Anda di halaman 1dari 25

MATERI DAN ENERGI

Ilmu Alamiah Dasar


PRODI PGSD
UPB

Page 1
MATERI
A. Pengertian Materi
 Benda yang mempunyai massa dan menempati ruang.
 Wujud materi padat, gas, dan cair.
 Semua materi tersusun atas kumpulan atom.
B. Sifat Materi
Berdasarkan sifat yang melekat pada materi, dibedakan menjadi dua:
a. Sifat fisika
Sifat yang berkaitan dengan warna, kekerasan, daya hantar panas, daya hantar listri.
b. Sifat kimia
Sifat yang berkaitan dengan titik leleh, titik didih, keelektronegatifan
Berdasarkan wujudnya,sifat materi sebgai berikut:

Page 2
Page 3
c. KLASIFIKASI MATERI
1. UNSUR adalah zat tunggal yang tidak dapat diuraikan lagi
menjadi zat lain dengan reaksi kimia biasa.
Unsur dikelompokan menjadi 3, yaitu :
a. Unsur Logam
 putih mengkilap
 titik lebur rendah
 dapat menghantar arus listrik
 dapat ditempa
 dapat menhantarkan kalor/panas
 pada umumnya berupa zat padat
Page 4
Page 5
b. Unsur Non Logam
 tidak mengkilap
 penghantar arus listrik yang buruk
 tidak dapat ditempa

Page 6
c. Unsur Semi Logam (Metaloid)
 memiliki sifat dianata logam dan bukan
logam

Page 7
2. SENYAWA

Gabungan dari beberapa unsur yang terbentuk melalui reaksi kimia.


Senyawa memiliki sifat yang berbeda dengan unsur-unsur penyusunnya.
Contoh : H2O
H  gas sangat ringan
mudah terbakar
O  gas yg diperlukan tubuh
NaCl
Na  memiliki sifat logam yg ringan
Cl  gas beracun
Nacl  mineral yg sangat dibutuhkan
oleh tubuh

Page 8
Page 9
3. CAMPURAN
Adalah gabungan beberapa zat dengan perbandingan
tidak tetap tanpa melalui reaksi kimia

Page 10
Campuran di bagi 2, yaitu :

1) Campuran Homogen
Adalah campuran antara 2 zat atau lebih yang partikel-partikel
penyusunnya tidak dapat dibedakan lagi. Disebut juga dengan
larutan.
Ukuran partikel larutan berdiameter sekitar 0,000000001 m (tdk
bisa diamati).
Contoh : - larutan gula
- larutan garam
- stainless steel
- emas
- campuran gas Page 11
2) Campuran Heterogen
Campuran antara 2 macam zat atau lebih yang partikel2
penyusunnya masih dapat dibedakan satu dengan lainnya.
Contoh : - tanah
- air sungai
- makanan
- minuman
- air laut
- adonan kue
- air minyak, dll

Page 12
Campuran heterogen di bagi 2, yaitu :
a. Koloid
Partikel2nya hanya dapat dilihat dengan
mikroskop ultra.
Ukuran partikel 0,5 sd 1 mm
Contoh : susu, asap, kabut, agar-agar.
b. Suspensi
Partikel2nya bisa dilihat dgn mikroskop
biasa.
Ukuran partikel lebih besar dari 3 mm
Contoh : minyak air, air keruh, air kapur
Page 13
D.Perubahan Materi
• Adanya energi yang diterima oleh materi maka menyebabkan perubahan.
Perubahan materi dikategorikan menjadi dua:
1. Perubahan Kimia
 Perubahan pada materi yang menyebabkan terbentuknya zat-zat baru. Zat baru
yang terbentuk biasanya mempunyai sifat kimia yang berbeda dengan keadda
awal.
 Perubahan kimia diikuti perubahan energi yang besar.
 Contoh besi berkarat, pembakaran, nasi basi,
2. Perubahan Fisika
Perubahan yang tidak mengakibatkan terbentuknya zat baru.
Sifat kimia sete;lah proses perubahan tidak berubah seperti keadaan awal.
Contoh pembekuan es, pengupan,
Page 14
4. Atom dan Molekul
a. Atom
• merupakan bagian terkecil dari satu materi yang tidak dapat dibagi lagi.
Sangat kecil sekali ukuran atom,sehingga untuk menggambarkan atom
menggunakan permodelan.
• Model atom Dalton, Demokritus, Thomson, Rutherford, dan bohr
b. Molekul
Molekul merupakan gabungan atom-atom yang menyusun suatu ikatan.
Ada dua jenis molekul.
Molekul unsur: terdiri dari dua atom ato lebih yang sejenis/sama.
Molekul Senyawa: terdiri dari duat atom atao lebih yang tidak sejenis.

Page 15
Page 16
Energi
Kemampuan untuk benda atau sistem untuk melakukan kerja.
Energi dapat memindahkan materi dari satu tempat ke tempat yang
lain.
Energi dapat berpindah.
Energi tidak dapat diciptkan dan dimusnahkan.

Page 17 17
Macam-Macam Energi
•Energi Kimia
•Energi Listrik
•Energi Panas
•Energi magnetik

Page 18
Macam-Macam Energi
Energi Nuklir
Energi Cahaya
Energi Kinetik
Energi Potensial

Page 19 19
Perubahan Energi

Energi dapat berubah dari satu bentuk


ke bentuk yang lain

Page 20 20
Perpindahan Energi
Perubahan energi seringkali disertai
perpindahan energi

Page 21 21
Energi Kinetik
Energi yang dimiliki karena sebuah
benda bergerak

Page 22 22
Energi Potensial Gravitasi

Energi yang dimiliki


karena posisi benda

Page 23 23
Energi Mekanik
Jumlah energi potensial gravitasi
dan energi kinetik

Page 24 24
Hukum Kekekalan Energi

Energi tidak dapat diciptakan dan tidak


dapat dimusnahkan
Energi berubah dari satu bentuk ke
bentuk yang lain, namun jumlahnya
tetap

Page 25 25

Anda mungkin juga menyukai