Anda di halaman 1dari 8

LAPORAN KASUS

-Thyroid Storm-
Outline

Introduction

Case Illustration

Discussion
ILUSTRASI KASUS
Data Pasien
• Nama : Ny. SA
• Jenis kelamin : Perempuan
• Usia : 31 tahun
• Alamat : Jl. Ting Thiong
• RMK : 372701
• Masuk RS : 10 Januari 2020
Anamnesis
• Pasien mengeluhkan demam sejak 3 hari SMRS, demam terus
menerus disertai menggigil, sejak 6 bulan SMRS pasien sudah
mengeluhkan adanya keringat berlebih, penurunan berat badan,
penurunan nafsu makan, nyeri menelan, kedua tangan sering
gemetar, bola mata seperti menonjol, cepat lelah, pasien lebih suka
berada di tempat yang dingin, pasien juga mengeluhkan batuk pilek,
BAK dan BAB tidak ada keluhan, sebelumnya pasien sudah minum
obat tapi tidak ada perbaikan
• RPD : Terdiagnosis Hipertiroid 6 bulan yang lalu
• R. Pengobatan : PTU dan Propanolol (dosis lupa) tidak rutin minum
dan tidak rutin kontrol
PEMERIKSAAN FISIK • Mata :
• Exoftalmus (+/+)
Keadaan Umum : Sedang • Pupil Isokhor, Refleks Cahaya (+/+).
Kesadaran : CM • Konjungtiva: Tidak anemis
GCS : E4V5M6 • Sclera : Ikterik (+/+)

Thorax :
Tekanan darah : 130/80 mm/Hg Inspeksi : Gerak dinding dada simetris
Nadi : 163 x/menit Palpasi : Fremitus vokal simetris
RR : 30 x/menit Perkusi : Sonor pada kedua paru
Suhu : 38,0°C Auskultasi : Suara nafas vesikuler,
Saturasi Oksigen : 98 % O2 ruangan Ronkhi dan wheezing tidak ada

Cor : S1 S2 tunggal reguler, murmur (-),


Leher : gallop (-)
L : Tampak benjolan di bagian leher,
ikut bergerak saat menelan Abdomen :
F : Teraba benjolan, mobile, bruit (-) Inspeksi : Perut tampak datar
Auskultasi: Bising usus (+) normal
Perkusi : Timpani di semua regio
Palpasi : Nyeri tekan (-), Hepatosplenomegali (-)
Ekstremitas :
:
Akral hangat, nadi reguler, teraba cepat,
kuat angkat, motorik dalam batas normal

Anda mungkin juga menyukai