Anda di halaman 1dari 3

Biaya Modal Rata-rata Tertimbang (WACC)

Tingkat Modal dari Hutang (D) 1


• 5 Tahap:
• Tingkat Modal dari Hutang adalah Perhitungan yang
digunakan untuk membandingkan besarnya total hutang
terhadap total hutang dan ekuitas pada PT Mandom Indonesia
Tbk dalam bentuk persentase. Rumus: 2 • Cost of Debt ( biaya hutang)
𝐓𝐨𝐭𝐚𝐥 𝑯𝒖𝒕𝒂𝒏𝒈
• 𝐃= 𝒙 𝟏𝟎𝟎%
𝐓𝐨𝐭𝐚𝐥 𝐇𝐮𝐭𝐚𝐧𝐠 𝐝𝐚𝐧 𝑬𝒌𝒖𝒊𝒕𝒂𝒔
• Cost Of Debt (Biaya Hutang) adalah perhitungan untuk
mengukur biaya yang harus di tanggung oleh perusahaan
karena menggunakan dana yang berasal dari pinjaman.
• Tingkat Modal dari 3 Rumus:
Ekuitas (E) 𝒃𝒆𝒃𝒂𝒏 𝒃𝒖𝒏𝒈𝒂
• 𝒓𝒅 = 𝒙𝟏𝟎𝟎%
𝑻𝒐𝒕𝒂𝒍 𝑯𝒖𝒕𝒂𝒏𝒈
• Tingkat Modal dari Ekuitas adalah Perhitungan
untuk membandingkan besarnya total ekuitas
terhadap total hutang dan ekuitas pada PT
Mandom Indonesia,Tbk. Rumus: 4
• Cost of Equity
𝑻𝒐𝒕𝒂𝒍 𝑬𝒌𝒖𝒊𝒕𝒂𝒔 (re)
• 𝑬= 𝒙𝟏𝟎𝟎%
𝑻𝒐𝒕𝒂𝒍 𝑯𝒖𝒕𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒂𝒏 𝑬𝒌𝒖𝒊𝒕𝒂𝒔

• Cost Of Equity adalah biaya yang timbul dari


kemampuan Perusahaan mendapatkan laba bersih
• Tingkat Pajak 5
yang telah dikurangi dengan pajak terhadap
(Tax) besarnya modal yang dimiliki perusahaan yang
dihasilkan dalam bentuk nilai persentase. Rumus:
• Tingkat Pajak digunakan untuk membandingkan besarnya beban pajak 𝑳𝒂𝒃𝒂 𝑩𝒆𝒓𝒔𝒊𝒉 𝒔𝒆𝒕𝒆𝒍𝒂𝒉 𝑷𝒂𝒋𝒂𝒌
terhadap laba bersih yang belum dikurangi pajak pada PT Mandom • 𝒓𝒆 = 𝒙𝟏𝟎𝟎%
𝑻𝒐𝒕𝒂𝒍 𝑬𝒌𝒖𝒊𝒕𝒂𝒔
Indonesia, Tbk.Rumus:
𝑩𝒆𝒃𝒂𝒏 𝑷𝒂𝒋𝒂𝒌
1
• 𝑻𝒂𝒙 = 𝑳𝒂𝒃𝒂 𝒃𝒆𝒓𝒔𝒊𝑯 𝒔𝒆𝒃𝒆𝒍𝒖𝒎 𝑷𝒂𝒋𝒂𝒌 𝒙𝟏𝟎𝟎%
Perhitungan Hasil WACC Periode 2014 - 2018

Tahun Tingkat Modal dari Cost of 1-Tax Tingkat Modal Cost of WACC WACC (%)
Hutang Debt dari Ekuitas Equity

2014 0,3281 0 0,7283 0,6718 0,1404 0,0943 9,43 %

2015 0,1763 0,0013 0,9338 0,8236 0,3175 0,2616 26,16 %

2016 0,1839 0 0,7318 0,8160 0,0908 0,0740 7,40 %

2017 0,2131 0 0,7369 0,7868 0,0963 0,0757 7,57 %

2018 0,1933 0 0,7376 0,8066 0,0877 0,0707 7,07 %

Sumber : Hasil Pengolahan Data


Grafik Perkembangan WACC Periode 2014 - 201

30.00%
WACC (%) Periode 2014 - 2018

25.00%

20.00%

15.00%

10.00%

5.00%

0.00%
2014 2015 2016 2017 2018

Berdasarkan Grafik menjelaskan selama 5 tahun, Jumlah WACC mengalami Peningkatan dan penurunan yang terjadi
setiap tahun dengan rata-rata sebesar 11,53%. Hasil WACC pada tahun 2015 tertinggi dikarenakan beban pajak pada tahun
tersebut terendah di banding tahun sebelum dan sesudahnya sehingga Semakin besar Nilai WACC yang di peroleh maka
semakin besar tingkat pengembalian investasi yang didapatkan oleh Para investor.

Anda mungkin juga menyukai