Anda di halaman 1dari 10

* KELOMPOK 5

HEPATITIS E
Nama:
1. Bella Ayu Indriastuti (05)
2. Bella Oktavia Wulandari (06)
3. Nur Alfin Najmi (15)
4. Puspita Jati Permadani (16)
*Apa itu Hepatitis E?
Hepatitis E adalah infeksi hati akut berpotensi
serius, yang disebabkan oleh HEV (Hepatitis E Virus).
Hepatitis E akut bisa mengakibatkan fuminant
hepatitis (gagal hati akut) yang sering terjadi pada
masa kehamilan.
*Penyebab Hepatitis
*Virus bisa masuk ke dalam tubuh melalui
E makanan
atau minuman yang terkontaminasi.
*Memakan daging yang kurang matang dari hewan
yang terinfeksi dan mendapatkan virus dari kerang
mentah yang berasal dari air yang tercemar.
*Transfusi darah.
*Aktivitas seks yang tidak aman bisa menyebabkan
penularan penyakit.
*Penyebaran Hepatitis
E
*Dua pola penyebaran hepatitis E ditemukan yaitu:
permukiman yang miskin dengan sumber airnya
terkontaminasi dan daerah dengan persediaan air minum
yang aman.
*Penyakit hepatitis ini biasa terjadi di negara yang terbatas
sumber daya air bersih, sanitasi, kebersihan, dan layanan
kesehatan.
*Daerah dengan sanitasi dan pasokan air yang lebih baik,
penyakit hepatitis E jarang terjadi, hanya kasus sporadis
sesekali ditemukan. 
* Gejala hepatitis E

Masa inkubasi setelah terpapar virus hepatitis E berkisar


 

antara 2 hingga 10 minggu, dan biasanya berlangsung rata-rata


5-6 minggu.

Gejala umum dari hepatitis E terdiri dari:


* Kulit tubuh mengalami perubahan warna menjadi kuning (jaundice)
* Urine berwarna lebih gelap dan juga pekat.
* Nafsu makan menurun .
* Persendian di tubuh terasa sakit dan tidak nyaman.
* Pembengkakan pada hati.
* Rasa nyeri di perut bagian bawah.
* Mual muntah
* Gagal hati kronis.
* Demam setiap hari.
* Lelah berlebihan
* Tinja berwarna terang
* Pencegahan Hepatitis E

* Memasak makanan hingga matang.


* Selalu mencuci tangan dengan
sabun.
* Hindari konsumsi es batu yang
tidak bersumber dari air yang
bersih.
* Tidak melakukan kontak fisik
dengan penderita.
* Menghindari daerah yang pernah
mengalami pandemi hepatitis E.
* Melakukan seks dengan aman
setiap saat.
*Pengobatan Hepatitis E
* Pengobatan hepatitis E yang Dalam banyak kasus, hepatitis E
pertama adalah dengan obat hilang dengan sendirinya dalam
resep dokter. Obat ini digunakan waktu sekitar 4-6 minggu.
untuk mengurangi jumlah virus Langkah-langkah ini dapat
di dalam darah hingga 30 membantu meringankan gejala,
persen. Selanjutnya pasien juga antara lain:
akan mengalami terapi ribavirin
minimal 3 bulan. 
* Beristirahat.
* Apabila kondisi hati sudah parah * Konsumsi makanan sehat.
dan tidak bisa diselamatkan lagi, * Minum banyak air.
seseorang harus menerima * Hindari konsumsi minuman
transplantasi hati. beralkohol.
.
* Gambar Virus Hepatitis
E
Jagalah kesehatan kalian agar bibit
penyakit tidak dapat masuk ke
tubuh kita …

#Because health starts with life

Anda mungkin juga menyukai