Anda di halaman 1dari 7

SALURAN DISTRIBUSI/TEMPAT JASA

PENDIDIKAN

Kotler dan Fox (1995), adalah proses dimana sekolah


membuat program pendidikan serta jasa pendidikan
dapat tersedia dan diakses oleh pasar sasaran.

Davis (1991), adalah aktivitas yang terkait dengan


dimana lingkungan fisik lokasi jasa pendidikan dan kapan
penjadwalan program pendidikan akan ditawarkan.

Lockhart (2005) saluran distribusi jasa pendidikan tidak


hanya mengacu pada di mana, tetapi juga bagaimana
cara penyampaian produk jasa pendidikan. Di mana
berkenaan dengan bangunan, tanah, ruang kelas,
peralatan, dan fasilitas lainnya. Sementara bagaimana
berkenaan dengan cara penyampaian produk jasa
pendidikan ( metodologi pengajarannya)
UNSUR-UNSUR SALURAN DISTRIBUSI
JASA PENDIDIKAN (philip ; 1995)

1. Penampilan (appearance) jasa pendidikan, yaitu


seberapa efektif penampilan dan lokasi sekolah.
2. Pelanggan dan pengunjung (customers and
visitors) jasa pendidikan, dimana kultur jasa
pendidikan beorientasi pada pelanggan jasa
pendidikan.
3. Hubungan pertama dan aksesibilitas jasa
pendidikan, hal ini berkaitan dengan cara
individu berhubungan dengan sekolah dan
kemudahan menjalin hubungan dengan sekolah
TUJUAN SALURAN DISTRIBUSI JASA
PENDIDIKAN
1. Memaksimalkan ketertarikan siswa
terhadap program pendidikan.
2. Menyediakan letak ruang kelas atau
laboratorium yang tepat
3. Menjadwalkan kelas/program untuk
meningkatkan ketertarikan dan
menghindari bentrok waktu
STRATEGI SALURAN DISTRIBUSI JASA
PENDIDIKAN (Zeithaml dan Bitner;2003)
Strategi pengendali : sekolah percaya bahwa guru
akan menjalankan tugasnya dengan baik. Menciptakan
strandar kinerja, mengukur hasil pendidikan, dan
memberikan kompensasi sesuai dengan kinerja.
Strategi pemberdayaan : sekolah memberikan
fleksibilitas yang besar kepada guru untuk
berkembang. Dalam hal ini sekolah menyediakan
informasi, riset, untuk membantu guru dalam
menjalankan tugasnya
Strategi kemitraan : sekolah dan guru bermitra untuk
memahami pelanggan, menentukan spesifikasi
kualitas, dan meningkatkan proses penyampaian jasa
pendidikan
BAURAN SALURAN DISTRIBUSI JASA
PENDIDIKAN
1. Saluran distribusi (struktur
organisasi)
2. Cakupan pasar (segmen)
3. Lokasi PBM
4. Persediaan /waktu PBM
5. Transportasi / PBM
SISTEM PENYAMPAIAN JASA
PENDIDIKAN
Pelanggan jasa mendatangi
organisasi jasa
Organisasi jasa mendatangi
pelanggan jasa
Transaksi jasa dilakukan melalui
kepanjangan tangan organisasi
terhadap pelanggan jasa
Lovelock (2002), hal-hal penting berkaitan
dengan pemasaran dan penyampaian jasa
pendidikan

1. Bagaimana sifat hubungan antara penyedia jasa pendidikan


dengan pelanggan jasa pendidikan.
2. Bagaimana tahap-tahap proses penyampaian jasa pendidikan
3. Di mana dan kapan tahap-tahap proses penyampaian jasa
pendidikan terjadi
4. Bagaimana sifat keterlibatan pelanggan jasa pendidikan pada
tahap proses penyampaian jasa pendidikan
5. Apakah pemasar jasa pendidikan membuat suasana yang
mendukung proses penyampaian jasa pendidikan kepada
pelanggan jasa pendidikan.
6. Apakah pemasar jasa pendidikan bertanggungjawab terhadap
seluruh proses penyampaian jasa pendidikan atau
menyerahkan beberapa tahapan proses penyampaian jasa
pendidikan kepada perantara jasa pendidikan.

Anda mungkin juga menyukai