Anda di halaman 1dari 12

VAPORIZER

DI SUSUN OLEH : KELOMPOK 7


VAPORIZER
Our Team

Tatmainnah Ainun
Almaida Megawati Ervi Putriani
Haq . MH
17.004 17.036 17.018
17.054

Kelompok 7
Apa Itu Vaporizer ?

Vaporizer adalah salah satu komponen dari mesin anestesi yang berfungsi untuk
menguapkan zat anestesi cair yang mudah menguap. Alat ini dilengkapi dengan angka penunju
k (dial) yang berfungsi untuk mengatur besar kecil konsentrasi zat anestesi yang keluar. Anest
etik volatil (spt halothan, isoflurane, desflurane atau sevoflurane) harus diuapkan sebelum dibe
rikan ke pasien.
Vaporizer mempunyai knob yang dikalibrasikan untuk konsentrasi yang secara t
epat menambahkan anestetik volatil ke campuran aliran gas dari seluruh flowmeter. Terletak a
ntara flowmeter dan common gas outlet. Lebih lanjut, kecuali mesin hanya bisa menampung sa
tu vaporizer, semua mesin anestesi harus mempunyai alat interlocking atau ekslusi untuk menc
egah penggunaan lebih dari satu vaporizer secara bersamaan.
Vaporizer adalah salah satu komponen dari mesin anestesi yang berfungsi
FUNGSI untuk menguapkan zat anestesi cair yang mudah menguap.
Serta untuk menguapkan obat bius yang dipakai dan mengatur berapa kon
sentrasi obat yang masuk kepada pasien.
PRINSIP KERJA
VAPORIZER

Pada temperatur tertentu, melekul dari zat volatil dalam tempat tertutup
akan berdistribusi dalam fase cair dan gas. Molekul gas
menghantam dinding kontainer, menciptakan tekanan uap dari zat itu.
Makin tinggi temperaturnya, makin tinggi kecendrungan molekul
berubah dari cair ke gas, dan makin tinggi tekanan uapnya.
Penguapan memerlukan energi, yang didapat dari kehilangan
panas dari fase cair.
Ketika penguapan berlangsung, temperatur zat cair turun dan
tekanan uap menurun hingga terdapat kalor yang dapat masuk ke sistem.
Vaporizer memiliki ruangan dimana gas pembawa akan larut bersama zat volatil.
BLOK DIAGRAM

01 BLOK DIAGRAM
Penempatan Vaporizer

1) Dapat diletakkan diluar sirkuit nafas, terleta


k diantara flowmeter dan lubang keluar gas
2) Dapat diletakkan didalam sirkuit nafas
3) Dapat lebih 2 vaporizer yang akan dipakai, m
aka vaporizer untuk zat anestesi cair yang l
ebih mudah menguap diletakkan lebih dekat
dengan flowmeter.
CARA PENGOPERASIAN

Pastikan aksesoris-
aksesoris terpasang Hubungkan steker Tekan switch ON Pastikan Tabung Vaporizer
ke mesin anastesi dengan catu daya PLN berisi cairan obat bius

1 2 3 4

Setting kadar cairan Gas akan masuk


bius yang Vaporizer akan ke paru-paru
akan diberikan menguapkan Gas akan dipompa
pasien melalui
kepada pasien zat anastesi cair oleh bellow
breath circuit

5 6 7 8
MAINTENANCE

Pastikan tabung vaporizer yang


berisikan obat bius terisi

Pastikan sambungan Sebelum pemakaian pastikan


sambungan pada vaporizer putar knob vaporizer ke angka 0
terhubung ke mesin anastesi
TROUBLE SHOOTING

ERROR PENYEBAB PERBAIKAN


Gas tidak sampai ke Knob breath circuit lo Kencangkan knob b
pasien nggar reath circuit

Pembiusan gagal Mesin vaporizer rusak Ganti Vaporizer


Thank you
Insert the title of
your subtitle Here

Anda mungkin juga menyukai