Anda di halaman 1dari 11

APOTEK KIMIA FARMA 0459

LIDAH WETAN SURABAYA


Profil Apotek Kimia Farma 459

Apotek kimia farma 459 berdiri pada


pertengahan bulan Agustus 2018 , Apotek
kimia Farma 459 beralamat di Jl. Raya
Mengganti No. 854 Lidah Wetan, Surabaya.

Menjadi Melakukan
Visi Apotek Kimia Farma

Misi Apotek Kimia Farma


perusahaan aktivitas usaha di
Healtcare pilihan bidang-bidang
utama yang industri kimia dan
terintegrasi dan farmasi,
menghasilkan nilai perdagangan dan
yang jaringan distribusi,
berkesinambungan. retail farmasi dan
layanan kesehatan
serta optimalisasi
aset.
STRUKTUR ORGANISASI

APA
(Vitriyanti Setia Utami, S. Farm., Apt. )

TTK AA AA AA AA AA
(Yuyun (R. Aryo (Listiana ) (Salsa ) (Ratna
(Agnes Taqwa Iman Rahayu )
Risnanda wati) Brillianto)
Putri)
Perencanaan

Dari pihak apotik membuat BPBA (bon permintaan barang apotik) setiap 2 minggu sekali kemudian dikirim business
manager (BM). Kemudian BM memberikan surat pesanan (SP) ke distributor. Kemudian barang datang ke
apotek lalu barang di cek.

Pengadaan
Pengadaan obat merupakan proses penyediaan obat yang dibutuhkan dan untuk unit pelayanan kesehatan lainnya
yang di peroleh dari pemasok eksternal melalui pembelian dari manu faktur, distributor, atau pedagang besar farmasi.

Apotek kimia farma 459 mengadakan


kebutuhan obat
Penyimpanan apotek kf 459 berdasarkan :
1. Khasiat dan efek terapinya,
2. LASA,
3. Alfabetis,
4. Bentuk Sediaan
5. FEFO dan FIFO
6. Menurut suhu dan.
Pengelolaan

Pengecekkan expired date menurut stiker


Barang datang

1 TAHUN BERJALAN
Cek faktur dengan BPBA

1 TAHUN BERJALAN
Cek fisik barang dengan faktur
meliputi jenis barang, jumlah
Barang, expired, dan nomor batch.
2 TAHUN KEMUDIAN

Meletakkan barang sesuai


tempatnya
Pelayanan kefarmasian

Pelayanan Pelayanan Pelayanan


tunai kredit non resep

KIE
Pelayanan Obat Resep Dokter dengan
Tunai

Pasien datang AA memberi etiket,


mengambilkan dan memeriksa
dengan
obat dan kembali
membawa
peracikan kesesuaian obat
resep
dengan resep

Kemudian Melakukan AA memberikan


skrinning resep Transaksi KIE dan
menyerahkan
obat

Mengecek menghitung
stock obat yang dosis lalu
dibutuhkan kalkulasi harga
 Pelayanan resep kredit

Pelayanan resep kredit diberikan kepada instansi atau badan usaha yang telah menjalin
kerjasama dengan Apotek Kimia Farma 459 seperti PLN (cabang dan sector).

 Pelayanan non resep : Pelayanan Obat Tanpa Resep Dokter ( UPDS )

Pasien datang

Mengeluhkan gejala
penyakit

KIE dan
memberikan obat
yang tepat

Melakukan transaksi
Pelaporan

Pelaporan pemakaian obat narkotika dan psikotropika dilakukan 1 bulan sekali dan
paling lambat tanggal 10 pada bulan selanjutnya. Dapat dilaporkan dengan 2 cara
berupa manual dan online.

Narkotika :

• Rangkap 5
Psikotropika :
• Kepala Dinas Kesehatan
Kabupaten/ Kota
• Rangkap 4
• Balai POM setempat
• DINKES
• Arsip apotek
• kepala BPOM Jatim
• Arsip apotek
TERIMA KASIH 

Anda mungkin juga menyukai