Anda di halaman 1dari 14

AKIDAH AKHLAK

KELOMPOK 5
AKHLAK TERCELA ANANIAH,
PUTUS ASA, GHADHAB,
TAMAK, TAKABUR
SYAFAQ BILLAH (18110055)
JEFRI AGUNG P. (18110044)
AHMAD NURMIZAN (18110141)
ANANIYAH

Pengertian

• Ananiyah berasal dari kata “ana” artinya saya, sedangkan yang dimaksud sikap
‘ananiyah ialah sikap mementingkan diri sendiri. Dapat pula diartikan dengan egoisme
atau ingin menang sendiri karena kedua sikap itu memiliki kesamaan, yakni sikap
individualistik.
Dalil naqli
‫ور‬
ٍ ‫خ‬ُ ‫ال َف‬ ْ ‫ب ُك َّل ُم‬
ٍ ‫خ َت‬ ُّ ‫حا ۖ ِإ َّن ٱلل َّ َه ل َا يُ ِحـ‬ َ ِ ‫شى ٱل ْأ َ ْر‬
ً ‫ضم َر‬ ‫خ َّد َك لِلن ّ ِ َو‬
‫َاسل َا تَ ْم ِ ِف‬ َ ‫َول َا تُ َص ِّع ْر‬

Artinya: “Dan janganlah kamu memalingkan mukamu dari manusia (karena sombong)
dan janganlah kamu berjalan di muka bumi dengan angkuh. Sesungguhnya Allah tidak
menyukai orang-orang yang sombong lagi membanggakan diri”.
(Q.S lukman : 18)
Bentuk-bentuk Ananiyah

a) Tidak peduli terhadap penderitaan orang lain


b) Tidak mau membantu orang yang ditimpa kesusahan
c) Selalu ingin menang sendiri
d) Merasa diri paling memiliki kelebihan segalanya, baik harta, tahta, rupa/wajah,
kekuatan, kepintaran dan sebagainya.
e) Angkuh, sombong dan tidak mau bergaul dengan orang yang lebih rendah darinya
f) Menganggap lemah dan remeh terhadap orang lain
g) Tidak menerima masukan, saran, kritik dan nasihat dari orang lain
Nilai-nilai Negatif
1. Menimbulkan kekecewaan orang lain
2. Merusak hubungan persaudaraan
3. Memutuskan hubungan silaturahim
4. Dijauhi dalam pergaulan dan dikucilkan oleh orang lain
5. Kaku dalam pergaulan, sehingga sulit mencapai ketenteraman hidup bersama,
6. Menimbulkan kebencian, pertengkaran, dan permusuhan
7. Sulit menerima petunjuk kebenaran, karena merasa dirinya adalah yang paling benar,
8. Berdosa kepada Allah Swt. karena Islam melarang sifat ananiyah
Cara menghindarinya

1. Tanamkan keimanan kepada Allah Swt. dan Rasul-Nya dalam hati


2. Hindari sikap benci dan sikap balas dendam terhadap orang lain
3. Bersikap kesatria yang selalu mengutamakan kepentingan umum daripada
kepentingan pribadi & golongan
4. Jagalah harkat dan martabat orang lain di mata masyarakat agar mereka pun menjaga
martabat kita
5. Hilangkan sikap perilaku sombong dan angkuh dalam pergaulan hidup sehari-hari.
PUTUS ASA

Pengertian

Secara umum putus asa diartikan sebagai menyerah dengan keadaan yang dialami.
Sedangkan dalam KBBI putus asa diartikan habis/hilang harapan; tidak ada harapan lagi.

Bentuk-bentuk

1. Terlalu mengingat musibah sampai tidak bisa melupakannya, dan membayangkan


sampai tidak mampu menjauhkannya.
2. Penyesalan dan berduka cita yang berlebihan, sehingga tidak mampu mengambil
pelajaran dari musibah yang dideritanya serta tidak mampu mengganti sesuatu yang
telah hilang.
3. Banyak mengeluh dan tidak bersabar.
Contoh

1. Mudah kecewa
2. Tidak sabar
3. Menyalahkan pihak lain
4. Terlalu meratapi kegagalan
Nilai-Nilai Negatif

• Dianggap orang kafir


• Mengantarkan kepada kekufuran

Cara Menghindarinya

1. Dzikrullah
2. Do’a
3. Selalu Bersyukur
4. Sabar
GHADHAB

Pengertian

Kata ghadab berasal dari bahasa Arab ‫ غضبا‬yang artinya tidak senang yang akan
mengakibatkan kemarahan dan kekecewaan atau bisa juga diartikan sebagai perbuatan
yang kasar yang akan mengakibatkan kemarahan.
Bentuk

1. Menunjukan sikap angkuh kepada orang lain.


2. Tidak bisa kompromi, diskusi, atau bicara secara baik-baik.
3. Wajah terlihat kusam dan cemberut secara berlebihan.
4. Enggan menyapa orang yang tidak disukai atau yang membuat marah.
5. Merusak sesuatu yang ada disekitarnya.
6. Mengancam orang yang menyebabkan marah atau yang tidak disukai.
7. Pandangan mata memerah dan menatap dengan tatapan penuh kebencian.
Nilai Negatif

• Menyakiti hati orang lain


• Mendapat dosa dari Allah
• Hidup selalu susah
• Merusak hubungan dengan orang lain

Cara Menghindarinya

1. Sangat mudah memaafkan kesalahan orang lain.


2. Berusaha selalu berpikir positif terhadap segala permasalahan yang ada
3. Menyadari dan selalu berusaha sadar diri, bahwa sifat pemarah adalah akhlak tercela
yang dapat menghadirkan permasalahan sosial dan pergaulan.
4. Mengakui bahwa kita sering berbuat kesalahan.
5. Selalu instropeksi diri.
6. Tidak pernah lupa untuk selalu mengingat Allah.
TAMAK

Pengertian

Tamak merupakan salah satu sifat atau sikap tercela, yang mana tamak sendiri
memiliki pengertian secara bahasa berarti rakus hatinya, sedangkan menurut istilah
tamak adalah sifat selalu merasa tidak cukup atau selalu merasa kurang atas karunia dan
nikmat yang diberikan Allah, meskipun yang diberikan sebenarnya sudah sangatlah
banyak dan berlimpah, bahkan hingga tidak bisa dihitung jumlahnya.
bentuk
1. Terlalu mencintai harta yang dimiliki
2. Terlalu semangat mencari harta tanpa memperhatikan waktu dan kondisi tubuh
3. Terlalu hemat dalam membelanjakan harta
4. Menginginkan kemewahan dunia saja
5. Tidak memikkirkan kehidupan akhirat sama sekali
6. Semua perbuatannya selalu diukur dengan materi
7. Tidak pernah bersyukur atas apapun yang didapatkan
8. Selalu merasa kekurangan dengan keadaan yang ada
9. Tidak pernah punya rasa puas diri dan lapang dada
Nilai Negatif

1. Dosa besar, dan dibenci oleh Allah karena terlalu mengagungkan dunia tanpa adanya
tujuan untuk Allah SWT
2. Orang yang cinta dunia pasti menjadikannya tujuan akhir dari segalanya, dan akan
melakukan apapun untuk mendapatkannya
3. Pecinta dunia adalah manusia dengan adzab yang pedih di akhirat
4. Hidupnya kurang merasa tenang, karena tidak pernah merasa bersyukur dan selalu
merasa kurang
Cara menghindarinya
5. Hatinya kotor dan hidupnya penuh beban, karena selalu dibayangi rasa kekurangan
1. Selalu bersyukur kepada Allah, atas segala nikmat yang didapat
2. Hendaknya merasa bahwa qana’ah atau menerima apa adanya adalah suatu
kemuliaan.Karena Allah lebih tau yang kita butuhkan bukan yang kita inginkan
3. Harus mengerti bahwa menumpuk harta yang bersifat duniawi tanpa digunakan untuk
mendekatkan diri kepada Allah adalh suatu dosa
4. Meningkatkan iman dan takwa dengan rajin beribadah dan bersodaqoh
5. Melihat orang disekitar yang hidupnya sangat jauh dibawah kita dengan segala
kekurangan namun selalu merasa cukup
TAKABBUR

Pengertian

Menurut Imam Al Ghazali akibat dari sikap takabur adalah obral keakuan: gemar
mengatakan aku begini, aku begitu

bentuk

1. Merasa dirinya lebih mulia daripada orang lain.


2. Membanggakan amal perbuatannya. Sebagaimana puisi Gus Mus “lebih baik semalam
malam an aku tidur akan tetapi paginya menyesalinya daripada semalam malaman
aku beribadah akan tetapi aku membanggakan diri”
3. Tidak mau mendengar nasihat orang lain
4. Merasa paling benar
Nilai Negatif

1. Tidak mempunyai teman


2. Merugikan diri sendiri
3. Tidak memiliki keikhlasan dalam berbuat sehingga semua akan sia-sia

Cara menghindarinya

Salah satu cara untuk menghindarkan diri dari sikap takabur yaitu dengan
melaksanakan sholat, karena dalam sholat kita akan mengucapkan takbiratul ihram
((‫ لاــهـ اـكـبر‬sebagai pengakuan kita bahwa hanyalah Allah yang Maha Besar dan mengakui
diri kita adalah hina.
SEKIAN
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai