Anda di halaman 1dari 3

PENCEGAHAN DAN

EDUKASI
Sri Suteja
Amalia An Nidha
Edukasi
 Edukasikan ke pasien bahwa penyakit ini bukan penyakit
yang berbahaya
 Edukasikan bahwa vitiligo tidak menular kontak dengan
orang lain aman
 Edukasikan bahwa pasien tidak perlu cemas atas
penyakitnya. Stress bisa memperburuk penyakit tersebut
 Edukasikan ke pasien bahwa penyembuhan/pengobatan
vitiligo butuh waktu sehingga untuk melihat respon
pengobatan minimal butuh 3 bulan (sel tumbuh dari basal
dan migrasi ke kulit depigmentasi)
 Edukasi bahwa bercak/lesi harus diobat/repigmentasi atau
akan menetap.
Pencegahan
 Menggunakan baju yang menutupi dari sinar
matahari
 Pemberian tabir surya SPF 15-30
 Kurangi stres
 Hindari terkena trauma yang berlebihan
 Jika timbul lesi, segera ke dokter
 Tidak bolos menggunakan obat
 Jika lesi tidak menyembuh atau makin buruk,
segera dokter

Anda mungkin juga menyukai