Anda di halaman 1dari 16

DRY OVEN LABORATORY

by : genap
Perngertian
Oven merupakan salah satu
alat laboratorium yang
penting, fungsinya untuk
memamaskan atau
mengeringkan alat-alat
laboratorium atau objek-
objek lainnya.
FUNGSI
Untuk mengeringkan alat-alat
sebelum digunakan dan
digunakan untuk mengeringkan
bahan yang dalam keadaan
basah.
untuk sterilisasi dengan
menggunakan udara kering.
a) Universal Oven Memmert UN 30 With
SPESIFIKASI Natural Convection 20 C to 300 C
Spesifikasi :
Volume 32 L
Dimensi Interior 400 x 320 x 250 mm
Berat Netto 48 kg
Berat Gross 59 kg
Temperature min 5C above ambient up to
+300 C
230 V, 50/60 Hz

Harga : Rp 12.942.000
CARA KERJA OVEN
a) Hubungkan dengan sumber listrik
b) Masukkan alat yang akan dikeringkan, atur dengan rapi lalu tutup pintu
dengan rapat
c) Hidupkan alat dengan menekan tombol ON, lampu pilot akan menyala
(merah dan kuning)
d) Atur temperatur suhu dan waktu yang diinginkan
Bila suhu 1700C, atur waktu 1 jam
Bila suhu 1600C, atur waktu 2 jam
Bila suhu 1500C, atur waktu 2,5 jam
Bila suhu 1400C, atur waktu 3 jam
a) Bila waktu yang diatur telah selesai, pengatur waktu secara otomatis
kemali ke nol
b) Biarkan dingin, lalu keluarkan bahan dan alat yang
disterilkan/dikeringkan
PRINSIP KERJA ALAT
Dalam penggunaan oven, setelah pintu oven
dibuka, alat yang ingin dikeringkan dimasukkan
kedalam oven dan pintu ditutup kembali. Setelah
itu, tombol POWER ditekan, kipas dinyalakan dan
kecepatan kipas juga diatur. Kemudian set suhu
dengan menekan tombol SET. Layar SV akan
menunjukkan suhu yang diinginkan. Tunggu hingga
layar PV menunjukkan suhu yang hampir sama
dengan layar SV. Lalu oven dimatikan dengan
menekan tombol POWER. Alat dikeluarkan dari
dalam oven.
Bagian-bagian dari oven antara lain,
1. yaitu : berfungsi sebagai pengatur suhu yang ada di
Temperatur
dalam oven.
2. Rak oven berfungsi sebagai tempat meletakkan bahan atau
alat yang akan dipanaskan.
3. Pintu oven berfungsi sebagai pembuka dan penutup oven.
4. Tombol ON/OFF (POWER) untuk menghidupkan dan mematikan
system kerja alat apabila untuk memulai pemanasan dan
mengakhiri pemanasan. Selain itu juga terdapat tombol untuk
menghidupkan dan mematikan kipas pada oven.
5. Kaki oven berfungsi sebagai penopang badan oven.
6. Knop berwarna biru berfungsi untuk menaikturunkan
kecepatan putaran kipas.
7. Pada bagian depan oven terdapat 2 layar yang menunjukkan
suhu. Layar PV menunjukkan suhu alat sedangkan SV
menunjukkan suhu yang diinginkan.
8. Tombol SET UP (panah keatas) dan DOWN (panah kebawah)
Bagian-bagian
KOMPONEN
Tombol POWER adalah tombol yang digunakan untuk menghidupkan
ataupun mematikan oven.
Tombol untuk menyalakan atau mematiakn kipas.
Knop berwarna biru berfungsi untuk menaik turunkan kecepatan putaran
kipas.
Pada bagian depan oven terdapat 2 layar yang menunjukkan suhu. Layar
PV menunjukkan suhu alat sedangkan layar SV menunjukkan suhu yang
diinginkan.
Tombol SET, UP (panah keatas) dan DOWN (panah kebawah) digunakan
untuk mensetting suhu yang diinginkan. Dapat pula untuk mensetting
waktu.
Pemeliharaan dan hal-hal yang perlu di perhatikan

Alat-alat gelas disusun rapi dan teratur


Apabila pemanasan diatas suhu 1000C, tidak
boleh memasukkan alat/bahan yang terbuat
dari karet, plastic atau bahan yang mudah rusak
Jangan mengeringkan pipet ukur dan labu ukur
karena volume akan berubah
Catat waktu dan suhu/temperature setiap kali
alat dijalakan
Alat harus bersih dan bebas debu
Kuiss...
Diantara pilihan dibawah ini
menurut Arun S. Mujumdar
kelebihan dari dry oven
adalah...
A. Suhu merata diarea pengeringan
B. Tidak tersirkulasinya presure blower
C. Menampung uap air sisa pengeringan
Kuiss.....
Pada dry oven jenis gelas
seperti apa yang dapat
dikeringkan didalam
oven..??
A. Gelas dengan Ketelitan renda
B. Gelas dengan Ketelitan sedang
C. Gelas dengan Ketelitan tinggi
Sa S
l a
Sa
! ahh ! lah
!
la
hh hh
h.. hh
hh
.. .. ... .
hh
... . ....
!!! ..
h.

!!
. ..
. ..
.
Benarrr..
....
&

Anda mungkin juga menyukai