Anda di halaman 1dari 10

Ariska Bimasari (20300118002)

Marlina (20300118030)
Marzuki (20300118030)
Apa Itu Khan Academy

Organisasi pendidikan
Berdiri pada tahun
niralaba yang dibuat
oleh Salman Khan 2006 di Amerika

Menyediakan pendidikan Tahun 2009, 35.000


kualitas tinggi kepada kunjungan perhari di
siapapun dan dimanapun. websitewww.khanacademy.
org

Pelajaran yang disajikan


aplikasi gratis untuk secara visual beragam
semua kalangan dan lengap.
Download aplikasinya di play
1 store/app store

Buat akun melalui facebook atau


2 email

3 Pilih subjek yang diminati

Mengikuti materi secara


4 berurutan. Bisa berupa video dan
artikel interaktif

5 Mengikuti latihan soal


1 2 Setiap topik diberikan
Materi berupa video
materi awal
Diberikan kuis setiap
3 4 Akhir sesi diberikan tes
topik untuk topik yang telah
dipelajari

5 Fitur search untuk


6 Fitur bookmark untuk
mencari topik menandai

7 . 8 .

9 . 10 .
2. Pemilihan topik 3. Sudah tersedia
berdasarkan grade versi Bahasa
Indonesia

4.Kuis dan tes simultan


1. Memuat banyak
sehingga bisa diukur
materi dan topik
tingkat pemahaman
yang terstruktur
pengguna

5. Akses yang mudah


6. Video dapat diunduh
dan multi platform
dan diputar kembali
1. Membutuhkan data internet yang banyak dan cepat
2. Untuk versi bahasa Indonesia, materi belum selengkap versi bahasa
Inggris
Aplikasi Khan Academy akan berkembang pesat di masa yang akan datang
karena teknologi akan merambah ke berbagai kalangan sehingga setiap orang
bisa mengakses dengan mudah aplikasi ini, apalagi aplikasi ini menunjang
dunia pendidikan, tentu generasi milenial akan sangat dibantu dengan
hadirnya aplikasi ini.
Thanks For Your
attentions… 

Wassalamu Alaikum Wr.Wb

Anda mungkin juga menyukai