Anda di halaman 1dari 14

KEWIRAUSAHAAN

BUSINESS PLAN
LATAR BELAKANG
 Di era globalisasi di dunia pendidikan semakin berkembang sehingga
dengan perkembangan pendidikan ini dapat meningkatkan kualitas
sumber daya manusia (SDM). Sebagai seorang mahasiswa, kita harus
mampu mengikuti perkembangan pendidikan. Supaya dapat
berkompetisi dalam mencapai keberhasilan dan kesuksesan di dunia
usaha. Untuk itu dalam penguasaan suatu pendidikan tidak harus teori-
teori saja yang di butuhkan tetapi praktek secara langsung akan lebih
di jamin keberhasilannya.
 Dalam rangka pemenuhan persyaratan nilai tugas mata kuliah Digital
Marketing yang terfokus pada program Enterpreneur University di
mana siswa harus mampu mengelola dan mengembangkan suatu
usaha yang mandiri dan kompetitif di dunia kewirausahaan. Disini saya
bermaksud mengaktualisasikan antara teori dan praktek dalam bentuk
kegiatan usaha penjualan atau kewirausahaan.
MAKSUD DAN TUJUAN
Adapun Maksud dan Tujuan dari kegiatan usaha
keweirausahaan “Proposal Bisnis” yang saya
lakukan:
1. Memenuhi persyaratan kelulusan Ujian
tengah semester mata kuliah Digital Marketing
2. Melatih diri agar mampu hidup mandiri dan
terampil dalam memasuki dunia usaha di
masyarakat.
RENCANA USAHA
NAMA PERUSAHAAN
NAMA PERUSAHAAN: SALEABLE COMPANY
NAMA USAHA : JELSU MOOD
JENIS : MINUMAN SEHAT DAN MENYEGARKAN
LOKASI
• PERKANTORAN:
JL. LETJEND HERTASNING , KOMPLEKS GUBERNURAN BLOK E12/10. KOTA
MAKASSAR
• PERUSAHAAN:
JL. CENRAWASIH SQUARE BLOK C/4
KOMODITI YANG DIUSAHAKAN
“JELSU MOOD” merupakan produk minuman yang banyak
digandrungi kalangan remaja jaman now, selain itu JELSU
MOOD ini segar dan menyehatkan. JELSU MOOD ini berbahan
dasar susu segar dengan berbagai macam varian rasa. Agar
memunculkan sensasi saat dimunum kami menambahkan
jelly.
KONSUMEN YANG DITUJU

a. Pelanggan yang kami dapat deskripsikan :


• Masyarakat umum dari semua kalangan
• Mahasiswa
• Anak sekolah

TOTAL PERMINTAAN

Jenis produk Harga Unit Jumlah

Jelsu Mood Rp. 8000,- 30 Rp. 240.000,-


TARGET PASAR

 Usaha ini berlokasi di tempat-tempat yang strategis


seperti kampus, lokasi car free day , dan tempat
keramaian lainnya . Lokasi tersebut yang banyak di
lewati oleh masyarakat sehingga usaha kami ini mudah
untuk dikenal oleh masyarakat diberbagai kalangan
NAMA JABATAN
SRI NADYA YULIANI PIMPINAN

DEWI WIDHY ASTI BENDAHARA

MUH. FAJRIN PEMASARAN

PERSONIL YANG MUAMAR KHADAFI PEMASARAN


USMAN
DIPERCAYA MUH. ALFURQAAN PEMASARAN
RUKMANA R.
HAZKIA ENRICO PEMASARAN
SASIANG
ANDI ISNA KHUMAERAH PROSUKSI

AYU LESTARI PRODUKSI

NURINZANI IDRIS PRODUKSI


JUMLAH MODAL

No Barang Banyaknya Harga

1. Bubuk susu 10 pack @Rp.3000,- Rp 30.000,-

2. Jelly 1 pack Rp 25.000,-

3. Gula Pasir 1 kg Rp 10.000,-


Rp
4. Botol kemasan 30 @Rp 4.000,- 120.000,-

5. Stiker merek 2 pack @Rp 25.000,- Rp 50.000,-


PERALATAN

No. Alat Banyaknya

1. Kompor gas 1
2. Panci 1
3. Spatula 2
4. Gunting 1
5. Serok 2
6. Corong 1
7. Pisau 1
PROMOSI

Target dari usaha ini adalah semua kalangan


usia mulai dari anak kecil, para remaja, dan
para orangtua. Promosi dilakukan dengan cara
menybarkan melalui sosial media, dari mulut
kemulut, dan pengenalan langsung ke
konsumen.
TERIMA KASIH
GIVE THEM APPLAUSE

Anda mungkin juga menyukai