Anda di halaman 1dari 10

PRINSIP-PRINSIP LEGAL ETIS

DALAM KEPERWATAN

Disusun Oleh :
1. Yesita Nurdiasti
2. Warningsih
GENERAL LEARNING OBJECTIVE

Mengetahui dan memahami prinsip prinsip


legal etis pada pengambilan keputusan
dalam konteks keperawatan
ARTINYA : SESUNGGUHNYA ADALAH BAGI KAMU PADA

RASULULLAH ITU TELADAN YANG BAIK; BAGI BARANG SIAPA

YANG MENGHARAPKAN ALLAH DAN HARI KEMUDIAN DAN

YANG BANYAK INGAT KEPADA ALLAH. (QS AL AHZAB : 21)


ETIKA KEPERAWATAN
Pengertian Etika
Etika atau ethics berasal dari bahasa
yunani, yaitu ethos. Dalam Kamus
lengkap Bahasa Indonesia karangan
Poerwadarminta, ethos diartikan adat,
kebiasaan, akhlak, watak perasaan, sikap
atau cara berpikir.

(Nila Ismani, 2001).


KODE ETIK KEPERAWATAN
Kode etik adalah pedomen resmi untuk
tindakan profesional. Artinya, diikuti
orang-orang dalam profesi dan harus
diterima sebagai nila pribadi bagi anggota
profesional. (Kozier)
Etika akan menunjukan standar profesi
untuk kegiatan keperawatan, standar ini
akan melindungi perawat dan pasien
Kode etik keperawatan Indonesia telah
disusun oleh Dewan Pimpinan Pusat
Persatuan Perawat Nasional Indonesia,
melalui Munas PPNI di Jakarta pada
tanggal 29 November1989.
PRINSIP PRINSIP ETIKA KEPERAWATAN

Otonomi
Berbuat baik
Keadilan
Tidak merugikan
Kejujuran
Menepati janji
Kerahasiaan
Akuntabilitas
ISU ETIK DALAM KEPERAWATAN
Euthanasia
Euthanasia berasal dari bahasa yunani
euthanathos. Eu artinya baik, tanpa
penderitaan , sedangkan thanathos artinya
mati atau kematian. Dengan demikian,
secara etimologis, euthanasia dapat
diartikan kematian yang baik atau mati
dengan baik tanpapenderitaan.
Aborsi
Pengguguran kandungan atau aborsi
adalah berakhirnya kehamilan dengan
dikeluarkannya janin atau embrio sebelum
memiliki kemampuan untuk bertahan
hidup diluar rahim, sehingga
mengakibatkan kematiannya.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai