Anda di halaman 1dari 10

SAREKAT ISLAM

SEJARAH
KELOMPOK 2
• ANGGOTA :
ANAS RAFITIYA (04)
ARSYATIA ZAKIA N. W. (05)
SANDRO WILDAN A. (31)
Tujuan Serikat Dagang Islam
• Memperkuat persatuan pedagang pribumi agar mampu bersaing dengan
pedagang asing terutama pedagang Cina
• Memperbaiki pendapat yang keliru dalam Islam
• Membantu masyarakat mengembangkan jiwa dagang
• Meningkatkan perdagangan dalam masyarakat Islam
• Membantu untuk mempercepat naiknya derajat rakyat dan juga
memajukan pengajaran.
Tokoh
• Haji samanhudi (pendiri)
• Semaun C.S
• Darsono
• Abdul Muis
• Agus Salim
• Suryopranoto
• Hos Cokroaminoto
Banyak sekali tokoh – tokoh Organisasi Serekat Islam yang berhasil masuk ke dalam
paham komunis seperti Darsono, Semaoen, Alimin P. dan Tan Malaka yang membuat
organisasi ini kemudian terpecah menjadi dua yaitu “SI Putih” yang dipimpin oleh
Tjokroaminoto lalu ada sisi “SI Merah” yang berlandas sosial-komunis dan dipimpin oleh
Semaoen.
SIFAT PERJUANGAN
• DEMOKRATIS
berani melawan kapitalisme demi rakyat kecil
ARTI PENTING
Dalam bidang pendidikan Dalam bidang sosial politik
• Sarekat Islam menuntut penghapusan • Sarekat Islam juga menuntut
peraturan diskriminatif dalam penerimaan
murid di sekolah-sekolah. pemisahan lembaga kekuasaan
yudikatif dan eksekutif dan
Dalam bidang agama menganggap perlu dibangun suatu
hukum yang sama bagi menegakkan
• Sarekat Islam pun menuntut dihapuskannya
segala peraturan dan undang-undang yang hak-hak yang sama di antara penduduk
menghambat tersiarnya agama Islam. negeri.
Dalam bidang ekonomi • Menuntut perbaikan di bidang agraria
dan pertanian dengan menghapuskan
• SI menuntut adanya pajak-pajak berdasar
proporsional serta pajak-pajak yang dipungut particuliere landerijen (milik tuan
terhadap laba perkebunan. tanah)
• Menuntut pemerintah untuk memerangi • Mengambil alih industri-industri
minuman keras dan candu, perjudian, monopolistik yang menyangkut
prostitusi dan melarang penggunaan tenaga
anak-anak serta membuat peraturan pelayanan dan barang-barang pokok
perburuhan kebutuhan rakyat banyak
KEGIATAN SAREKAT ISLAM
• 1. Memajukan perdagangan masyarakat pribumi
• 2. Memberikan pertolongan kepada anggota-anggota yang mengalami
kesulitan.
• 3. Memajukan kepentingan rohani dan jasmani dari penduduk asli.
• 4. Memajukan kehidupan agama Islam.
BUBARNYA SAREKAT ISLAM
• Setelah mengalami perkembangan yang pesat, SI kemudian
mengalami kemunduran di tahun 1921. Kemunduran itu terjadi akibat
perpecahan di dalam Sarekat Islam sendiri. Sarekat Islam terpecah
menjadi dua yaitu SI Putih dan SI Merah. Hal tersebut terjadi akibat
adanya agitasi golongan komunis melalui tokoh Semaun dan Darsono
ke dalam tubuh SI. SI Putih akhirnya berkembang dan dipimpin oleh
H.O.S. Cokroaminoto, sedangkan SI Merah dipimpin oleh Semaun.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai