Anda di halaman 1dari 29

PENGENALAN DAN CARA

PENGGUNAAN DARI FAULT ISOLATION


MANUAL (FIM) BOEING 737 FAMILY
PREPARED BY: SUHENDRA
LEARNING AIM
• Instruktur akan menjelaskan Fault Isolation
Manual dan cara menggunakan Fault Isolation
Manual
LEARNING OBJECTIVE
• Setelah training ini selesai, Peserta mampu untuk
menjelaskan dan mempraktekkan dengan benar cara
menggunakan Fault Isolation Manual untuk menemukan
dan memperbaiki penyebab kegagalan system pada
pesawat Boeing 737 Family
FAULT ISOLATION
MANUAL
Dokumen yang berisi tentang panduan
dan informasi yang dibutuhkan oleh
maintenance personel untuk mengetahui
penyebab dan cara memperbaiki
kerusakan sytem pada pesawat boeing
737 family
FAULT REPORTING MANUAL
(FRM)
Fault Reporting Manual merupakan
dokumen yang berisi daftar kode
fault/malfungsi pada system pesawat
Boeing 737 family yang digunakan oleh
flight crew untuk melaporkan jika terjadi
kerusakan pada system pesawat
TYPES OF
FAULT ???
1. Observed Faults
Indikasi-indikasi kerusakan pada system yang dapat lihat atau dirasakan oleh flight
crew/Maintenance personel pada display atau panels yang ada di dalam flight
compartment
2. Cabin Fault
Gejala-gejala kerusakan yang terjadi pada system dan equipment
didalam cabin penumpang
3. Maintenance messages
Indikasi-indikasi kerusakan yang didapatkan dari fiture BITE
test dari sebuah system atau tiap-tiap komponen

Specific light Alphanumeric code Words without associated numeric code


Fault Isolation Manual ada 2 bagian

NUMBERED CHAPTER

FRONT MATTER
Front Matter terdiri dari ???
`
1. Introductory/Record – Keeping Pages
2. Observed Fault List
3. Cabin Fault List
Di bagi menjadi per-bagian oleh system :
• Communication/ public address
• Doors/windows
• Emergency equipment
• Galleys
• In-flight Entertaiment
• Lights
• Miscellaneous
• Seats
• Toilets/lavatories
4. Cabin Fault Index
Alphanumeric code order by fault code
NUMBERED CHAPTER TERDIRI DARI???
1. List Of Effective Page
2. How To Use FIM Page
Merupakan ilustrasi sederhana
yang ada di setiap numbered
chaper yang merupakan
rangkuman dari bagaimana cara
menggunakan FIM untuk
memperbaiki kerusakan system
pada pesawat
3. Fault Code Index
Numerical list of all fault codes
for the chapter
4. Maintenance Message Index
Alphanumeric listing of the fault indication, code or message from BITE test in the
chapter
Specific light Alphanumeric code Words without associated numeric code
5. Task
Merupakan perintah-
perintah/procedure yang
harus diikuti untuk mencari
atau menyelesaikan
permasalahan yang ada
6. Task Support
These pages contain
illustrations and charts to
support the fault
isolation tasks. They
include simplified
schematics, and
component location and
access illustrations.
BAGAIMANA CARA MENGGUNAKAN FIM
UNTUK MENGISOLASI/MENYELESAIKAN
KERUSAKAN???
OBSERVED FAULT
1. Jika Anda memiliki fault code untuk
observed fault, kemudian gunakan
fault code index
 Lihat 2 digit angka pertama pada fault
code
 Cari lah fault code tersebut di fault
code index
 Catat task number yang berada di
kolom GO TO FIM TASK
 Carilah Task Number yang sudah di
catat di dalam FIM
 Kerjakan setiap procedure yang ada
pada task number tersebut
2. Jika anda tidak memiliki fault code
untuk observed fault, kemudian gunakan
salah satu dari observer fault list
 Jika anda mengetahui ATA Chapter dari
kerusakannya system nya, anda bias
menggunakan observed fault list
(System Order)di bagian FM
 Jika anda tidak mengetahui ATA
Chapter dari kerusakan system nya,
anda bias menggunakan Observed fault
list (Alphabetical) di bagian FM
 Fikirkan kata yang berhubungan
dengan system yang bermasalah
 Kerjakan setiap procedure yang ada
pada task number tersebut
CABIN FAULT
1. Jika Anda memiliki fault code untuk
cabin fault, kemudian gunakan cabin
fault code index
 Buka cabin fault code index pada FM
 Cari lah fault code tersebut di cabin fault
code index
 Catat task number yang berada di kolom
GO TO FIM TASK
 Carilah Task Number yang sudah di catat
di dalam FIM
 Kerjakan setiap procedure yang ada pada
task number tersebut
2. Jika anda tidak memiliki fault
code untuk cabin fault, kemudian
gunakan cabin fault list
 Buka cabin fault list pada FM
 Cari halaman untuk general cabin
system (galley, seat, dll)
 Cari nama component atau nama
kerusakan pada system cabin
 Catat task number yang berada di
kolom GO TO FIM TASK
 Carilah Task Number yang sudah di
catat di dalam FIM
 Kerjakan setiap procedure yang ada
pada task number tersebut

Anda mungkin juga menyukai