Anda di halaman 1dari 40

Asriani Suhaenah S.Si, Apt.

ASAM AMINO
POKOK BAHASAN

 Definisi asam amino


 Struktur

 Sifat asam basa

 Klasifikasi berdasarkan rantai samping

 Klasifikasi berdasarkan kelarutan

 Jenis-jenis asam amino


ASAM AMINO
 Unit penyusun protein
 Adalah asam karboksilat yang mempunyai
gugus amino.
 Terdapat 2 macam asam amino, yaitu asam
amino essensial dan non essensial.
 Asam amino essensial : tidak dapat
disintesis oleh tubuh, hanya bisa didapat
dari luar tubuh misalnya melalui makanan.
 Asam amino non essensial : dapat disintesis
oleh tubuh dari senyawa lain
STRUKTUR UMUM ASAM AMINO
GUGUS ASAM AMINO

Satu atom C sentral mengikat secara


kovalent :
 Gugus amino
 Gugus karboksil

 Satu atom H

 Rantai samping (gugus R)


SIFAT ASAM BASA
 Bersifat zwitterionik
 Memiliki 2 atau 3 nilai pKa
 Pada pH plasma darah dan ruang intrasel (pH 7,4 dan 7,1),
hampir seluruh gugus karboksilat (R-COO-) berbentuk ion
karboksilat, sedangkan gugus amino berbentuk bentuk
terprotonasi (R-NH3+)
 Pada pH dibawah pKa, asam akan terprotonasi sebesar
kurang lebih 99%. Jika pH berangsur-angsur dinaikkan
proton dari asam karboksilat akan lebih dahulu terlepas
dibandingkan dengan (R-NH3+) dan jika pH terus naik, maka
gugus amin akan membentuk basa konyugatnya (R-NH2) dan
gugus karboksil akan membentuk ion karboksilat
KLASIFIKASI ASAM AMINO
BERDASARKAN KELARUTAN
HIDROFOBIK HIDROFILIK
 ALANIN  ARGININ
 ASPARGIN
 ISOLEUSIN  ASAM ASPARTAT
 LEUSIN  SISTEIN
 METIONIN  ASAM GLUTAMAT
 FENILALANIN  GLUTAMIN
 PROLIN  GLISIN
 HISTIDIN
 TRIPTOFAN  LISIN
 TIROSIN  SERIN
 VALIN  TREONIN
ESENSIAL NON ESENSIAL

 ARGININ
 LISIN  ASPARGIN
 ISOLEUSIN  ASAM ASPARTAT
 SISTEIN
 LEUSIN
 ASAM GLUTAMAT
 METIONIN  GLUTAMIN
 FENILALANIN  GLISIN
 HISTIDIN
 TREONIN  ALANIN
 TRIPTOFAN  SERIN
 PROLIN
 VALIN  TIROSIN
KLASIFIKASI ASAM AMINO
BERDASARKAN KEPOLARAN
 Gugus R nonpolar, alanin, isoleusin, leusin,
metionin, fenilalanin, prolin, triptofan, valin
 Gugus R polar, tetapi tidak bermuatan,
asparagin, sistein, glutamin, glisin, serin,
treonin, tirosin
 Gugus R bermuatan negatif, asam aspartat

 Gugus R bermuatan positif, arginin, histidin,


lisin
KLASIFIKASI ASAM AMINO
BERDASARKAN STRUKTURNYA
 Asam amino alifatik sederhana; glisin, alanin,
valin, leusin, isoleusin
 Asam amino hidroksi-alifatik; serin, treonin
 Asam amino dikarboksilat (asam), asam aspartat,
asam glutamat
 Amida; asparagin, glutamin
 Asam amino basa; arginin, histidin, lisin
 Asam amino dengan sulfur; sistein, metionin
 Asam imino; Prolin
 Asam amino aromatik; fenilalanin, tirosin, triptofan
ASAM AMINO ALIFATIK SEDERHANA

Glisin (Gly, G)
Alanin(Ala, A)

Valin (Val, V)

Leusin (Leu, L)

Isoleusin (Ile, I)
GLISIN
 Glisina (Gly, G) atau asam aminoetanoat adalah asam
amino alami paling sederhana. Rumus kimianya
C2H5NO2. Asam amino ini bagi manusia bukan
merupakan asam amino esensial karena tubuh
manusia dapat mencukupi kebutuhannya.
ALANIN

 Alanina (Ala, A) atau asam 2-aminopropanoat


merupakan salah satu asam amino bukan
esensial.
 Rumus kimia C3H7NO2
VALIN

 Valina adalah salah satu dari 20 asam amino


penyusun protein yang dikode oleh DNA. Dalam
ilmu gizi, valina termasuk kelompok asam
amino esensial
 Rumus kimia C5H11NO2
LEUSIN

 Leusina merupakan asam amino yang paling


umum dijumpai pada protein
 Rumus kimia C6H13NO2
ISOLEUSIN
 Isoleusina adalah satu dari asam amino penyusun
protein yang dikode oleh DNA. Rumus kimianya sama
dengan leusin tetapi susunan atom-atomnya berbeda.
 Rumus kimia C6H13NO2
ASAM AMINO HIDROKSI-ALIFATIK
 Serin (Ser, S) Rumus kimia C3H7NO3

 Treonin (Thr, T) Rumus kimia C4H9NO3


ASAM AMINO DIKARBOKSILAT (ASAM)
 Asam aspartat (Asp, D) Rumus kimia C4H7NO4

 Asam glutamat (Glu, E) Rumus kimia C5H9NO4


AMIDA
 Asparagin (Asn, N) Rumus kimia C4H8N2O3

 Glutamin (Gln, Q) Rumus kimia C5H10N2O3


ASAM AMINO BASA
 Lisin (Lys, K)

 Arginin (Arg, R)

 Histidin (His, H) (memiliki gugus siklik)


LISIN

 Lisina (bahasa Inggris lysine) merupakan asam


amino penyusun protein yang dalam pelarut air
bersifat basa
 Rumus kimia C6H14N2O2
ARGININ

 Asam amino arginina memiliki kecenderungan


basa yang cukup tinggi akibat eksesi dua
gugus amina pada gugus residunya
 Rumus kimia C6H14N4O2
HISTIDIN

 Histidina merupakan satu dari 20 asam amino


dasar yang ada dalam protein
 Rumus kimia C6H9N3O2
ASAM AMINO DENGAN SULFUR
 Sistein (Cys, C) Rumus kimia C3H7NO2S1

 Metionin (Met, M) Rumus kimia C5H11NO2S


PROLIN
 Prolin (Pro, P) (C5H9NO2)
 Prolina merupakan satu-satunya asam amino dasar
yang memiliki dua gugus samping yang terikat satu-
sama lain (gugus amino melepaskan satu atom H
untuk berikatan dengan gugus sisa)
ASAM AMINO AROMATIK
Fenilalanin (Phe, F)

Tirosin (Tyr, Y)

Triptofan (Trp, W)
FENILALANIN

 Fenilalanina adalah suatu asam amino penting


dan banyak terdapat pada makanan, biasa
disingkat dengan Phe atau F
 Rumus kimia C9H11NO2
TIROSIN
 Tirosina (dari bahasa Yunani tyros, berarti keju,
karena ditemukan pertama kali dari keju)
merupakan satu dari 20 asam amino penyusun
protein. Ia memiliki satu gugus fenol (fenil dengan
satu tambahan gugus hidroksil)
 Rumus kimia C9H11NO3
TRIPTOFAN

 Triptofan merupakan satu dari asam amino


penyusun protein yang bersifat esensial bagi
manusia
 Rumus kimia C11H12N2O2
FUNGSI BIOLOGI ASAM AMINO

 Penyusun protein, termasuk enzim.


 Kerangka dasar sejumlah senyawa
penting dalam metabolisme (terutama
vitamin, hormon, dan asam nukleat).
 Pengikat ion logam penting yang
diperlukan dalam reaksi enzimatik
(kofaktor).
WASSALAM

Anda mungkin juga menyukai