Anda di halaman 1dari 6

MASA KEJAYAAN ISLAM

Berlangsung sekitar tahun 650-1250 M dengan sebutan


Periode Klasik.
Pada kurun waktu itu, terdapat dua kerajaan besar, yakni
Daulah Umayyah dan Daulah Abbasiyah

1. Daulah Umayyah
~ Meluasnya wilayah kekuasaan Islam
~ Berdirinya bangunan-bangunan sebagai pusat dakwah Islam
~ Kemajuan dibidang politik, keagamaan, ekonomi, arsitektur,
sosial, dan militer.
2. Daulah Abbasiyah
~ pesatnya perkembangan Ilmu pengetahuan
~ kemajuan dibidang ilmu pengetahuan,
ekonomi, arsitektur, sosial dan militer.
FAKTOR-FAKTOR KEMAJUAN UMAT ISLAM
1. Faktor Internal
~ Konsistensi dan istiqomah umat Islam kepada ajaran Islam
~ Ajaran Islam yang mendorong umatnya untuk maju
~ Islam sebagai rahmat seluruh alam
~ Islam sebagai dakwah sekaligus keseimbangan dalma
menggapai kehidupan duniawi dan ukhrawi
2. Faktor Eksternal

~ Asimilasi bangsa Arab dengan bangsa lain


~ Gerakan terjemahan pada masa periode klasik
3. Etos Keilmuan
~ Melaksanakan ajaran Al Qur’an secara
maksimal
~ Melaksanakan Isi Hadits
~ Melaksanakan ilmu agama dengan berijtihad
~ Ulama yg berdiri sendiri dan menolak menjadi
pegawai pemerintahan

Anda mungkin juga menyukai