Anda di halaman 1dari 10

FLIGHT CONTROL

SEPTIYAN DWI AZHARI


D3 TPU 4C / 21
30418069

PRIMARY FLIGHT CONTROL


Primary Flight Control

introducing

AIRCRAFT
FLIGHT CONTROL
Apa itu flight
control??
Flight control adalah salah satu sistem
dalam pesawat terbang untuk
mengendalikan pesawat selama terbang.
Flight control dibagi atas 3 kelompok:
• Primary flight control (kemudi
utama) meliputi aileron, elevator
dan rudder.
• Secondary flight control (kemudi
yang kedua) meliputi tab.
• Auxilary flight control (kemudi
bantu) meliputi flap, spoiler,
speed brake, slat, leading edge
slot dan slot.
Primary Flight Control
Primary flight control surface adalah
kemudi utama pada pesawat terbang.
Bagian-bagian yang termasuk dalam
FLIGHT CONTROL

primary flight control surface adalah


1. Aileron
2. Elevator
AIRCRAFT

3. Rudder
• Aileron
• Aileron adalah dua bilah permukaan yang berada di sisi
sayap kanan dan di sisi sayap kiri. Penempatan aileron
berada di trailing edge sayap pesawat. Fungsi dari aileron
adalah untuk gerak pesawat miring kiri dan miring kanan
(Rolling) terhadap sumbu longitudinal axis. Untuk
mengontrol gerak aileron menggunakan control stick. Cara
kerja, jika pesawat ingin rolling ke kanan, maka pilot akan
menggerakkan control stick ke kanan dan aileron sebelah
kanan mengangkat ke atas dan yang kiri mengarah ke
bawah. Tetapi sudut gerak ke atas dan ke bawah berbeda,
jika ke atas 20°, maka yang ke bawah hanya setengahnya
saja yaitu 10° dan gerak tersebut disebut differential.
Elevator
• Elevator ini digunakan untuk mengontrol stabilitas memanjang
(longitudinal stability). Elevator dipasang pada bagian trailing edge dari
horizontal stabilizer, dan dipasang pada sisi kanan dan kiri. Apabila control
wheel ditarik kebelakang, elevator akan naik dan, mengakibatkan tail
plane turun kebawah dan pesawat nose up dan sudut serang pada sayap
utama akan bertambah besar.
• Fungsi dari elevator adalah untuk gerak pesawat pitching atau naik dan
turun pesawat. Untuk menggerakkan atau mengontrol elevator
menggunakan stick control dimana jika stick control di tarik ke belakang
maka akan menggerakkan elevator ke atas, tetapi jika mendorong ke
depan maka akan menggerakan elevator ke bawah. Penempatan elevator
pada horizontal stabilizer pada empennage dan ada pula yang horizontal
di atas vertical stabilizer.
Rudder
• Rudder dipasang pada bagian trailing edge dari
bidang vertikal (vertical stabilizer). Apabila pedal
rudder bagian kanan di dorong ke depan, maka
bidang rudder membuka ke sebelah kanan.
• Pada pesawat terbang, bagian yang
dipergunakan untuk mengontrol arah pesawat
(directional stability) adalah rudder. Gerakan
berputar pada sumbu vertikal yang dikontrol
oleh rudder disebut Yawing.

Anda mungkin juga menyukai