Anda di halaman 1dari 8

DIAGNOSA

KEHAMILAN
Oleh : Zulfatus Saadah
NIM : 19631385
PENGERTIAN KEHAMILAN
Kehamilan adalah merupakan suatu proses merantai yang
berkesinambungan dan terdiri dari ovulasi pelepasan sel telur, migrasi
spermatozoa dan ovum, konsepsi dan pertumbuhan zigot, nidasi (implantasi) pada
uterus, pembentukan plasenta, dan tumbuh kembang hasil konsepsi sampai aterm.
Lama kehamilan berlangsung sampai persalinan aterm sekitar 280 sampai 300
hari.Kehamilan dibagi menjadi 3 triwulan yaitu:
 Trimester I : 0 sampai 14 minggu
 Trimester II :14 sampai 28 minggu
 Trimester III :28 sampai 40 minggu
MENETUKAN DIAGNOSA
Pada pemeriksaan kehamilan tidak cukup hanya membuat diagnosa kehamilan
saja,namun sebagai bidan kita harus menjawab pertanyaan sebagai berikut:
 Hamil atau tidak
 Primi atau multigravida
 Anak hidup atau mati
 Anak tunggal atau kembar
 Letak anak
 Keadaan jalan lahir
 Keadaan umum penderita
KONSEP-KONSEP DALAM DIAGNOSA
KEHAMILAN
Ada tiga macam konsep kehamilan,yaitu:
 GPA (Gravida,Para/Partus,Abortus)
G : jumlah seluruh kehamilan
P : jumlah bayi yang dilahirkan dan kemungkinan hidup.
Pre term (27-28 mgg)
Aterm (usia lebih dari 37 minggu)
A : bayi yang dilahirkan < 20 minggu.
 GPAPIAH
G (gravida) : kehamilan ke berapa,di ikuti dengan kehamilan ini.
P (partus) : kelahiran ke berapa
A (aterm) : usia kehamilan mencapai 36 mmg
P (prematur) : usia kehamilan ≤ 36 mgg/BB ≤ 25000 gr
I (imatur) : usia kehamilan 22-28 mgg/BB 500-1000 gr
A(abortus) : usia kehamilan ≤ 22mgg/BB ≤ 500 gr
H (hidup) : bayi yang hidup
 GPAPAH
G (gravida) : kehamilan ke berapa,di ikuti dengan kehamilan ini.
P (partus) : kelahiran ke berapa
A (aterm) : usia kehamilan mencapai 36 mmg
P (prematur) : usia kehamilan ≤ 36 mgg/BB ≤ 25000 gr
A (abortus) : usia kehamilan ≤ 22mgg/BB ≤ 500 gr
H (hidup) : bayi yang hidup
PEMERIKSAAN DIAGNOSTIK
KEHAMILAN
Pemeriksaan diagnostik kehamilan antara lain bisa diketahui
melalui :
1. Tes urin kehamilan (HCG)
 dilaksanakan seawal mungkin begitu diketahui ada amenore (satu minggu
setelah koitus).
 Upayakan urine yang digunakan adalah urine pagi hari.
2. Pemeriksaan abdomen
 Palpasi leopold I
 Palpasi leopold II
 Palpasi leopold III
 Palpasi leopold IV
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai