Anda di halaman 1dari 13

Ileus Obstruktif Letak Tinggi pada Neonatal

dan Perbedaannya dengan Dewasa

Preceptor:

dr. Noflih Sulistia, Sp. Rad

oleh
Norman Fahryl
1818012032

KEPANITERAAN KLINIK BAGIAN RADIOLOGI


RSUD DR. H. ABDUL MOELOEK
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS LAMPUNG
2020
Definisi
• Ileus Obtruktif Neonatal
• adalah obstruksi pada saluran cerna yang terjadi pada bulan pertama
kelahiran (usia 0 – 28 hari) yang ditandai dengan muntah dan perut
yang distensi, meconium yang tidak keluar
• Merupakan keadaan darurat pada neonatus
Klasifikasi

• High Intestinal Obstruction -> dari Gaster hingga Ileum Proximal


• Low Intestinal Obstruction -> dari distal ileum ke Rectum
Etiologi
• Penyebab paling sering adalah atresia. Penyebab lainnya bisa
dikarenakan oleh deformitas kongenital
• High Intestinal Obstruction : Hypertrophy Pilory Stenosis, Atresia
Duodenum
Perbedaan Ileus Obstruktif Neonatal dan Dewasa

1. Pada neonates, belum


1. Pada Dewasa, sudah
nampak jelas
terlihat adanya
gambaran valvula
gambaran valvula
conniventes. Tetapi
conniventes yang
dapat dilihat adanya
merupakan
gambaran soap-bubble
gambaran ileus pada
< 3 yang
small bowel
mengindikasikan ileus
obstruction
obstruksi letak tinggi

2. Batasannya dari Gaster 2. Batasannya dari

hingga Ileum Proximal Gaster hingga


Ileocaecal Junction
Hipertrophic Pilory Stenosis
• Hipertrophy dan hiperplasi dari otot pirolus, otot circular dan
hiperplasi submukosa
• Pilorus (normal) : Panjang < 15 mm. Tebal < 3 mm
• Etiologi : belum jelas
• Kelainan sel ganglion di otot sirkular pilorus
• Hormon GIT (gastrin, secretin,dll)
• ↓ Neurotropin
• ↓ NO
Diagnosis
• Anamnesis dan Pemeriksaan Fisik:
• Muntah non billious usia 2-8 mgg, makin progresif sampai proyektil
• Teraba massa di perut bagian atas, tampak peristalstik
• Dehidrasi
• Pemeriksaan Penunjang
• USG : penebalan pilorus
• Abdomen Polos: ‘single bubble’
• Ba enema : string sign/railroad track
Gambaran Radiologis
1. Pre peritoneal fat line tidak tampak,

2. Distribusi udara tak tampak pada distal abdomen,

3. Tampak gambaran single dark bubble, dan

4. Tampak gambaran gaster yang distensi, yang terisi


udara, dengan gambaran seperti ulat bulu, disebut
dengan “Caterpillar sign”
Atresia Duodenum
• Insiden 1 : 6.000 – 10.000
• Etiologi : gagal rekanalisasi duodenum (mgg ke 6)
• Berhubungan kelainan lain : Down sindrom,
annular pancreas, dll
Diagnosis
• Riwayat polihidramnion (35-65%)
• USG antenatal : ‘double bubble sign’
• Muntah bilious, beberapa jam pertama setelah lahir
• Distensi (+/-)
• Ro Abdomen polos : ‘double bubble sign’
Gambran Radiologis
1. Pre peritoneal fat line tidak tampak

2. Tampak gambaran gaster dan duodenum proximal yang


distensi

3. Foto polos abdomen posisi AP dan lateral yang


memperlihatkan gambaran “double-bubble sign” pada
atresia duodenum.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai