Anda di halaman 1dari 23

LI SGD 34 IPE LBM 4

Tiwie Maulani Zulfatun


Anorexia
• Menurunnya atau hilangnya napsu makan
• Hubungan dengan gangguan makan: (tidak GMO)
– Anorexia nervosa: gangguan makan biasanya diderita oleh
remaja perempuan, gejala berupa penolakan untuk
mempertahankan berat badan normal minimum, takut
bertambah berat badannya atau menjadi obes, gangguan
citra tubuh, ketergantungan untuk selalu memeriksa
sendiri berat dan bentuk badan, dan amenorrhea.
Terdapat subtipe:
• Yang ditandai dengan melakukan diet dan olahraga berlebihan saja
• Yang ditandai dengan melakukan diet dan olahraga berlebihan saja
serta makan dan muntah berlebihan
Insomnia
• Tidak dapat tidur, keadaan terjaga yang
abnormal
– Primary insomnia: dismonia yang ditandai dengan
kesulitan memulai tidur dan mempertahankan
tidur yang persisten atau adanya tidur
nonrestoratif yang persisten, tidak diakibatkan
keadaan lainnya.
Kejang
• Atau convulsion, seizure
• Kontraksi involunter atau serangkaian
kontraksi otot-otot volunter
Alkoholisme
NAPZA
Definisi gmo
• Gangguan mental organik adalah gangguan
mental yang berkaitan dengan
penyakit/gangguan sistemik atau otak yang
dapat didiagnosis tersendiri.
Klasifikasi GMO
Klasifikasi GMO
• DELIRIUM : merupakan gangguan kesadaran,
biasanya terlihat bersamaan dengan gangguan
fungsi kognitif secara global. Merupakan suatu
sindrom, bukan penyakit.
– Onset: mendadak (berapa jam atau hari)
– Perjalanan singkat dan berfluktuasi
– Perbaikan yang cepat jika faktor penyebab
diidentifikasi dan dihilangkan
– Etiologi:
• Penyakit SSP  epilepsi
• Penyakit sistemik  gagal jantung
• Intoksikasi maupun putus dari agen farmakologis atau toksik
Etiologi delirium
Klasifikasi delirium
M KARENA KONDISI DELIRIUM INTOKSIKASI DELIRIUM PUTUS ZAT DELIRIUM
UMUM ZAT MULTIPEL

V V V

V V V
Apa definisi dari NAPZA dan
penggolongannya?
• NAPZA (Narkotika, Psikotropika dan Zat Adiktif lain) adalah bahan/zat/obat
yang bila masuk kedalam tubuh manusia akan mempengaruhi tubuh
terutama otak/susunan saraf pusat, sehingga menyebabkan gangguan
kesehatan fisik, psikis, dan fungsi sosialnya karena terjadi kebiasaan,
ketagihan (adiksi) serta ketergantungan (dependensi) terhadap NAPZA.
Istilah NAPZA umumnya digunakan oleh sektor pelayanan kesehatan, yang
menitik beratkan pada upaya penanggulangan dari sudut kesehatan fisik,
psikis, dan sosial. NAPZA sering disebut juga sebagai zat psikoaktif, yaitu
zat yang bekerja pada otak, sehingga menimbulkan perubahan perilaku,
perasaan, dan pikiran.
Apa faktor risiko timbulnya GMO?
DD
Diagnosis multiaksial
• Aksis I : F1x.0 Intoksikasi Akut
• Aksis II : Z03.2 Tidak ada diagnosis aksis II
• Aksis III : Z03.2 Tidak ada diagnosis aksis II
• Aksis IV : Masalah dengan primary support
group (keluarga)  sering bertengkar dengan
keluarga
• Aksis V : GAF 41 (mutakhir)
Apa saja kemungkinan etiologi pada
kasus di skneario?
Apa perbedaan intoksikasi akut
dengan sindrom putus zat?
Apa komplikasi pada tubuh akibat
GMO?
Apa tanda gejala GMO akibat alkohol
dan zat psikotik?
• Pshysical signs:
– Alcohol odor on the breath
– Careless grooming and hygine
– Sign of intoxication (ataxia, slurred speech)
– Multiple traumas
– Hepatomegaly
– Certain facial features:
• Rhynophyma and persistent eritema with or without telangiektasis
– (later) sign of chronic liver disease:
• Jaundice
• Ascites
• Palmar erythema
• Spider angiomata
• Purpura
• Abdominal varices
• Testicular athropy
• gynecomastia
Apa saja diagnosis bandingnya?

Anda mungkin juga menyukai