Anda di halaman 1dari 7

Latar Belakang Konflik

 Konflik antara masyarakat Suku Dayak dan


Madura di Kalimantan sudah sering terjadi
sebelumnya. Contoh :
 Sering terjadi pelanggaran tanah orang Dayak
oleh penebang kayu yang didominasi orang
Madura.
 Premanisme, pembunuhan, pemerkosaan, dan
kasus-kasus pelanggaran HAM lainnya yang
dilakukan kedua pihak diperparah dengan
penanganan aparat yang terkesan terlalu ringan,
tidak tegas.
 Ketegangan antara Suku Dayak dan Suku Madura
memuncak pada 18 Februari 2001. Dimulai dari pertengkaran
dua siswa SMA, dari Suku Dayak dan Madura.

 Orangtua anak yang berasal dari Suku Madura mendatangi


rumah anak yang berasal dari suku Dayak dan mengeksekusi
anak itu beserta 3 orang anggota keluarganya.

 Pada Minggu dini hari 18 Februari 2001, sekelompok pemuda


Dayak yang tidak terima dengan pembunuhan tersebut
menyerang dan membunuh anak dari suku Madura itu dan
ayahnya
 Warga Madura tidak puas dengan penuntasan kasus
pembunuhan ayah dan anak yang dilakukan aparat
tersebut, sehingga melampiaskan amarah mereka ke warga
Dayak yang lain. Mereka membunuh, membakar hidup-
hidup warga Dayak termasuk anak kecil, dan menguasai
jalanan di Sampit.

 Pada 20 Februari 2001, datanglah warga-warga Suku


Dayak dari pedalaman, tanpa pandang bulu, mereka
membunuhi orang-orang Madura di Sampit.

 Saling serang terus terjadi sampai diadakan evakuasi,


orang-orang Madura dievakuasi ke Jawa mulai tanggal 22
Februari 2001. Pemerintah dinilai kurang tegas dalam
mengusut kasus ini.
Pemicu Konflik
1. Pendidikan yang terlalu rendah
2. Kendala bahasa yang berbeda serta intonasi yang berbeda
3. Suku dayak merasa orang madura telah merebut tanahnya
yang seharusnya milik mereka dan sering melanggar
tanah adat saat menebang hutan.
4. Terjadinya ketidakcocokan antara kedua suku tersebut
5. Masing-masing suku tidak memahami dan tidak berusaha
untuk memahami karakter masing masing suku dan latar
belakangnya
6. Rasa etnosentrisme yang kuat
7. Adanya kecenderungan pihak Suku Madura melindungi
warganya meskipun telah berbuat salah.
Dampak Konflik Sampit
a. Kerugian material
b. Korban jiwa, korban yang telah terdaftar
sekitar 500 orang
c. Retaknya hubungan antar suku
d. Menghambat kerjasama.

Anda mungkin juga menyukai