Anda di halaman 1dari 5

Nama kelompok:

Jenang jubung
Jenang jubung merupakan camilan sejenis
jengang yang terbuat dari ketan hitam
yang ditaburi wijen dan di bungkus dengan
daun pinang muda berbentuk mieip gelas
kecil.

Ciri khas dari jenang jubung ini adalah


bungkusnya yang terbuat dari daun pinang
muda kecoklatan berbentuk gelas kecil.
Asal usul jenang jubung
Pada awalnya jenang ini dibuat oleh
warga hanya sebagai untuk acara
masyatrakat seperti tahlilan dan
tradisi gresik lainnya.karena adanya
jenang ini mampu membantu ekonomi
masyarakat sekitar maka,banyak
warga gresik yang memproduksinya
kemudian dijadikanlah makanan ini
menjadi makanan khas gresik
Proses pembuatan jenang
jubung
Proses pembuatan jenang jubung ini memerlukan waktu kurang
lebih 24 jam,berikut prosesnya:
1.Rendam ketan hitam selama 12 jam.
2.giling hingga halus
3.Sambil menggiling ketan.parut kelapa dan ambil sarinya.
4.Masak sari kelapa tersebut hingga kental.
5.Setelah mengental,masukkan tepung ketan kedalam wajan sari
kelapa tadi.
6.Aduk terus kurang lebih 6 jam.
7.Masukkan gula pasir secukupnya.
8.Setelah masak,tuangkan kedalam wadah kemudian bungkus
dengan daun pinang muda mirip gelas kecil.

Untuk takaran gula,ketan,kelapa disesuaikan dengan jumlah jenang


jubung yang akan dibuat.
Untuk 6 kg ketan hitam membutuhkan 2 kg gula pasir dan
menghasilkan jenang kira-kira 1500 buah.
Bahan baku Bentuk SDA Pembentuka Lokasi SDA Pemanfaata
n SDA n SDA
Ketan hitam Hayati Dapat Teresterial Sekunder
diperbarui
Penggiling Materi Tdk dpt di Teresterial Sekunder
perbarui
Kelapa Hayati Dapat di Teresterial Sekunder
perbarui
Air Materi/energi Dapat Akuatik Primer
diperbarui
Panci Materi Tdk dpt Teresterial Sekunder
diperbarui
Elpiji Energi Tdk dpt di Teresterial/ Sekunder
perbarui akuatik
Kompor Materi Tdk dpt di Teresterial Sekunder
perbarui
Sendok Materi Tdk dpt di Teresterial Sekunder
perbarui
Gula pasir Hayati Dpt Teresterial sekunder
diperbarui
Daun pinang Hayati Dpt Teresterial sekunder

Anda mungkin juga menyukai