Anda di halaman 1dari 24

Instrumen

Penelitian
Kelompok 1
KELOMPOK 1

1. Nadella Maharani H 1811211009


2. Fondariesta Wulandini 1811211019
3. Ani Aguswita 1811211029
4. Auliya Rahma 1811211035
5. Helanesia Dira 1811211043
6. Feby Febriany 1811212019
7. Rezi Novita Sari 1811212029
8. Noverdies Adisarma 1811213015
• Sappaile (2007) menyebutkan bahwa
Pengertian Instrumen merupakan suatu alat yang
memenuhi persyaratan akademis sehingga
Instrumen dapat dipergunakan sebagai alat untuk
Penelitian mengukur suatu objek ukur atau
mengumpulkan data mengenai suatu
variabel.
• Menurut Darmadi (2011:85) bahwa
definisi instrumen adalah sebagai alat
untuk mengukur informasi atau melakukan
pengukuran.
Jenis-jenis Instrumen

Instrumen tes instrumen non tes

1. Angket
1. tes psikologis 2. Kuesioner
3. Interview /
Tes psikologis yang di gunakan untuk mengukur
aspek kemampuan intelektual disebut dengan tes
wawancara
kemampuan (ability tests). 4. Observasi /
2. tes non-psikologis pengamatan
5. Skala bertingkat
6. Dokumentasi
7. Check list
Ciri-ciri Instrumen yang baik
Menurut Sevilla (1998), paling tidak ada 5 kriteria agar instrumen pengumpulan data dikatakan
baik, yaitu:

01 04
Reliabilitas Obyektivitas

02 05
Validitas Fisibilitas 

03
Sensitivitas
Reliabilitas
Menurut Azwar (2012), reliabilitas
berhubungan dengan akurasi
instrumen dalam mengukur apa yang
diukur, kecermatan hasil ukur dan
seberapa akurat seandainya
dilakukan pengukuran ulang.
Validitas
adalah salah satu ciri yang menandai tes
hasil belajar yang baik. Untuk dapat
menentukan apakah suatu tes hasil belajar
telah memiliki validitas atau daya
ketepatan mengukur, dapat dilakukan dari
dua segi, yaitu : dari segi tes itu sendiri
sebagai totalitas, dan dari segi itemnya,
sebagai bagian yang tak terpisahkan dari
tes tersebut (Bloor, 1997).
Sensitivitas
sensitivitas dalam
penelitian dijelaskan
sebagai kemampuan
suatu instrumen untuk
melakukan diskriminasi
yang diperlukan untuk
masalah penelitian
Obyektivitas
obyektivitas dalam penelitian dapat
dijelaskan sebagai derajat di mana
pengukuran yang dilakukan bebas dari
pendapat dan penelitian subyektif,
bebas dari bias dan perasaan orang-
orang yang menggunakan test.
Fisibilitas
fisibilitas berkenaan dengan
aspek-aspek keterampilan,
penggunaan sumberdaya dan
waktu.
Hal yang harus diperhatikan dalam menyusun
instrumen penelitian
1) masalah penelitian harus jelas dan
spesifik,
2) sumber data atau informasi harus
diketahui dengan jelas,
3) instrumen harus memiliki tingkat
objektifitas dan kesahihan yang baik,
4) jenis data harus jelas dan instrumen harus
mudah digunakan
Manfaat instrument penelitian

Kegunaan Instrumen Penelitian Antara lain


1. Sebagai alat pencatat informasi yang
disampaikan oleh responden,
2. Sebagai alat untuk mengorganisasi proses
wawancara,
3. Sebagai alat evakuasi performa pekerjaan
staf peneliti.
Rancangan penyusunan

Rancangan Penyusunan (Kisi-kisi) instrumen


Kisi-kisi instrumen adalah indikator yang
dijabarkan menjadi butir-butir pertanyaan atau
penyertaan. Untuk bisa menetapkan indikator-
indikator dari setiap variabel yang diteliti, maka
diperlukan wawasan yang luas mendalam tentang
variabel yang diteliti, dan teori-teori yang
mendukungnya.
• Kisi-kisi umum
• Kisi-kisi khusus
Manfaat dari rancangan penyusunan

1. Peneliti memiliki gambaran yang jelas dan lengkap tentang jenis instrumen
dan isi dari butir-butir yang akan disusun.
2. Peneliti akan mendapatkan kemudahan dalam menyusun instrumen karena
kisi-kisi ini berfungsi sebagai pedoman dalam menuliskan butir-butir.
3. Kisi-kisi berfungsi sebagai "peta perjalanan" dari aspek yang akan
dikumpulkan datanya, dari mana data diambil, dam dengan apa pula data
tersebut diambil.
4. Peneliti dapat menyerahkan tugas menyusun atau membagi tugas dengan
anggota tim ketika menyusun instrumen.
5. Instrumen yang disusun akan lengkap dan sistematis karena ketika menyusun
kisi-kisi penelitian belum dituntut untuk memikirkan rumusan butir-
butirnya.
6. Validitas dan reliabilitas instrumen dapat diperoleh dan diketahui pihak-pihak
luar tim peneliti sehingga pertanggungjawaban peneliti lebuh terjamin.
Langkah-langkah dalam penyusunan
Instrumen
1. Mengidentifikasikan variabel –variabel yang
diteliti
2. Menjabarkan variabel menjadi dimensi
3. Mencari indikator dari setiap dimensi
4. Mendeskripsikan kisi-kisi instrumen
5. Merumuskan item-item pertanyaan atau
pernyataan instrumen
6. Petunjuk pengisian instrumen

Iskandar (2008)
Instrumen dan Metode

• Instrumen untuk metode test adalah test atau


soal tes
• Instrumen untuk metode angket atau kuesioner
adalah angket atau kuesioner
• Instrumen untuk metode observasi adalah
check-list
• Instrumen untuk metode dokumentasi adalah
pedoman dokumentasi atau bisa juga chek-list
• Angket: Digunakan bila responden jumlahnya besar dapat membaca
dengan baik, dan dapat mengungkapkan hal-hal yang sifatnya
rahasia.
• Observasi: Pengamatan dalam istilah sederhana adalah proses
peneliti dalam melihat situasi peneliti dalam melihat situasi penelitian.
Beberapa informasi yang diperolah dari hasil observasi adalah ruang
(tempat), pelaku, kegiatan atau peristiwa, waktu atau digunakan bila
obyek penelitian bersifat perilaku manusia, proses kerja, gejala alam,
Metode pengumpulan responden kecil.
data • Wawancara : Pembuktian terhadap informasi atau keterangan yang
diperoleh sebelumnya. Teknik yang digunakan dalam penelitian
kualitatif adalah wawancara mendalam. Wawancara mendalam adalah
proses memperoleh keteerangan untuk tujuan penelitian dengan cara
Tanya jawab sambil bertatapmuka antara pewawancara dengan atau
tanpa menggunakan pedoman wawancara.
• Teknik Triangulasi : Cara pemeriksaan keabsahan data yang paling
umum digunakan. Cara ini dilakukan dengan memanfaatkan sesuatu
lain diluar data untuk pengecekan atau sebagai pembanding terhadap
data itu.
• Dokumen : Sumber data yang digunakan untuk melengkapi penelitian,
baik berupa sumber tertulis, film, gambar (foto), dan karya-karya
monumental, yang semua itu memberikan informasi bagi proses
penelitian.
Contoh Instrumen
Penelitian
1. Angket
Contoh Instrumen
Penelitian
2. Kuesioner
Contoh Instrumen
Penelitian
3. observsi
Contoh Instrumen
Penelitian
4. Check list
DAFTAR PUSTAKA
● Nasution, H. F. (2016). Instrumen Penelitian dan Urgensinya dalam Penelitian Kuantitatif. Al-Masharif Jurnal
Ilmu Ekonomi Dan Keislaman, 4(1), 59–75.
● Siyoto, Sandu dan M. Ali Sodik. 2015. Dasar Metodologi Penelitian. Yogyakarta: Literasi Media Publishing.
● Putri, Meylinda Sulistyo. 2012. PENGARUH PROGRAM PRAKTIK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN)
DAN PRESTASI BELAJAR MATA DIKLAT PRODUKTIF AKUNTANSI TERHADAP KESIAPAN
MEMASUKI DUNIA KERJA PADA SISWA KOMPETENSI KEAHLIAN AKUNTANSI SMK NEGERI 2
SEMARANG. Jurusan Pendidikan Ekonomi Fakultas Ekonomi : Universitas Negeri semarang. Diakses melalui
lib.unnes.ac.id/19014/1/7101408002.pdf pada Senin, 23 Maret 2020 pukul 21.17 WIB.

● https://docplayer.info/116608542-Instrumen-penelitian-oleh-moudy-e-u-djami-mkm-m-keb.html Diakses pada


22 Maret 2020, pukul 22.22.
● file:///C:/Users/Windows%2010/Downloads/11%20Pengertian%20dan%20Kegunaan%20Instrumen
%20Penelitian.pdf Diakses pada 22 Maret 2020, pukul 22.39.
 
● https://www.kompasiana.com/ilvi.nurdianah/5565b7b0e122bd6e09bbd9a1/macammacam-metode-
pengumpulan-data
● http://pasca.um.ac.id/workshop-pengembangan-instrumen-penelitian/

● http://eprints.uny.ac.id/33560/5/5.%20BAB%20III.pdf. Diakses pada Senin, 23 Maret 2020 pukul 22.01 WIB.


TERIMA KASIH
PERTANYAAN

1. .

Anda mungkin juga menyukai