Anda di halaman 1dari 14

MENETAPKAN VARIABEL PENELITIAN

Penyusun :
•Pingkan Permata Arianto NIM : 1815401019
•Hanisa rofiqoh NIM : 1815401015
PENGERTIAN VARIABLE
PENELITIAN
MENURUT (KIDDER 1981). VARIABEL PENELITIAN ADALAH SEGALA SESUATU YANG
BERBENTUK APA SAJA YANG DITETAPKAN OLEH SEORANG PENELITI DENGAN TUJUAN
UNTUK DIPELAJARI SEHINGGA DIDAPATKAN INFORMASI MENGENAI HAL TERSEBUT
DAN DITARIKLAH MENJADI SEBUAH KESIMPULAN

MENURUT (SUDIGDO SASTROASMORO) VARIABEL MERUPAKAN KARAKTERISTIK


SUBJEK PENELITIAN YANG BERUBAH DARI SATU SUBJEK KE SUBJEK LAINNYA.
JENIS-JENIS VARIABEL PENELITIAN
VARIABEL BEBAS (INDEPENDEN) DAN DEPENDEN (TERIKAT)

VARIABEL INDEPENDEN (BEBAS)ADALAH VARIABEL YANG MENJALASKAN ATAU


MEMPENGARUHI VARIABEL LAIN.
SEDANGKAN VARIABEL DEPENDEN (TERIKAT) ADALAH VARIABEL YANG DIJELASKAN
ATAU YANG DIPENGARUHI OLEH VARIABEL INDEPENDEN.
VARIABEL MODERATING (MODERATING VARIABEL)

ADALAH VARIABEL YANG MEMENGARUHI (MEMPERKUAT ATAU MEMPERLEMAH)


HUBUNGAN ANTARA VARIABEL INDEPENDEN DENGAN DEPENDEN. VARIABEL DISEBUT
JUGA SEBAGAI VARIABEL INDEPENDEN KEDUA
VARIABEL INTERVENING

MERUPAKAN VARIABEL YANG MEMENGARUHI HUBUNGAN ANTARA VARIABEL


INDEPENDEN DAN VARIABEL DEPENDEN, SEHINGGA TERJADI HUBUNGAN YANG TIDAK
LANGSUNG
HUBUNGAN VARIABEL PENELITIAN
Hubungan simetris

1. Kedua variabel, merupakan indicator sebuah konsep


yang sama.

Pada suatu saat orang besuara sendu, kemudian mengeluarkan air mata, tandanya ia
menangis, namun tidak dapat dikatakan bahwa seseorang mengeluarkan air mata
menyebabkan ia bersuara sendu atau sebaliknya.

2. Kedua variabel, merupakan akibat dari factor yang sama

kebijakan pemerintah membebaskan pajak impor barang mewah, berakibat meningkatnya


permintaan barang impor dalam negeri.
Hubungan timbal balik

suatu variabel dapat menjadi sebab sekaligus juga dapat menjadi akibat
dan bukan maksud perubahan variabel tertentu diakibatkan oleh variabel
yang lain.
Hubungan asimetris
Hubungan antara stimulus dan responsi
Hubungan ini adalah bagian dari hubungan sebab akibat
yang biasanya dilakukan oleh ahli-ahli penelitian
kuantitatif dan berbagai disiplin ilmu-ilmu alam

Hubungan antara disposisi dan response

Adalah kecendrungan dalam menunjukan responsi


tertentu dalam posisi atau situasi tertentu
PENGUKURAN VARIABEL
PENGUKURAN VARIABEL DEMOGRAFI DAN LOYALITAS TIDAK BISA
DILAKUKAN SECARA LANGSUNG, AKAN TETAPI HARUS DICARI INDIKASI-
INDIKASINYA KEMUDIAN DISEBUT INDICATOR. VARIABEL INI DIUKUR
MELALUI INDICATOR-INDIKATOR YANG MEMBENTUK ATAU
MENCERMINKANNYA DINAMAKAN DENGAN VARIABEL LATEN.

Anda mungkin juga menyukai