Anda di halaman 1dari 20

---------

elompok
vvvv

“ANALISIS KINERJA KARYAWAN LULUSAN


NON PERBANKAN SYARIAH DI BANK BPD
DIY SYARIAH KC YOGYAKARTA”

vvvvvv
Amin Yasin 16820124
Dini Fitrah Ramadani 1710802003
Indrahadi Wijaya 17108020004
Titik Husnawati Amini 17108020008 …………..
Nopriansyah Tantomi 17108020011
Ringga Pranata 17108020013 Dosen Pengampu : Syyayidah Maftuhatul Jannah S.E, M.Sc
Perbankan Syariah & Sistem

PENDAHULUAN 1.1 Orientasi Konsep dasar Bank Syariah

Latar
Perkembangan Bank Syariah
Belakang
Pembenahan SDM Bank Syariah

Manajemen Kinerja yang tepat

Kemampuan SDM terhadap produk Bank Syariah

Kenyataan banyaknya pekerja BS diluar jurusan


Perbankan Syariah

Kendala terkait kinerja atau yang lain


1.Bagaimanakah kinerja karyawan lulusan non-perbankan
1.2 syariah yang bekerja di bank BPD DIY Syariah?
RUMUSAN 2.Apakah kendala lulusan non-perbankan syariah dalam bekerja
MASALAH di bank BPD DIY Syariah?

1.Mengetahui kinerja karyawan lulusan non-perbankan syariah


1.3 yang bekerja di bank BPD Syariah DY.
TUJUAN 2.Mengetahui kendala lulusan non-perbankan syariah dalam

PENELITIAN bekerja di bank BPD DIY Syariah.


1.4 MANFAAT
Manfaat dari penelitian ini secara spesifik
menjelaskan kepada pembaca tentang informasi
terkait bagaimana kualitas kinerja karyawan
bank syariah lulusan non-perbankan syariah
khususnya dalam hal pelayanan terhadap
nasabah. Dalam penelitian ini menjelaskan
bagaimana sumber daya manusia yang bekerja
bukan pada bidangnya apakah dapat menguasai
segala hal yang sedang dijalaninya atau tidak.
Serta dapat menjadi suatu pertimbangan
kepada pembaca yang ingin bekerja pada suatu
bidang pekerjaan khususnya bank syariah.
Penelitian Rana dan Malik (2017) yang berjudul “Impact of
HR Practices on Organizational Performance: Moderatoring
KAJIAN PUSTAKA Penelitian Faisol (2017) yang berjudul “Islamic Bank Role of Islamic Principles” bertujuan untuk menetapkan
Financing and It’s Impact on Small Medium Enterprise dampak praktik Sumber Daya Manusia (SDM) terhadap
Performance” bertujuan untuk menguji pengaruh kinerja organisasi dan memoderasi pengaruh prinsip-prinsip
2.1 pembiayaan bank syariah terhadap kinerja bisnis. islam pada dampak dalam organisasi Pakistan, dengan
tujuan untuk menemukan kemanjuran praktik SDM serta
Penelitian Terdahulu peran ajaran islam dalam bisnis bisnis

Penelitian Hadjri dkk (2019) yang berjudul “Islamic Human Penelitiaan Asri (2017) yang berjudul “Effect of Human
Resource Management, Organization Commitment and Resource on Financial Performance of Islamic Bank in
Employee Performance : A Case Study on Sharia Bank in Indonesia”. bertujuan untuk determinan indikator sumber
South Sumatera” yang bertujuan untuk mengetahui daya manusia ini kinerja keuangan indikator Bank Islam di
pengaruh IHRM terhadap komitmen organisasi dan kinerja Indonesia, agar semua accapted Bank Islam di Indonesia
karyawan. pada periode 2012-2014 diselidiki.

Penelitian Raba dan Younes (2016) yang berjudul “ The Penelitian Salsabil dkk (2017) yang berjudul “Human Capital
Impact of the Islamic Bank Performances on Economics in Islamic Banking and Its Effect on The Improvement of
Growth : Using Panel Data” yang bertujuan untuk Memberi Healty Organization and Employee Performance” bertujuan
bukti empiris atau nyata terhadap Liberalisasi keuangan untuk menguji dan menganalisis peran modal manusia yang
dalam islam. Metode pengumpulan data yang digunakan mempengruhi organisasi untuk tumbuh sehat dan pengaruh
adalah metode Studi Literatur dari kinerja karyawan
2.1
Landasan Teori

2.1.1 Adapun, Manajemen kinerja


MANAJEMEN merupakan dasar dan kekuatan dan
pendorong yang berada di belakang semua
KINERJA keputusan organisasi, usaha kerja dan
alokasi sumber daya (Wibowo, 2010:7-9).

2.1.2
MANAJEMEN
SDM
Sumber daya manusia adalah kekuatan daya fikir dan manusia
yang masih tersmpan dalam dirinya yang perlu diagali, dibina
serta dikembangkan untuk dimanfaatkan sebaik-baiknya bagi
kesejahteraan kehidupan manusia. SDM adalah kemampuan
potensial yang dimiliki oleh manusia yang terdiri dari
kemampuan berfikir, berkomuikasi, bertindak, dan bermoral
untuk melaksanakan suatu kegiatan baik bersifat teknis maupun
manajerial.
2.1.3
PERBANKAN
FUNGSI
SYARIAH BANK Pelayanan Jasa Bank

Bank syariah adalah lembaga SYARIAH


keuangan yang usaha pokoknya memberikan
kredit dan jasa-jasa lain dalam lalu lintas
pembayaran serta peredaran uang yang
beroperasi disesuaikan dengan prinsip-
prinsip syariah (Sudarsono, 2003:27). Penyaluran Dana Kepada
Masyarakat

Penghimpunan Dana
Masyarakat
3.1.1 Tempat penelitian
Penelitian ini dilakukan di BANK BPD DIY
l. Cik Di Tiro No.34, Terban, Gondokusuman, Kota Yogyakarta, Daerah
METODELOGI PENELITIAN
Istimewa Yogyakarta 55223

3.1
Lokasi
Penelitian
MANAJER

3.1.2

Objek KARYAWAN
penelitian
3.1.3

Visi
“Menjadi Unit Usaha Syariah yang sehat, yang menyediakan jasa keuangan untuk
memenuhi kebutuhan masyarakat”.

Misi
“Memberikan kontribusi pada Bank BPD DIY melalui pencapaian laba yang
wajar dari hasil penyediaan jasa keuangan syariah. “
3.2
Jenis data

Observasi

3.3
Metode
Pengumpulan
Data
4.1 Kinerja Karyawan Lulusan Non-Perbankan Syariah yang
Bekerja di Bank BPD DIY Syariah
PEMBAHASAN
Kinerja lulusan non-perbankan syariah dapat
dikatakan baik (bagus).

Kinerja tersebut dapat dianalisis berdasarkan beberapa aspek:

1. Bagaimana cara mereka melayani nasabah,


2. pengetahuan dan keterampilan mereka terkait dengan produk dan jasa
dari perbankan syariah,
3. kemampuan mereka menjelaskan dan memberikan pemaparan terkait
dengan akad-akad yang digunakan,
4. sikap/ karakter yang mereka miliki, serta pencapaian target yang
dilakukan oleh lulusan non-perbankan syariah.
1. Dari segi pelayanan kepada
nasabah, karyawan lulusan non-
Dari segi observasi :
perbankan syariah memberikan
pelayanan yang baik (bagus)
kepada nasabah.

2. Adapun hal yang berkaitan


dengan pengetahuan dan
keterampilan nasabah lulusan non-
perbankan syariah dapat dikatakan
cukup baik

3.Sedangkan dari segi karakter yang


dimiliki, berdasarkan observasi yang
dilakukan oleh peneliti, lulusan non
perbankan syariah memiliki karakter
yang sabar, ramah, dan religius.
4.2 Kendala Lulusan Non-Perbankan
Syariah dalam Bekerja di Bank BPD kendala
DIY Syariah

Kurangnya pengetahuan dasar tentang jenis


akad,system operasional, bentuk layanan jasa
perbankan syariah, dan produk produk Bank Syariah.

Dari Hasil Observasi, terlihat banyaknya kurang


dengan pekerjaannya

Waktu pelatihan yang terbatas sehingga


mengharuskan mereka bekerja keras untuk
memahami materi Training.
solusi
Mengadakan
pelatihan karyawan Memanfaatkan rekan
(on the job training) kerja bertugas
Perpanjangan
dengan periapan (menanyakan apa kontrak pelatihan
anggaran 20 % total yang perlu
perusahaan. ditanyakan)
5.1 KESIMPULAN
Berdasarkan hasil wawancara peneliti dengan pihak bank BPD
DIY Syariah, tidak terdapat perbedaan kinerja dari lulusan
perbankan syariah dan lulusan non-perbankan syariah. Tingkat
kinerja mereka diukur dari cepat tanggapnya dalam memahami
pelatihan kayawan yang meliputi pemahaman aspek hukum,
akad-akad syariah, jasa perbankan, produk bank syariah serta
kualitas pelayanan karyawan kepada nasabah Bank BPD DIY
Syariah.

Secara umum, kendala yang dialami oleh karyawan bank


BPD DIY Syariah yang berlatar belakang non-perbankan
syariah meliputi kurangnya pengetahuan mengenai jenis
akad, sistem operasional, bentuk layanan jasa perbankan
syariah, hingga produk-produk bank syariah itu sendiri.
• Pihak perusahaan seharusnya membedakan proses pelatihan dan
pengembangan lulusan perbankan syariah dan lulusan non-perbankan
syariah, sehingga adanya pelatihan khusus bagi lulusan non-perbankan
syariah yang belum mengenal tentang perbankan syariah.
• Pempinan seharusnya melakukan penilaian kinerja secara periodic dan 5.1 SARAN
terencana sehingga dapat diketahui apa saja yang harus dilakukan pihak
bank dalam meningkatkan kinerja karyawan lulusan non-perbankan
syariah.
• Manajemen perusahaan seharusnya meberlakukan reward yang dapat
meningkatkan semangat kerja dari lulusan non-perbankan syariah.
• Bagi peneliti selanjutnya diharapka dapat melakukan penelitian dan
pengkajian lebih dalam terkait dengan kinerja lulusan non-perbankan
syariah dan diharapkan juga dapat melakukan penelitian di bank syariah
yang berbeda untuk mengetahui kinerja dari lulusan non-perbankan
syariah secara keseluruhan.
LAMPIRAN
• Apakah ada karyawan di Bank BPD DIY Syariah yang berasal dari lulusan Non-Perbankan Syariah?
• Pada saat proses penerimaan karyawan, apakah ada prioritas untuk lulusan perbankan syariah jika
dibandingkan dengan lulusan non-perbankan syariah?
• Pada saat dilakukannya pelatihan dan pengembangan, apakah ada kendala-kendala bagi lulusan non-
perbankan syariah (khususnya dalam hal pemahaman materi)?
• Setelah dilakukannya pelatihan dan pengembangan, bagaimana kinerja dari lulusan non-perbankan
syariah dalam bekerja?
• Apakah terdapat perbedaan kinerja lulusan non-perbankan syariah dengan lulusan perbankan syariah?
• Apakah masih terdapat kendala-kendala bagi lulusan non-perbankan dalam bekerja, setelah dilakukannya
pelatihan dan pengembangan?
• Bagaimana bentuk kompensasi yang diberikan oleh pihak bank untuk meningkatkan kinerja karyawan?
• Bagaimanakah tindakan yang dilakukan oleh pihak bank apabila kinerja karyawan tidak sesuai dengan
keinginan bank?
Dalam ruangan

Luar Bank BPD DIY

DOKUMENTASI Syariah
Thank you for Attention!

Anda mungkin juga menyukai