAKULTAS TEKNIK TEKNIK METALURGI
Pengantar Ilmu Metalurgi dan Material

MATERIAL POLIMER

Polimer atau Plastik merupakan senyawa Hidro-Karbon


(CH) dengan struktur ikatan tertentu.
Macam-macam material polimer antara lain: polyvinyl
chloride, polyethylene, dll.

Bening Kambuna, S.T., M.T.

UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA


FAKULTAS TEKNIK TEKNIK METALURGI
Pengantar Ilmu Metalurgi dan Material

MATERIAL KOMPOSIT

Two or more chemically distinct materials which when combined


have improved properties over the individual materials.
Composites could be natural or synthetic.
Material komposit tersusun atas 2 macam material yang
berfungsi sebagai matriks dan penguat dengan arah orientasi
serat tertentu.
Contoh material komposit: Aramid Carbon, Nomex Honeycomb,
Carbon fiber, dan lain-lain.
Bening Kambuna, S.T., M.T.

UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA


FAKULTAS TEKNIK TEKNIK METALURGI
Pengantar Ilmu Metalurgi dan Material

CONTOH APLIKASI MATERIAL DALAM KEHIDUPAN


SEHARI-HARI

Bening Kambuna, S.T., M.T.

UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA


FAKULTAS TEKNIK TEKNIK METALURGI
Pengantar Ilmu Metalurgi dan Material

TERIMA KASIH

Bening Kambuna, S.T., M.T.

Anda mungkin juga menyukai