Anda di halaman 1dari 9

PSIKOTERAPI

(TERAPI WICARA)
Apa itu Psikoterapi?
Psikoterapi adalah proses
interaksi antara dua pihak
atau lebih, yang satu
adalah sebagai profesional
penolong dan yang lain
adalah petolong, dengan
catatan bahwa interaksi itu
menuju pada perubahan
atau penyembuhan
Memperkuat Meningkat
motivasi kan
untuk hubungan
melakukan antar
hal-hal yang pribadi
benar.
TUJUAN
Mengurangi
tekanan emosi
melalui
Meningkatkan
kesempatan untuk
pengetahuan dan
mengekspresikan
kapasitas untuk
perasaan yang
mengambil
mendalam
keputusan dengan
Membantu Mengub
tepat
pasien ah
mengemban kebiasa
gkan an
potensinya
Jenis Psikoterapi
Psikoterapi supportif: bentuk psikoterapi yang memberikan dukungan kepada
pasien yang berada dalam keadaan krisis atau trauma psikologis.

Ventilasi:
Bentuk Reassurance
psikoterapi : yang
Sugestif:
yang memberi berusaha
kesempatan berusaha
meyakinkan
seluas-luasnya menanamkan
kembali
kepada pasien kepercayaan
kemampuan
untuk pada pasien
mengungkapka pasien bahwa
bahwa gejala
n isi hatinya ia sanggup
gangguannya
sehingga ia mengatasi
akan hilang
merasa lega masalah yang
dan keluhannya dihadapinya.
berkurang.
Terapi kelompok adalah bentuk psikoterapi yang didasarkan pada pembelajaran
hubungan interpersonal. Individu yang bermasalah bergabung dalam kelompok
dan saling bertukar pikiran dan pengalaman serta mengembangkan pola perilaku
yang baru dibimbing oleh terapis yang profesional
Terapi keluarga terapi kelompok yang melibatkan seluruh keluarga, anggota
keluarga diajarkan bagaimana berkomunikasi dengan penderita dengan cara lebih
baik. Terapi ini efektif membantu pasien menjadi lebih stabil dan mencegah
kekambuhan.
Cognitive remediation therapy
CRT adalah intervensi psikologis yang melibatkan individu mempraktikan
penyelesaian masalah dan mengolah informasi
Individu secara mendasar menyelesaikan serangkaian tugas-tugas dengan kertas
dan pensil yang membutuhkan keterampilan-keterampilan seperti fleksibilitas
kognitif, perencanaan, dan penggunaanworking memory.
Cognitive Behavioral Therapy

Terapi Kognitif adalah terapi pemahaman yang menekankanpada pengenalan dan


pengubahan jalan pikiran negatif dan keyakinan yang salah
Mengajarkan kepada pasien bahwa kepercayaan dan pemikiran tidak rasional
adalah penyebab dari gangguan emosional dan tingkah laku
Social skill training

Anda mungkin juga menyukai