Anda di halaman 1dari 27

KETERAMPILAN DASAR

MENGAJAR VOKASI

PELATIHAN PEKERTI-
AA

PUSAT PENINGKATAN DAN


PENGEMBANGAN AKTIVITAS
INSTRUKSIONAL (P3AI)
POLITEKNIK NEGERI BANDUNG
HOME DASAR HUKUM
TAHUN 2018
JENIS, JENJANG VOKASI FILOSOFI PRINSIP STRTEGI SIMPULAN
KETERAMPILAN DASAR
PEMBELAJARAN

PRINSIP-PRINSIP UMUM PEMBELAJARAN


MENYIAPKAN LESSON PLAN
TEKNIK PENGGUNAAN MEDIA
TEKNIK MEMBUKA&MENUTUP PEMBELAJARAN
TEKNIK CERAMAH ILUSTRATIF
TEKNIK BERTANYA & REINFORCEMENT
TEKNIK PENGELOLAAN KELAS
STRATEGI PEMBELAJARAN
MATERI TEORI

1. Pendahuluan
2. Penyajian
3. Penutup
STRUKUR PEMBELAJARAN
STRATEGI UMUM
PENDAHULUAN BAHASAN ISI PENUTUP

BAHASAN ISI

EXPLANATION ACTIVITIES SUMMARY

TOPIK 1 2 3 4 5

E A S E A S E A S E A S E A S Conclusion
BAGIAN PENDAHULUAN
(GLOSS)
1. Tarik perhatian (mengucapkan salam, menanyakan kabar,
kondisi, mengajukan pertanyaan yang mengejutkan). (G)
2. Lakukan review materi lalu, atau menyampaikan
permasalahan yang melatarbelakangi materi ini
disampaikan), sampaikan topik yang akan diajarkan sesi ini.
(L)
3. Sampaikan OPS secara lengkap sesuai Lesson Plan (O)
4. Sampaikan struktur atau prosedur pembelajaran yang akan
di lakukan sesi ini, meliputi: (S)
1. Pokok-pokok materi yang akan dibahas sesuai OPS
2. Refenrensi yang digunakan
3. Proses pembelajaran/aktivitas yang dilakukan.
5. Lakukan Stimulate dengan menyampaikan pentingnya topik
ini ketika menjalankan, untuk menekankan pentingnya
aplikasi di lapangan. (S)
GLOSS
1. As.Wr.Wb. Horas/selamat pagi…….
2. Saudara pernah mendengar yang dipasang kateter
……, menjadi….. Pertemuan sebelumnya kita telah
memelajari……………………………
3. Setelah sesi ini berahir Saudara diharapkan
mampu……………………
4. Materi yang akan dibahas…., referensi yang saya
gunakan sbg acuan…., proses BM yang akan
dilakukan… mohon hp nya di……
5. Materi ini sangat bermanfaat bagi sauadara sebagai
bidan nanti pada saat menghadapi kasus…………………
BAGIAN PENYAJIAN
POKOK-POKOK MATERI
(EAS)
1. Beri aba-aba dan motivasi mhsiswa, bahwa akan
segera dimulai topik

2. Mulailah topik yang pertama dengan struktur:


1. Explanatio (Baca judul pokok materi, jelaskan
pengertian/maksudnya, berikan contoh (gambar, Vedeo kalau ada)
kasus atau ilustrasi untuk memberikan gambaran yang jelas.
2. Activity by Student
3. Summary

Catatan:
1. Untuk setiap topik lakukan seperti langkah 2 di atas.
2. Lakukan penngelolaan kelas, teknik bertanya,dan penguatan .
BAGIAN PENUTUP
(CA-OSeNG)
1. Conclusion/Lakukan penyimpulan pelajaran
2. Assessment/Lakukan evaluasi pembelajaran/post
test
3. Objective Rapport/Sampaikan tujuan pembelajaran
sesi ini telah tercapai
4. Sugestion/Sarankan mhs untuk memperdalam
materi pelajaran sesi ini di buku referensi aslinya,
dan mencoba menerapkannya.
5. Next Topics/Beritahun topik pertemuan selanjutnya
6. Greeting/Tutup dengan salam
CAOSENG
1. Saudara , semua materi sudah selesai dijelaskan, mari kita
simpuklan…..
2. Sesuai janji ibu diahir sesi ada kuis…, silahkan siapkan
kertasnya 10 lembar……
3. Setelah periksa dari jawaban saudara rata-rata bisa, berarti
tujuan pembelajaran kita tecapai
4. Ibu sarankan saudara untuk memperdalam materi ini
dengan membaca hand out dan buku aslinya. Dan
hubungi bidan desa tanyakan…….
5. Pertemuan yang akan datang kita lanjutkan dengan
topik………………………
6. Demikian selamat siang ass.wr.wb
HAL-HAL YANG HARUS DIPERHATIKAN

1. Menguasai bahan(Konsep terbaru, apllikasi, kasus)


2. Peka terhadap isyarat-isyarat halus Audience
3. Berbicara cukup keras dan jelas
4. Menggunakan bahasa yang sesuai audience
5. Posisi berdiri berganti-ganti
6. Distribusikan pandangan secara merata
7. Tampak bergairah, tidak monoton
8. Gunakan gerakan-gerakan tubuh untuk menekankan
arti, hindari kebiasaan kurang baik
9. Bersikap wajar dan rileks
CARA MENGAJUKAN PERTANYAAN

 Ajukan pertanyaan ke seluruh kelas


 Beri waktu berfikir untuk merumuskan
jawaban
 Tunjuk salah seorang siswa untuk
menjawabnya
 Beri waktu untuk menjawab dan beri
perhatian serta pertimbangan pada
jawabannya
CARA PENANGANAN JAWABAN SISWA

1. jawaban-jawaban yang benar


2. Jawaban yang benar sebagian
3. Jawaban-jawaban yang tidak
benar
4. Tidak ada jawaban sama sekali
CARA PENANGANAN PERTANYAAN SISWA

1. Tahu dan Bisa menjawab 100 %


2. Tahu dan Bisa menjawab sebagian
3. Ragu-ragu tidak yakin tahu dan bisa
bisa jawab
4. Tidak tahu sama sekali jawaban atas
pertanyaan siswa
STRATEGI
PEMBELAJARAN MATERI
PRAKTIK DENGAN
METODE DEMONSTRASI
Straategi pembelajaran materi praktik

1. Pendahuluan
2. Penyajian
3. Aplikasi/Redemonstrasi
4. Penutup
PENDAHULUAN(GLORSSB)
1. Menarik perhatian dan menghubungkan dengan
keterampilan sebelumnya.(G)
2. Sampaikan keterampilan yang akan dilatihkan saat ini
dengan latar belakang kasus yang berkaitan di
lapangan(L)
3. Sampaikan OPS. (O)
4. Sampaikan referensi yang digunakan.(R)
5. Sampaikan pentingnya keterampilan ini ketika
menjalankan profesi di lapangan.(S)
6. Sampaikan struktur penyampaian untuk mencapai OPS(
Peragaan( live,step by step), aplikasi dan evaluasi)(S)
7. Sampaikan teori singkat dan istilah-istilah yang penting
yang ada dalam peragaan ini jika ada.(B)
GLORSSB
1. As.Wr.Wb. selamat pagi…….apa kbrnya……..
2. Saudara, pertemuan sebelumya kita telah berlatih memasang infus, hari ini kita
akan berlatih memasang cateter. untuk mengingat latihan pada pertemuan
sebelumnya, Coba sebutkan 4 Langkah utama dalam pemasangan infus?
kemudian apa key point yang harus kita perhatikan ketika pemasangan infus?
Saudara pernah mendengar yang dipasang cateter keluar darah dari
vaginanya, karena salah memasukan, menjadi infeksi dan tidak perawan lagi. Itu
karena bidannya kurang kompeten, makanya hari ini kita akan berlatih sampai
mahir, agar kejadian itu tidak terjadi lagi.
3. Setelah sesi ini berahir Saudara diharapkan mampu……………………
4. Referensi yang kita gunakan sebagai acuan adalah ……….
1. Keterampilan ini sangat berguna bagi saudara sebagai bidan pada saat mengadapi
kasus ………………..
2. Untuk mencapai tujuan pembelajran hari ini, ibu akan lakukan 4 tahap metode
demonstrasi, yaitu: 1) Peragaan seara live, 2) peragaan step by step 3)
Redemonstras ioleh mahasiswa dan 4). Evaluasi
3. Saudara Pemasangan kateter adalah tindakan tenaga kesehatan, untuk
mengeluarkan air kemih pasien yang tidak bisa buang air kemihnya, dengan
mulai langkah informconsen sd. Pendokumentasian, dengan menggunakan
seperangkat kateterisasi set.
TEKNIK-TEKNIK PENYAJIAN

1. Dosen Menjelaskan - Dosen memperagakan


2. Dosen menjelaskan - Mahasiswa
Memperagakan
3. Dosen menjelaskan – VCD memperagakan
4. VCD menejelaskan - VCD Memperagakan
5. Mahasiswa Menjelaskan – mahasiswa
Memperagakan
PENYAJIAN LANGSUNG (LIVE)
1. Sampaikan cakupan langkah-langkah yang akan
diperagakan dalam live dari keterampilan yang akan
diperagakan.
2. Mintalah mahasiswa untuk memperhatikan selama
peragaan live.
3. Lakukan peragaan oleh dosen secara live.
Catatan:
sekali-sekali perhatikan kondisi mahasiswa…… jika
berhadapan dengan orang lakukan komunikasi dan jika
berhubungan dengan benda mati, sampaikan apa yang
akan dikerjakan dalam setiap langkah.
PENYAJIAN LANGSUNG (LIVE)

4. Mintalah tanggapan pada mahasiswa atas peragaan


live tersebut misal: Nah Begitulah Bidan Melakukan
prasat tadi....dengan cepat, teliti, komunikasinya
lancar..... Begitu mudhanya keterampilan tadi untuk
dilakukan.

5. Sampaikan bahwa untuk mencapai keterampilan


seperti yang diperagakan, mahasiswa akan dilatih
langkah demi langkah sampai bisa.
PENYAJIAN LANGKAH-DEMI
LANGKAH (STEP BY STEP)
1. Sampaikan petunjuk umum dan keselamatan kerja yang
harus diperhatikan dalam praktik lab tersebut.
2. Berilah aba-aba dan mulailah langkah pertama;
3. Untuk setiap langkah;
• Bacakan langkahnya (B)
• Tunjukan caranya seperti apa (T)
• Tekankan key pointnya apa; (I)
• Lakukan umpan balik (U)
Catatan: jika benda yang diperagakan terlalu kecil perjelas
dengan visualisasi melalui slide atau flip chart.
Contoh kata-kata dalam Step by step
1. Selama kita praktikum di lab perlu diperhatikan petunjuk umum dan keselamat
kerja seperti yang tertulis di job sheet saudara. Coba lihat.......
2. Selanjutnya saya akan latih saudara langkah demi langkah mulai persiapan
pasien sampai pendokumentasian:

TIAP LANGKAH YANG KRITIS:


1. Baca langkahnya: Lakukan inform concern
2. Tunjukkan caranya: Sudara tolong perhatikan: ....ibu maaf saya akan melakukan
pemasangan infus pada ibu, karena ibu kekurangan cairan, biar ibu merasa
segar ini tidak sakit ibu dan sebentar saja.
3. Ingatkan key point nya: perlu diingat pada saat melakukan inofrm concern,
gunakan kata-kata yang mudah dimengerti pasien dan lakukan dengan ramah.
4. Umpan balik: apakah saudara bisa melakukan langkah ini seperti yg
didemonstrasikan tadi.? Belum .....! Baik coba kita sebentar untuk berrlatih
langkah ini dengan baik....coba berpasangan...satu jadi bidan dan satu jadi
pasien secara bergantian, iakukan inform consen!
APLIKASI /REDEMONTRASI
 Mahasiswa mempraktikkan kembali keterampilan
yang didemontrasikan dosen.
 Dosen menunjuk 2 orang mahasiswa (sbg bidan,
sebagi pasien) secara acak untuk mempraktikan
keterampilan yang sudah dosen demonstrasikan.
 Lalu, dosen menunjuk satu orang sebagai
observer dari seorang temannya mempraktikkan
keterampilan tersebut dan mengingatkan mhs
lainya untuk memegang daftar tilik untuk
mengamati temannya yang praktik.
Tahap evaluasi
 Sampaikan bahwa sekarang akan
dimulai evaluasi secara individual
– Saudara, tiba saatnya saya akan menilai
keterampilan saudara-saudara secara
individual dengan menggunakan daftar
tilik yang sudah saudara pelajari.
– Saya nanti akan memanggil saudara satu
persatu. Saudara harus siap ya.
– Saudara Rudy........silahkan!
PENUTUP KETERAMPILAN
1. Sampaikan tujuan praktik hari ini:
– dari hasil evaluasi secara individual/dari penilaian saya penampilan sdr
yusi tadi, bisa dinyatakan bahwa tujuan praktik/atau pelajaran kita hari ini
tercapai.
2. Sarankan untuk mempermahir keterampilan
– Supaya saudara lebih mahir dalam melakukan keterampilan ini, disarankan
untuk berlatih secara mandiri di lab/minta bimbingan pada instruktur
sampai terampil.
3. Sampaikan prasat/keterampilan yang akan dilatihkan sesi
berikutnya
– Pada sesi berikutnya kita akan berlatih keterampilan
mengenai..........diharapkan saudara sudah mempelajari job sheet dan daftar
tiliknya.
4. Menyampaikan salam penutup
– Baik saudara sampai ketemu disesi berikutnya, wasalamualaikum wr.wb.
CAOSENG
1. Saudara,tadi saya telah memperagakan, keterampilan pemasangan
kateter, secara live, step by step dan diantara saudara sudah
mencobanya, baik kita simpulkan sesi kita hari ini:
2. Sesuai kesepakatan di awal diahir sesi ada kuis…, silahkan siapkan
kertasnya 10 lembar……
3. Setelah diperiksa, jawaban saudara rata-rata bisa, berarti tujuan
pembelajaran kita tecapai
4. Saya sarankan saudara untuk memperdalam materi ini dengan
membaca hand out dan buku aslinya. Dan hubungi bidan desa
tanyakan…….
5. Pertemuan yang akan datang kita lanjutkan dengan
topik………………………
6. Demikian selamat siang ass.wr.wb
SELAMAT ENCOBA

Anda mungkin juga menyukai