Anda di halaman 1dari 9

INFEKSI PARASIT

OLEH
ASMIRA
Pengertian Parasitologi
Parasit adalah organisme yang hidupnya
tergantung pada organisme lain yang
dikenal sebagai induk semang atau hospes.
Parasit adalah organisme hidup yang
mendapatkan makanan dari organisme
hidup  yang lain dan hidupnya tergantung
pada organisme tersebut.
Penggolongan Parasit
1. Ektoparasit  (ectozoa)
Yaitu parasit yang hidup di luar tubuh hospes atau
liang-liang kulit yang masih mempunyai hubungan
dengan dunia luar. Misal : di kulit, rambut, rongga
telinga luar. Contoh nyamuk dan lalat.
 2. Endoparasit (entozoa)
Yaitu parasit yang hidup di dalam tubuh hospes.
Misal : di dalam darah, rongga tubuh, usus, dan
organ tubuh lainnya. Contoh di dalam hati .
Berdasarkan sifatnya, parasit terbagi
menjadi 5, yaitu :

1. Parasit Fakultatif
2. Parasit Obligat
3.  Parasit Insidentil
4. Parasit Eratika
5. Parasit Spuriosa
Hewan-Hewan Yang  Termasuk Parasit
1.  Cacing Parasit
Cacing parasit adalah cacing yang hidup sebagai parasit
pada organisme lain, baik hewan atau tumbuhan.
2. Caplak
Caplak  adalah  ektoparasit penghisap darah pada hewan
vertebrata.
3. Tungau
Tungau merupakan binatang yang sangat kecil seperti kutu
dan tidak tampak oleh mata. Tungau adalah sekelompok
hewan kecil bertungkai delapan yang bersama-sama dengan
caplak.
lanjutan
5. Kutu
Dalam arti sempit, kutu adalah serangga yang
tidak bersayap dan berukura kecil, yang dalam
bahasa inggris mencakup flea (kutu yang
melompat, ordo Siphonaptera) dan louse (kutu
yang lebih suka merayap).
6. Lalat
Lalat merupakan salah satu jenis serangga yang
selalu lekat dengan kesan jorok atau kotor.
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai