Anda di halaman 1dari 11

Sistem Pemasaran Dan Informasi

Pizza Hut

Kelompok 2:
Putu Zanes Costalina Ge”i
Ni Putu Sri Arya Karini
Dilla Dwiani
I Gusti Ayu Intan Tri Suputri
Ni Putu Pande Yunita Sari Dewi
Yohanes J Ucuk
Sistem pemasaran dan informasi pizza
hut
• Sistem pemasaran dan informasi pizza hut
a) Transaction Processing System (TPS)
b) b. Enterprise Collaboration System (ECS)
• Management Support System
a) Management Information System (MIS)
b) Decision Support Sistem (DSS)
Penggunaan sistem informasi berbasis komputer
(Computer-Based Information System) yang digunakan
oleh Pizza Hut untuk mendukung keseluruhan kegiatan
perusahaan terlihat pada masing-masing bidang yaitu:
Menunjang operasi bisnis dalam hal:
– Melayani transaksi penjuala n
– Membantu dalam me-record pembelian pelanggan
– Melacak persediaan
– Membayar gaji karyawan
– Pembelian bahan baku
– Mengevaluasi trend penjualan atau sales
performance lainnya
Menunjang pembuatan keputusan manajerial
(managerial decision making) ]Secara structural, proses
pembuatan keputusan manajerial terdiri dari beberapa
tahap yaitu:

• – Identify problems and opportunities


• – Help generate and evaluate decision
alternative
• – Select course of action and monitor its
implementation
Selain itu system informasi manajemen mampu
menunjang Keunggulan Strategis (strategic advantage),
diantaranya:
– Informasi yang dijadikan dasar penyusunan system informasi adalah informasi strategis
– Sistem informasi yang digunakan dapat mendukung misi perusahaan dalam hal 100%
customer satisfaction.
– Melalui website-nya (www.pizzahut.com) konsumen dapat mengorder secara online atau
mencari restoran Pizza Hut terdekat (dengan fasilitas layanan store finder) dan juga bisa
mendapatkan kupon potongan harga secara gratis melalui situs tersebut. Hal-hal seperti ini
dapat menarik pelanggan-pelanggan baru dan menjauhi pelanggan dari restoran kompetitor.
– Melalui sistem informasi, Pizza Hut dapat senantiasa melakukan diferensiasi produk melalui
competitive recipes, sehingga dapat selalu melakukan perubahan rasa sesuai dengan
perubahan selera pelanggan dan selalu memberikan terobosan baru terhadap produk-
produk Pizza Hut.
– Melalui sistem informasi yang digunakan, maka dapat mempercepat delivery order dalam
keadaan panas (fresh from the oven) dengan harga yang wajar (value priced application).
Sehingga konsumen dapat langsung merasakan kenikmatan asli dari produk-produk yang
ditawarkan oleh Pizza Hut dalam waktu yang relatif tidak terlalu lama dengan harga yang
cukup terjangkau.
– Melalui penggunaan system informasi efisiensi operasional perusahaan dapat tercapai.
– Sistem informasi pun berperan menunjuang kegiatan memperkenalkan inovasi bisnis dari
perusahaan.
– Sistem informasi POS sangat mudah digunakan untuk mendukung kelancaran kegiatan
operasional perusahaan (user friendly). Oleh karena itu sistem informasi yang digunakan
oleh Pizza Hut sangat bermanfaat terhadap keuntungan strategis perusahaan.
Kelemahan dan Kelebihan
Perusahaan Fast Food
• Kelebihan makanan cepat saji • Kekurangan makanan cepat
• hemat waktu dan juga praktis
saji
• Makanan cepat saji umumnya banyak
• hemat biaya mengandung lemak, garam, gula, keju,
daging/ bahan lain yang digoreng, dan
mayones yang identik dengan kandungan
kalorinya yang tinggi. Belum lagi tambahan
zat-zat yang seharusnya tidak ada di dalam
makanan. Bahan pengawet, pemanis buatan,
ekstrak penambah aroma, dll yang notabene
tidak baik dampaknya bila secara terus-
menerus masuk ke dalam tubuh. Bisa juga
makanan cepat saji mengandung banyak
bakteri penyebab penyakit akibat
penyimpanan atau proses pengolahan yang
tidak higienis. Jumlah kalori yang besar pada
tiap 1 porsi makanan cepat saji berkontribusi
besar pada obesitas. Tubuh yang obesitas
sangat rentan dengan berbagai jenis
penyakit kronis seperti penyakit jantung,
diabetes, dan hipertensi.
Kelemahan dan Kelebihan
Perusahaan Fast Food
• Kelebihan makanan cepat saji
1. hemat waktu dan juga praktis
2. hemat biaya
• Kekurangan makanan cepat saji
1. Makanan cepat saji umumnya banyak mengandung lemak, garam, gula,
keju, daging/ bahan lain yang digoreng, dan mayones yang identik dengan
kandungan kalorinya yang tinggi. Belum lagi tambahan zat-zat yang
seharusnya tidak ada di dalam makanan. Bahan pengawet, pemanis
buatan, ekstrak penambah aroma, dll yang notabene tidak baik
dampaknya bila secara terus-menerus masuk ke dalam tubuh. Bisa juga
makanan cepat saji mengandung banyak bakteri penyebab penyakit akibat
penyimpanan atau proses pengolahan yang tidak higienis. Jumlah kalori
yang besar pada tiap 1 porsi makanan cepat saji berkontribusi besar pada
obesitas. Tubuh yang obesitas sangat rentan dengan berbagai jenis
penyakit kronis seperti penyakit jantung, diabetes, dan hipertensi.
Database
• Database lokasi restoran cabang
• Database stock bahan makanan dan minuman
• Database pelanggan
• Database transaksi
Problem non-utama:
• Order (Pemesanan)
• Waiting List (Antri)
• Waiting Order
• Parking Area
• Customer Service
Requirement :
• 1 nomer delivery call
• Pembuatan sistem database
• Display Menu
• OnLine Order
• After Service
• Official Website in all branch country
Prosedur Rancangan Sistem Pesan
Tempat makan pizza hut
• Prosedur Pendaftaran
• Prosedur Pemesanan
• Prosedur Pembatalan
• Prosedur Pembayaran
• Prosedur Laporan

Anda mungkin juga menyukai