Anda di halaman 1dari 10

A S U H A N K E P E R AWATA N

KLIEN DENGAN MASALAH


PSIKOSOSIAL: KECEMASAN

KELOMPOK 2
DEFINISI
Menurut Lynn S.Bickley (2009) “ kecemasan
merupakan reaksi yang sering terjadi pada keadaan
sakit, pengobatan, dan sistem perawatan kesehatan
itu sendiri, bagi sebagian klien kecemasan merupakan
saringan terhadap persepsi dan reaksi mereka, bagi
sebagian lainnya kecemasan dapat menjadi bagian
dari sakit yang dideritanya.”
Tingkat kecemasan sebagai berikut:
Kecemasan ringan.

Kecemasan sedang.

Kecemasan berat.

Tingkat panik dari kecemasan.


RENTANG RESPON
KECEMASAN
ETIOLOGI / PENYEBAB
Menurut Sylvia D.Elvira (2008 : 11) adalah sebagai berikut :Ada
beberapa faktor yang menyebabkan kecemasan , antara lain
faktor organ biologi, faktor psikoedukatif. Faktor organbiologi
adalah ketidakseimbangan zat kimia pada otak yang disebut
neurotransmitter yang disebabkan karena kurangnya oksigen.
Faktor psikoedukatif adalah faktor faktor psikologi yang
berpengaruh terhadap perkembangan kepribadian seseorang,
baik hal yang menentramkan, menyenangkan dan menyedihkan.
TANDA DAN GEJALA KECEMASAN

Respons fisik :
-Kardiovaskular  palpitasi, jantung bedebar, tekanan
darah meninggi, denyut nadi cepat
-Pernafasan   napas cepat, napas pendek, tekanan pada
dadanapas dangkal, pembengkakan pada tenggorokan,
terengah-engah
Respons Kognitif :
Lapang persepsi menyempit, tidak mampu menerima
rangsang luar, berfokus pada apa yang menjadi
perhatiannya
Respons Perilaku :
Gerakan tersentak-sentak, bicara berlebihan dan cepat,
perasaan tidakaman Respons Emosi :
Menyesal, iritabel, kesedihan mendalam, takut, gugup,
sukacita berlebihan, ketidakberdayaan meningkat secara
menetap, ketidakpastian, kekhawatiran meningkat, fokus
pada diri sendiri, perasaan tidak adekuat, ketakutan,
distressed, khawatir, prihatin
Diare berhubungan dengan  meningkatnya peristaltik usus

1. Tingkatkan tirah baring


2 Berikan pemasukan cairan intravena sesuai derajat dehidrasi.
 3.Buang feses secara cepat. Berikan pengharum  ruangan
4 Pantau tanda tanda dehidrasi.
5.Pantau frekuensi dan konsentrasi feses setelah diberikan intervensi
Hipertermi berhubungan dengan hipermetabolisme

1. Berikan kompres air biasa pada aksila, kening, leher dan lipatan paha.
2. Lepaskan pakaian yang berlebihan dan tutupi pasien dengan pakaian yang tipis
3.Berikan asupan cairan intravena.
 
NEXT ASKEP DI WORD
BURUNG IRIAN BURUNG
CENDRAWASIH, CUKUP SEKIAN
DAN TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai