Anda di halaman 1dari 17

INTERAKSI GEN

Tim Asisten Genetika Tanaman 2017


TIPE INTERAKSI
PEMASARAN
GEN
JKTea
1.Intra-Allelic 2. Inter-
(Interaksi antar alel pada
lokus yang sama) Allelic
(Interaksi antar alel
pada lokus yang beda)
1. Dominan Sempurna 1. Kodominan
2. Dominan Tidak 2. Epistasis Dominan
Sempurna 3. Epistasis Resesif
3. Kodominan 4. Epistasis Dominan-Resesif
4. Gen Letal 5. Epistasis Dominan Ganda
5. Gen Ganda 6. Epistasis Resesif Ganda
7. Gen Ganda dengan Efek
Kumulatif
PEMASARANIntra-Allelic
JKTea
1. Dominan
Sempurna
Peristiwa dominansi dimana
sifat dominan menutupi secara
sempurna sifat resesifnya
meskipun dalam kondisi
heterozigot
PEMASARANIntra-Allelic
JKTea
2. Dominan
Tidak Sempurna
Gen dominan tidak menutupi
pengaruh alel resesifnya dengan
sempurna, sehingga individu
heterozigot akan muncul antara
(intermediet).
PEMASARANIntra-Allelic
JKTea
3. Kodominan

Suatu interaksi dimana


tidakmuncul sifat antara pada
individu heterozigot, tetapi
menghasilkan sifat yang
merupakan hasil ekspresi
masing-masing alel.
PEMASARANIntra-Allelic
JKTea
4. Gen Letal

Alel yang dapat mengakibatkan


kematian pada individu
homozigot (embrio).
1. Gen Lethal Dominan
2. Gen Letal Resesif
PEMASARANIntra-Allelic
JKTea
5. Gen Ganda

Fenomena adanya tiga atau


lebih alel dari suatu gen.
Dipelajari pada populasi.
Contoh : Sterilitas Jantan pada
temabakau
PEMASARANIntra-Allelic
JKTea
6. Gen Ganda

Fenomena adanya tiga atau


lebih alel dari suatu gen.
Dipelajari pada populasi.
Contoh : Sterilitas Jantan pada
temabakau
PEMASARANInter-Allelic
JKTea
1. Kodominan
(9:3:3:1)
Suatu interaksi dimana
tidakmuncul sifat antara pada
individu heterozigot, tetapi
menghasilkan sifat yang
merupakan hasil ekspresi
masing-masing alel.
PEMASARANInter-Allelic
JKTea
2. Epistasis
Dominan
(12
Terjadi : 3 dua
dimana : 1)pasang gen
dominan lengkap mengatur
sifat yang sama tetapi satu alel
dominan pada satu lokus dapat
menghasilkan fenotipe tertentu,
sehingga epistatik terhadap gen
lain.
PEMASARANInter-Allelic
JKTea
3. Epistasis
Resesif
(9 : 3 : 4)
Keadaan dimana kedua pasang
gen dominan lengkap tetapi
gen resesif pada satu lokus
menekan kenampakan alel pada
lokus lain.
PEMASARANInter-Allelic
JKTea
4. Epistasis Dominan-
Resesif
(13 : 3)
Keadaan suatu gen dominan
pada suatu lokus dan pada
homozigot resesif pada lokus
yang lain bersifat epistasis yaitu
bila terdapat salah satu gen itu
akan mencegah pembuatan
hasil akhir gen
PEMASARANInter-Allelic
JKTea
5. Epistasis Dominan
Ganda
(15 : 1)
Apabila gen dominan (A) dari
pasangan suatu gen epistasis
terhadap pasangan gen yang
lain (B) yang bukan alelnya,
sementara gen (B) juga epistasis
terhadap gen (A) .
PEMASARANInter-Allelic
JKTea
6. Epistasis Resesif
Ganda
(9 : 7)
Keadaan fenotip yang sama
dihasilkan oleh kedua genotip
homozigot resesif. Dua gen
bersifat epistatik terhadap alel
dominan
PEMASARANInter-Allelic
JKTea
7. Gen Ganda Efek
Kumulatif
(9 : 6: 1)
Dua gen yang bukan alelnya
bekerja salma saling menambah
atau bersifat kumulatif untuk
menimbulkan suatu karakter
PEMASARANLatihan Soal
JKTea
PEMASARANLatihan Soal
JKTea

Anda mungkin juga menyukai