Anda di halaman 1dari 10

BIOKIMIA

Jaringan Selaput Mata


Kornea
Struktur: kolagen tipe 1 dan 5 ,
glikosaminoglikan
Metabolisme: Mata tersusun atas jaringan
hidup, diperoleh melalui metabolisme.
Proses : Glikolisis dan HMP SHUNT (65%)
Aktivitas metabolism kornea paling tinggi di
mata, efek sampingnya tinggi radikal bebas
juga.
Radikal : oksigen dapat berubah menjadi
disulfida yang berasal dari oksidasi
protein sulfidril sebagai akibat dari
peroksidasi lemak peroksidase lemak
juga dapat membentuk aldehid aktif yang
bereaksi, dengan komponen jaringan
lainnya. merusak jaringan.
yang aktivitasnya paling tinggi
adalah Glutathione reductase.
merubah GSH menjadi GSSG /
glutation teroksidasi, ikatan
disulfida yang terbentuk tadi
dapat tereduksi. Adapun GSSG
dapat dibentuk kembali menjadi
2GSH melalui proses auto
oksidasi menggunakan NADPH.
Kebutuhan NADPH yang
berperan penting dalam
aktivitas enzim ini disuplai
melaluijalur heksosa
monofosfat (HMP shunt / jalur
pentosa fosfat) tadi.

Pada mata, antioksidan lainnya adalah


Askorbat, Super Oksida Dismutase,
dan
Katalase.
Lensa
Struktur: air dan protein larut air,
95%nya atas kristalin alpha, beta,
gama, albuminoid,enzim, dan protein
membran.
Lensa tidak punya suplai darah
Lensa juga diselubungi sel epitel yang
metabolismenya sangat aktif dan
membelah memanjang membentuk
serat. Di membran epitel ini juga
terdapat pompa Na+K+ATPase yang
aktif mentransport Na+ keluar dan K+
ke dalam.
Selama maturasinya, semakin ke
dalam, si inti, mitokondria, dan organel
organel lain akan hilang sehingga
nantinya akan menjadi transparan
Metabolisme glukosa 85% dari glikolisis, 10% jalur pentosa
fosfat, dan 3% siklus krebs dari sel di bagian perifer lensa.
Sangat peka terhadap singlet oksigen (oksigen yang kehilangan
1 pasang elektron)
Epitel lensa mudah rusak bila terkena peroksida / H2O2
kerusakan DNA dan abnormalitas transpor ion, terutama pompa
Na+K+ATPase. H2O2 bereaksi dengan ion logam besi / hem
reaksi Fenton kerusakan retina maupun lensa kebutaan

Cataract Senilis : Perubahan struktur


arsitektural, kerusakan protein mulai dari
ujung C berhubungan dengan usia
deaminasi (pelepasan ujung amino), dan
Katarak
rasemisasi (perubahan konfigurasi asam
?
amino dari bentuk L ke D) residu asparil.
Cataract Diabetika : peningkatan
osmolaritas lensa peningkatan act
Aqueous Humor
Bagian eksterior kornea dibasahi oleh air mata, sedangkan
bagian interiornya
disekresi korpus siliaris.
Struktur: garam, albumin, globulin, glukosa seperti gelatin
Fungsi: memberikan nutrisi, menyingkirkan produk
buangan dari kornea dan lensa,memelihara bentuk mata
(pliable).
Kelainan terkait: Glaukoma
Vitreous Humor
Struktur: air (99%) + kolagen tipe 2 + asam hialuronat +
sel perifer (hialosit) +garam inorganik + glukosa +
vitamin C seperti gel jernih / putih telur 80% bola mata.
Fungsi: membuat bentuk sferis bola mata, mendukung
retina agar tetap pada tempatnya.
Radikal: OH radikal depolimerisasi (pemisahan /
pemecahan. polimer = penggabungan)
Asam hialuronat hilangnya viskositas
Sklera
Struktur: kolagen tipe 1 (94%) dan tipe 3 (6%) + elastin.
Koroid
Fungsi: Banyak pembuluh darah suplai nutrien dan oksigen,
menyingkirkan produk buangan.
Melanin mencegah adanya refleksi internal dalam mata agar
pandangan tidak blur.
Retina
Struktur: fotoreseptor (sel batang dan kerucut).
Metabolisme: Glikolisis anaerobic. Glukosapiruvat laktat,
berlangsung di sitosol, menghasilkan energi.
Retina membutuhkan energi dalam
jumlah yang besar untuk transmisi
neuron dan sintesis /recycle
molekul yang terlibat dalam proses
melihat / visus. Kalau saja ada
iskemi meskipun kecil, akan terjadi
kerusakan visus yang ireversibel.
Uptake O2 meningkat ROS
mnngkat
Ada DHA di segmen
photoreseptor terpapar cahaya
induksi lipid peroksidase merusak
protein di retina
Rodopsin inisiasi Siglet O2
DAFTAR PUSTAKA
Marks B.Dawn, Allan D. Marks, Colleen M. Smith. 2012.
Biokimia Kedokteran Dasar : Sebuah Pendekatan Klinis.
Jakarta : EGC
Handayani,Septi. 2017. Bahan Ajar Kuliah :
Biochemistry Of The Eye. Fakultas Kedokteran
Universitas Palangka Raya

Anda mungkin juga menyukai