Anda di halaman 1dari 10

MISKONSEPSI

PEMBELAJARAN IPA DI SEKOLAH DASAR


Joni Albar 0103519015
Purniawan 0103519014
Tinto Wahyu K 0103519012
Mariskha Ulfa Afifah 0103519064
2

1 Apa pengertian
. miskonsepsi.?
2 Apa penyebap
. miskonsepsi.?
3 Bagaimana upaya meminimalisir
. miskonsepsi ?
4 Bagaimana contoh miskonsepsi
. ditingkat SD ?
PENGERTIAN 3

MISKONSEPSI
Miskonsepsi berasal dari serapan bahasa Inggris yaitu misconceptionyang memiliki arti
dalam bahasa Indonesia “salah paham”. Banyak ahli memberikan pengertian miskonsepsi.
Diantarnya Salim Hasan (1999: 294), mendefinisikan miskonsepsi sebagai struktur
kognitif (pemahaman) yang berbeda dari pemahaman yang telah ada dan diterima di
lapangan, dan struktur kognitif ini dapat mengganggu penerimaan ilmu pengetahuan yang
baru.

Miskonsepsi atau konsepsi merupakan sebuah kejadian dimana seseorang salah


menafsirkan sebuah konsep. “Konsepsi merupakan tafsiran yang dilakukan oleh
seseorang” (Tayubi, 2005). Miskonsepsi atau salah konsep dapat dialami oleh siapa saja.
Bukan hanya pada pelajaran fisika, miskonsepsi juga dapat terjadi pada semua mata
pelajaran.
PENGERTIAN 4

MISKONSEPSI
Menurut Novak dan GowinpadaYuliati (2013) menyatakan bahwa,“Miskonsepsi
merupakan suatu interpretasikonsep-konsep dalam suatu pernyataan yangtidak dapat
diterima”

Brown dalam Yuliati (2013) menyatakanbahwa “Miskonsepsi merupakan penjelasanyang


salah dan suatu gagasan yang tidaksesuai dengan pengertian ilmiah yang diterimapara
ahli”. Miskonsepsi pada seseorang sulitdiperbaiki apalagi bila miskonsepsi tersebutdapat
membantu seseorang dalammemecahkan permasalahannya.

Menurut Suparno (2005: 4), miskonsepsi (salah konsep) adalah konsep yang tidak
sesuai dengan pengertian ilmiah atau pengertian yang diterima oleh para pakar
dalam bidang itu
5

FAKTOR PENYEBAP MISKONSEPSI


Liliawati (2009) menyebutkan beberapa faktor yang menyebabkan
miskonsepsi pada siswa diantaranya yaitu kondisi siswa, guru, metode
mengajar, buku dan konteks.
Yuliati (2015) berpendapat bahwa aspek-aspek yang menyebabkan
miskonsepsi adalah siswa itu sendiri, guru dan metode pembelajaran
yang digunakan guru di dalam kelas.
6
CONTOH
FAKTOR PENYEBAP MISKONSEPSI
Contoh siswa memproleleh miskonsepsi pengalaman dari hidup siswa
dengan mengamati bahwa Hewan yang hidup di air bernafas dengan
insang.
Contoh pada guru yang tidak mengasai dan tidak mengerti ipa secara benar
seperti guru mata pelajaran yang tidak sesuai dengan bidang nya atau
tidak mengerti akan konsep ipa.
Contoh pada buku teks dengan pemahaman siswa yang masih minim dan
dengan bahasa serta penjelasan yang masih rumit pada buku teks

Contoh pada metode mengajar dengan keterbatasa guru dalam menguasai


metode dan penggunaan metode pembelajaran yanag kurang tepat
pada pembelajaran.
7

Sebab Utama Sebab Khusus


Miskonsepsi Kiat Mengatasi
Siswa Prakonsepsi Dihadapkan Pada Kenyataan
Pemikiran Asosiatif Dihadapkan Pada Kenyatan Dan Pristiwa Anomali
  Dihadapkan Pada Kenyataan
Pemikiran Humanistik Dihadapkan Pada Kenyataan Anomali
Reasoning Tidak Lengkap Dilengkapi: Dihadapkan Pada Kenyataan, Anomali Dan Rasional
  Diajar Sesuai Dengan Level Perkembangan Mulai Dengan Kongkret Baru
Intuisi Yang Salah Kemudia Abstrak
  Dibantu Pelan Pelan Motivasi Dan Pemahaman Konsep Ipa , Vasiari
Perkembangan Koqnitif Siswa Pembelajaran
Minat Belajar Siswa
Guru Tidak Menguasai Bahan Lebih Banyak Belajar Dan Menguasai Konsep Pembelajaran Ipa
  Memberi Siswa Waktu Untuk Mengungkapkan Gagasan Secara Lisan Atau
 
Tertulis
Tidak Memberi Siswa Mengungkapkan
Gagasan
Relasi Yang Lebih Akrap Antara Siswa Dan Guru
 
Relasi Guru Dan Siswa Kurang
Buku Teks Penjelasan Yang Keliru Dikoreksi Dan Dibenarkan
Salah Tulis
Level Kesulitan Tulisan
Dikoreksi Secara Teliti
Siswa Tidak Mengasai Pembacaan Buku Disesuaikan Dengan Level Siswa
Teks Dilatih Oleh Guru Cara Mengunakan Teks
Konteks Pengalaman Siswa Dihadapkan Dengan Pengalaman Baru Yang Sesuai Dengan Konsep Ipa .
 Bahasa Sehari Hari Berbeda Jelaskan Perbedaan Dan Contoh

Metode Hanya Ceramah Dan Menulis Tidak Variasi, Diranvang Dengan Pertanyaan Guru Memberikan Kesempatan Siswa
Mengajar Mengunakan Miskonsepsi Menggungkapkan Gagasan
Siswa Dikoreksi Cepat Dan Ditunjukan Salahnya.
 
Tidak Mengkoreksi Pr Siswa Dan Tidak
Mengevaluasi
8

TABEL.3 MISKONSEPSI KONSEP IPA

No. Jenis Miskonsepsi Konsep yang benar

Hewan Hewan yang hidup di air Tidak semua hewan yang hidup di
bernafas dengan insang. air bernafas dengan insang,
contohnya: lumba-lumba dan ikan
paus yang bernafas dengan paru-
paru.

Hewan Ciri hewan beranak adalah Tidak semua hewan beranak


memiliki daun telinga. memiliki daun telinga, contohnya:
lumba-lumba dan ikan paus.
9
KESIMPULAN DAN
SARAN
» Kesimpulan
» Miskonsepsi dalam pembelajaran Ipa dapat diubah melalui pertanyaan, eksperimen (dengan
catatan bahwa hukum alam selalu benar), dan situasi hipotetis tanpa didasari hukum fisika, kimia,
dan biologi yang kemudian akan diuji melalui eksperimen atau demonstrasi. Sedapat mungkin
proses pembuktian tidak menggunakan perangkat matematika yang rumit, yang kadang belum
didapat oleh siswa. Miskonsepsi akan mudah diketahui melalui penalaran yang digunakan, mungkin
kurang masuk akal, mungkin kurang lengkap, mungkin juga kurang jelas.
» Saran
» Jangan memaksakan siswa menerima konsep yang lebih dasar akan tetapi dengan tingkat
kerumitan yang lebih tinggi. Ini akan membuat siswa terlalu cepat matang, dan apabila abstraksinya
belum cukup, pemaksaan konsep yang lebih abstrak akan melahirkan miskonsepsi baru yang pada
saat itu belum disadari. Artinya miskonsepsi lama akan menjadi benar, akan tetapi muncul
miskonsepsi baru yang tidak disadari. Hal yang perlu dilakukan oleh seorang guru adalah
memahami kerangka berpikir siswa agar proses belajar mengajar tidak terjadi miskonsepsi antara
guru dan siswa.
10

SEKIAN
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai