Anda di halaman 1dari 25

Basic Disaster P h a r m a c y Support

Awareness

By : Apt. Ismail, S.Si., C.MT.DP.


Pelatihan Apoteker TanggapBencana
PD IAIBanten
22 September 2018
DISASTER
U U 24 T a h u n 2007

Bencana adalah peristiwa atau rangkaian peristiwa yang


mengancam dan mengganggu kehidupan dan penghidupan
masyarakat yang disebabkan, baik oleh faktor alam dan/atau faktor
nonalam maupun faktor manusia sehingga mengakibatkan
timbulnya korban jiwa manusia, kerusakan lingkungan, kerugian
harta benda, dan dampakpsikologis.
A d i s a s t e r m a y be d e f i n e d a s a n a t u r a l o r m a n -
m a d e event that r e s u l t s i n a n i m b a l a n c e b e t w e e n
the s u p p l y a n d d e m a n d f o r r e s o u r c e s
( Kaji_et_al. H o s p i t a l D i s a ste r P r e p a r e d n e s s i n
L o s A n g e l e s C o u n t y. A c a d e m i c E m e r g e n c y M e d i c i n e . 2 0 0 6 )

Resulting in the need for special coordination measures to


ensure that acceptable
standards of services/care are provided
Disaster Management Cycle
Penyelenggaraan penanggulangan bencana terdiri atas 3 (tiga)
tahap meliputi:

Pra bencana yang mencakup kegiatan pencegahan, mitigasi,


kesiapsiagaan, serta peringatan dini;

1. Pencegahan (prevension); upaya untuk menghilangkan atau


mengurangi kemungkinan timbulnya suatu ancaman. Misalnya :
pembuatan bendungan untuk menghindari terjadinya banjir,
biopori, penanaman tanaman keras di lereng bukit untuk
menghindari banjir dsb. Namun perlu disadari bahwa pencegahan
tidak bisa 100% efektif terhadap sebagian besar bencana.
2. Mitigasi (mitigation); yaitu upaya yang dilakukan untuk
mengurangi dampak buruk dari suatu ancaman. Misalnya :
penataan kembali lahan desa agar terjadinya banjir tidak
menimbulkan kerugian besar atau mengurangi dampak buruk
dari suatu ancaman.

3. Kesiap-siagaan (preparedness); yaitu persiapan rencana


untuk bertindak ketika terjadi(atau kemungkinan akan terjadi)
bencana. Perencanaan terdiri dari perkiraan terhadap
kebutuhan-kebutuhan dalam keadaan darurat danidentifikasi
atas sumber daya yang ada untuk memenuhi kebutuhan
tersebut. Perencanaan ini dapat
Tanggap Darurat (Emergency Response), saat terjadi
bencana yang mencakup kegiatan tanggap darurat
untuk meringankan penderitaan sementara, seperti
kegiatan search and rescue (SAR), bantuan darurat
dan pengungsian;
Pasca bencana yang mencakup kegiatan pemulihan,
rehabilitasi, dan rekonstruksi.
Pemulihan (recovery);adalah suatu proses yang dilalui
agar kebutuhan pokok terpenuhi. Proses recovery
terdiri dari:
Rehabilitasi : perbaikan yang dibutuhkan secara
langsung yang sifatnya sementara atau berjangka
Apoteker d an K e w e n an gan n ya

Sarjana farmasi yang telah lulus sebagai apoteker dan


telah mengucapkansumpah jabatan apoteker
(PP 512009)

Hind : IAI Card. Surat Tugas, STRA


Putusan M a h k a m a h Konstitusi Republik Indonesia
N o m o r 12/PUU-VIII/2010

Praktik kefarmasian meliputi pembuatan termasuk


pengendalian mutu sediaan farmasi, pengamanan, pengadaan,
penyimpanan dan pendistribusian obat, pelayanan obat atas
resep dokter, pelayanan informasi obat serta pengembangan
obat, bahan obat dan obat tradisional harus dilakukan oleh
tenaga kefarmasian dan dalam hal tidak ada tenaga
kefarmasian, tenaga kesehatan tertentu dapat melakukan
praktik kefarmasian SECARA TERBATAS, antara lain, dokter
dan/atau dokter gigi, bidan, dan perawat yang melakukan
tugasnya dalam keadaan darurat yang mengancam
keselamatan jiwa dan diperlukan tindakan medis segera untuk
menyelamatkan pasien
Garis besar kewenangan Apoteker

1)Pembuatan termasuk pengendalian mutu sediaan


farmasi
2) Pengamanan sediaan farmasi,
3) Pengadaan sediaan farmasi,
4) Penyimpanan dan pendistribusian obat,
5) Pelayanan obat atas resepdokter,
6) Pelayanan informasi obat
7)Pengembangan obat, bahan obat dan obat
tradisional.
RS Tanjung
Instalasi Farmasi KLU
Depo IFRS Tanjung
E x e r c i s e !!!

Split to groups :
IFRS
IFK
IFP
DINKES KAB
DINKES PROV
PKM
IAI Lokal
IAI Luar
Volunteer Groups
The Map
PD IAI NTB
Klaster Kesehatan
Penataan Tenda Logistik 1
Penataan Tenda Logistik 2 danPelayanan
RS Lapangan BSMI
PKM NIPAH KLU after 6.5
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai