Anda di halaman 1dari 12

MULYADI BASRI

LA BANGO
ADLAN

The Power of PowerPoint - thepopp.com


The Power of PowerPoint - thepopp.com
BIOGRAFI AL-FARABI
Nama lengkapnya adalah Abu Nashr
1 Muhammad Ibn Tarkhan Ibn Al- Uzalagh

Lahir pada tahun 257 H/870 M di Wasij,


2 distrik Farab (sekarang dikenal dengan kota
Atrar/Transoxiana), Turkistan

3 Ayahnya adalah seorang Jenderal


berkebangsaan Persia

4 Ibunya adalah wanita keturunan Turki

The Power of PowerPoint - thepopp.com


Sejak kecil al-Farabi telah mempelajari banyak bahasa. Beliau
5 menguasai bahasa Iran, Turkistan dan Kurdikistan

Menurut Sadjali (1993), beliau dapat berbicara dalam 70


6 macam bahasa, namun yang ia kuasai hanya empat bahasa,
yaitu Arab, Persia, Turki dan Kurdi

Al-Farabi pernah berdomisili di Bukhara untuk menempuh


7 studi lanjut fiqh dan regius lainnya

The Power of PowerPoint - thepopp.com


Pada usia 40 tahun, al-Farabi hijrah ke Baghdad yang kala itu
8 merupakan pusat kebuadayaan dan ilmu pengetahuan dunia

Di kota Baghdad ia belajar kaidah-kaidah bahasa Arab kepada


9 Abu Bakar al-Saraj. Selain itu, ia juga belajar ilmu logika serta
filsafat kepada seorang kristen, Abu Bisyr Mattius Ibn Yunus

Kemudian ia pindah ke Harran mengikuti sang guru Ibn


10 Hailan. Selanjutnya Ia melanjutkan studinya ke Konstatinopel
yang erat pertautannya dengan mazhab filsafat Alexandria

The Power of PowerPoint - thepopp.com


11 12 13 14
Pada rentang waktu Di bawah bimbingan Pada tahun 330 Beliau wafat Pada
antara 297-307 M al- Matta Ibn Yunus , beliau H/941 M, beliau Tahun 337 H/950 M
Farabi kembali ke mampu menguraikan pindah ke Damsyk dalam usia 80 tahun
Baghdad sebagai gagasan-gagasan abstrak (Damaskus- Suria)
siswa Matta Ibn menjadi mudah dipahami
Yunus, Salah dan diungkapkannya
Seorang filosof dengan istilah yang
Neostorian sederhana

The Power of PowerPoint - thepopp.com


Al- Jamiu Baina Rayani Al-Hkiman Afaltoni Al
1 Hahiy wa Aristho-thails (pertemuan/penggabungan
pendapat antara Plato dan Aristoteles

2 Uyun al-Masail (pokok-pokok persoalan)

3 As Suyasatu al Madinah ( politik pemerintahan)

The Power of PowerPoint - thepopp.com


4
6
Fususu Al 5 8
Taram As Syiasyah
(ilmu politik)
7
( hakikat
kebenaran) Isbatu Al Al Taliqat
Mufarakat Fi Maani Al (ketergantungan)
(ketetapan Aqli (makna
berpisah) berpikir)

The Power of PowerPoint - thepopp.com


9
Arrou Ahli Al Madinati Al Fadilah (pemikiran-pemikiran
utama pemerintahan)

10
Ihshau Al Ulum (kumpulan berbagai ilmu)

11

The Power of PowerPoint - thepopp.com


FILSAFAT 1 2 FILSAFAT KENABIAN
METAFISIKA DAN
TEORI EMANASI
PEMIKIRAN
AL FARABI
FILSAFAT POLITIK FILSAFAT
PENDIDIKAN
3 4
The Power of PowerPoint - thepopp.com
DALAM FILFASAT KENEGARAAN, AL-FARABI MEMBAGI
NEGARA MENJADI:

1
3
NEGARA UTAMA 2 5
NEGARA ORANG-
(al-Madinah al- ORANG FASIK 4
Fadilah) NEGARA ORANG- (al-Madinah al- NEGARA SESAT
ORANG BODOH
Fasiqah) NEGARA YANG (al-Madinah al-
(al-Madinah al- BERUBAH-UBAH Dallah)
Jahilah) (al-Madinah al-
Mutabaddilah)
The Power of PowerPoint - thepopp.com
TERIMA KASIH..!!!

The Power of PowerPoint - thepopp.com

Anda mungkin juga menyukai