Anda di halaman 1dari 15

RELEVANSI ANTARA BISNIS

DAN ETIKA

OLEH:
AGUS PRASETYO, S.E.,M.M.

UNIVERSITAS SEMARANG 2017


PENGERTIAN ETIKA

Etika adalah etika mempunyai arti yaitu ilmu tentang apa


yang biasa dilakukan atau ilmu tentang adat
kebiasaan (K.Bertens, 2000).
PENGERTIAN BISNIS

Menurut Allan afuah (2004) 


Bisnis adalah suatu kegiatan usaha individu yang
terorganisasi untuk menghasilkan dana menjual barang
ataupun jasa agar mendapatkan keuntungan dalam
pemenuhan kebutuhan masyarakat dan ada di dalam industri
ETIKA BISNIS

adalah cara-cara untuk melakukan kegiatan bisnis, yang mencakup


seluruh aspek yang berkaitan dengan individu, perusahaan, industri
dan juga masyarakat. Kesemuanya ini mencakup bagaimana kita
menjalankan bisnis secara adil, sesuai dengan hukum yang berlaku,
dan tidak tergantung pada kedudukan individu ataupun perusahaan.
ETIKA BISNIS

Etika Bisnis dalam suatu perusahaan dapat membentuk nilai, norma dan
perilaku karyawan serta pimpinan dalam membangun hubungan yang adil
dan sehat dengan pelanggan/mitra kerja, pemegang saham, masyarakat.

Perusahaan meyakini prinsip bisnis yang baik adalah bisnis yang beretika,
yakni bisnis dengan kinerja unggul dan berkesinambungan yang dijalankan
dengan mentaati kaidah-kaidah etika sejalan dengan hukum dan peraturan
yang berlaku.
Perkembangan etika
bisnis
Situasi dahulu

Etika bisnis
Masa
menjadi
peralihan
fenomena
(1960)
global (1990)
Perkembangan
etika bisnis

Etika bisnis Etika bisnis


meluas ke – lahir di As
Eropa(1980) (1970)
KEUTAMAAN ETIKA BISNIS

1. Dalam bisnis modern, para pelaku bisnis dituntut


untuk menjadi orang-orang profesional di bidangnya
Perusahaan yang unggul bukan hanya memiliki
kinerja dalam bisnis,manajerial dan finansial yang
baik akan tetapi juga kinerja etis dan etos bisnis yang
baik.
2. Dalam persaingan bisnis yang sangat ketat,maka
konsumen benar-benar raja kepercayaan konsumen
dijaga dengan memperlihatkan citra bisnis yang baik
dan etis.
KEUTAMAAN ETIKA BISNIS

3. Dalam sistem pasar terbuka dengan peran


pemerintah yang menjamin kepentingan dan hak
bagi semua pihak, maka perusahaan harus
menjalankan bisnisnya dengan baik dan etis.
4. Perusahaan modern sangat menyadari bahwa
karyawan bukanlah tenaga yang harus dieksploitasi
demi mendapat keuntungan. Kenneth Blanchard dan
Norman Vincent Peale: “perlakuan yang baik
terhadap karyawan telah menaikkan keuntungan
perusahaan sebesar 20% atau telah menurunkan
harga produk perusahaan tersebut sebesar 20%.
Sasaran dan Lingkup Etika Bisnis

1. Etika bisnis bertujuan untuk menghimbau


pelaku bisnis agar menjalankan bisnisnya
secara baik dan etis.
2. Untuk menyadarkan masyarakat khususnya
konsumen, buruh atau karyawan dan
masyarakat luas akan hak dan kepentingan
mereka yang tidak boleh dilanggar oleh
praktek bisnis siapapun juga.
Prinsip-Prinsip Etika
Bisnis
1. Prinsip otonomi
Otonomi adalah sikap dan kemampuan manusia untuk
mengambil keputusan dan bertindak berdasarkan
kesadaran sendiri tentang apa yang dianggapnya baik
untuk dilakukan.
Orang yang otonom adalah orang yang bebas mengambil
keputusan dan tindakan serta bertanggung jawab atas
keputusan dan tindakannya tersebut.
Prinsip-Prinsip Etika
Bisnis
2. Prinsip Kejujuran
 Kejujuran dalam pemenuhan syarat-syarat perjanjian dan
kontrak.
 Kejujuran dalam penawaran barang dan jasa dengan mutu
dan harga sebanding.
 Kejujuran dalam hubungan kerja intern dalam suatu
perusahaan .
3. Prinsip Keadilan
Prinsip keadilan menuntut agar setiap orang diperlakukan
secara sama sesuai dengan aturan yang adil dan sesuai
dengan kriteria yang rasional objektif dan dapat
dipertanggung jawabkan.
Prinsip-Prinsip Etika
Bisnis
4. Prinsip Saling Menguntungkan
Prinsip ini menuntut agar bisnis dijalankan sedemikian rupa
sehingga menguntungkan semua pihak. Dalam bisnis yang
kompetitif, prinsip ini menuntut agar persaingan bisnis
haruslah melahirkan suatu win-win solution.
5. Prinsip Integritas Moral
Prinsip ini dihayati sebagai tuntutan internal dalam diri pelaku
bisnis atau perusahaan agar dia menjalankan bisnis dengan
tetap menjaga nama baiknya atau nama baik perusahaan.
TUJUAN DAN
RELEVANSINYA
Meng
bata gugah
san-b k
good atasa esadaran
atau business n para p mora
yang dirty bus dan tida laku bis l dan
e
terka iness k me nis u mem
i t da y l n
lam b ang bisa akukan mtuk menj berikan
isnis meru onke alank
terse gikan y bu an
but. bany siness
ak pi
hak
TUJUAN DAN
RELEVANSINYA
Untuk
t
bebera erciptanya e
pa yan ti
g perlu ka didalam b
Penge diperh is
ndalia atikan, nis yang ses
Penge n d ir i antara uai den
la in : gan bu
m ba n di peke
M em p g a n ten rti luhu
e r ta h g g un g r, ada
ankan j a wa b s
Men c j a ti d i r i osial
iptaka
Mene n pe r
saing
rapka a n ya
n kon ng se
sep p h at
e m ba
n g un
a n ya
n g be
rkelan
jutan
.
Perusahaan yang merupakan suatu lingkungan bisnis juga sebuah
organisasi yang memiliki struktur yang cukup jelas dalam
pengelolaannya. ada banyak interaksi antar pribadi maupun institusi
yang terlibat di dalamnya. Dengan begitu kecenderungan untuk
terjadinya konflik dan terbukanya penyelewengan sangat mungkin
terjadi. baik di dalam tataran manajemen ataupun personal dalam
setiap tim maupun hubungan perusahaan dengan lingkungan sekitar.
untuk itu etika ternyata diperlukan sebagai kontrol akan kebijakan,
demi kepentingan perusahaan itu sendiri. Oleh karena itu kewajiban
perusahaan adalah mengejar berbagai sasaran jangka panjang yang
baik bagi masyarakat.Berikut adalah beberapa hubungan kesaling
tergantungan antara bisnis dengan masyarakat.

LA N
M P U
E S I
K

Anda mungkin juga menyukai