Anda di halaman 1dari 12

PENGARUH PENDIDIKAN

TERHADAP JIWA KEAGAMAAN


Dosen Pengampu:
Moh. Sobirin, M.Pd.I

Disusun oleh:
Dewi Purwati
Ida Nur Afiyatun Nisa
M. Adil Hasan
Untung Suryono

KELOMPOK 7 SEMESTER 5 C
Jiwa Keagamaan
Jiwa keagamaan tumbuh bersama dengan suasana
lingkungan sekitarnya. Apabila jiwa keagamaan telah
tumbuh maka akan terbentuk sikap keagamaan yang
termanifestasikan dalam kehidupan sehari-harinya...

Jiwa keagamaan terbentuk dari berbagai unsur


kejiwaan lainnya yang mencakup kognitif (kesadaran),
afektif (perasaan), dan konatif (perilaku).
Perkembangan jiwa keagamaan ditentukan oleh faktor
intern dan faktor ekstern seseorang.
Pendidikan merupakan pengaruh luar (ekstern) yang
dapat membentuk jiwa keagamaan.
Pendidikan Agama Dalam
Pendidikan Islam
Menurut Quraish Shihab, Tujuan pendidikan al Qur`an (Islam)
adalah membina manusia secara pribadi dan kelompok
sehingga mampu menjalankan fungsinya sebagai hamba dan
khalifah-Nya, guna membangun dunia ini sesuai dengan konsep
yang ditetapkan Allah.

Pendidikan agama islam adalah sebuah upaya nyata


yang akan mengantarkan umat islam kepada
perkembangan rasa agama.
Umat islam akan lebih memahami dan
terinternalisasi esensi rasa agama itu sendiri.
Pertama yaitu rasa bertuhan;
Kedua yaitu rasa taat;
Pendidikan Keluarga
Keluarga merupakan lapangan pendidikan yang pertama
dan pendidiknya adalah kedua orang tua. Orang tua (bapak
dan ibu) adalah pendidik kodrati...

Pendidikan keluarga merupakan pendidikan dasar bagi


pembentukan jiwa keagamaan.

Peran pendidikan keluarga :


Menanamkan jiwa keagamaan pada anak

Membentuk keyakinan agama yang akan dianut anak

Memberikan bimbingan, pemeliharaan, dan pengaruh bagi


pertumbuhan dan perkembangan anak.
Tanggung jawab orang tua dalam membentuk
jiwa keagamaan anak:
...Secara kodrat ayah dan ibu diberikan anugerah
oleh Tuhan Pencipta berupa naluri orang tua.
Karena naluri ini, timbul rasa kasih sayang para
orang tua kepada anak-anak mereka, hingga secara
moral keduanya merasa terbebani tanggung jawab.

Memberikan pemeliharaan
Memberikan pengawasan
Memberikan perlindungan
Membimbing anak
Membentuk kebiasaan dan sikap
Pendidikan Kelembagaan
Untuk menyelaraskan diri dengan perkembangan
kehidupan masyarakatnya, seseorang memerlukan
pendidikan...

Secara kelembagaan, sekolah-sekolah pada


hakikatnya adalah merupakan lembaga pendidikan
yang artifisialis.
Pendidikan agama di lembaga pendidikan akan
memberi pengaruh bagi pembentukan jiwa
keagamaan pada anak.
Besar kecilnya pengaruh tersebut sangat tergantung
pada berbagai faktor yang dapat memotivasi anak
untuk memahami nilai-nilai agama.
Peran pendidikan
kelembagaan :
Membentuk jiwa keagamaan pada diri anak
Mengubah sikap anak didik
Sebagai pelanjut pendidikan dari keluarga

Bagaimana agar pendidikan agama


berpengaruh dalam membentuk jiwa
keagamaan?
Pendidikan agama harus menarik
Guru agama harus memberikan pemahaman
materi
Memastikan penerimaan siswa terhadap
materi pendidikan
Pendidikan di Masyarakat
Pembentukan nilai-nilai kesopanan atau nilai-nilai
yang berkaitan dengan aspek-aspek spiritual
akan lebih efektif jika seseorang berada dalam
lingkungan yang menjunjung tinggi nilai-nilai
tersebut...

Fungsi dan peran masyarakat dalam


pembentukan jiwa keagamaan akan sangat
tergantung dari seberapa jauh masyarakat
tersebut menjunjung norma-norma keagamaan
itu sendiri.
Masyarakat mempunyai kewajiban dan tanggung
jawab untuk memberikan pembinaan kepada
Pengaruh lingkungan
masyarakat
Bimbingan di sekolah hanya berlangsung selama
waktu tertentu. Sebaliknya, Bimbingan oleh
masyarakat akan berjalan seumur hidup. Dalam
kaitan ini pula terlihat besarnya pengaruh
masyarakat terhadap pertumbuhan jiwa keagamaan

Peran masyarakat antara lain:


Mengikat setiap warga dalam norma-norma
tertentu
Sebagai pembentuk nilai-nilai aspek spiritual
Mengkondisikan kehidupan keagamaan dalam
tatanan nilai dan institusi keagamaan
Agama dan Masalah Sosial
Agama menjadi salah satu aspek kehidupan semua
kelompok sosial, merupakan fenomena yang menyebar
mulai dari bentuk perkumpulan manusia, keluarga,
kelompok kerja, yang dalam beberapa hal penting
bersifat keagamaan.

Suatu tradisi keagamaan, membuka peluang bagi


warganya untuk berhubungan dengan warga lainnya
yaitu melalui proses sosialisasi.

Adanya problematika sosial biasanya disebabkan oleh


pembangkangan terhadap kaidah akhlak dan aturan
agama disamping faktor-faktor lain yang mempengaruhi.
Fungsi Agama dalam Kehidupan Sosial

Apa fungsi agama


dalam kehidupan sosial???
Semakin tinggi pendidikan seseorang, maka
akan semakin baik tingkat kecerdasan dalam
melaksanakan ibadah kepada Allah SWT.....

TERIMA KASIH

Slawi, Desember 2016

Anda mungkin juga menyukai