Anda di halaman 1dari 12

KONSEP

KONSEPDASAR
DASARDEMOGRAFI
DEMOGRAFIDAN
DAN
KEPENDUDUKAN
KEPENDUDUKAN

OLEH KELOMPOK 6:
WIDYA RAHMAH
AINIL HAMNI
RATNA SOFIANTI
Latar Belakang
Latar Belakang
Indonesia merupakan negara dengan jumlah penduduk yang
banyak. Itu dapat dilihat dari sensus penduduk yang
semakin tahun semakin meningkat. Dalam  pengetahuan
tentang kependudukan dikenal sebagai istilah karakteristik
penduduk yang berpengaruh penting terhadap proses
demografi dan tingkah laku sosial ekonomi
penduduk.Dibanding dengan negara-negara berkembang
lainnya, Indonesia menempati kedudukan ketiga setelah
Cina dan India dalam jumlah penduduk.
Masalah utama yang dihadapi dibidang kependudukan
Indonesia adalah masih tingginya jumlah penduduk dan
tidak seimbangnya penyebaran dan struktur umur
penduduk. 
Definisi
Definisi
o Demografi
Berasal dari bahasa yunani yaitu:
Demos ”Penduduk/masyarakat”
Grafein  “menulis”

Ilmu tentang penduduk atau population study untuk


mengenal jumlah, struktur dan perkembangan (achile guillard,
1885)
Next…
Next…
• Ilmu yang mempelajari secara statistik dan matematika
tentang besar, komposisi, dan distribusi penduduk serta
perubahan penduduk melalui 5 komponen demografi
kelahiran (fertilitas), kematian (mortalitas),
perkawinan, migrasi, & mobilitas sosial (DJ. Bogue)
• Suatu studi mengenai jumlah, distribusi teritorial, &
komposisi penduduk serta perubahan-perubahanya dan
sebab-sebab terjadinya perubahan (Philip M. Hauser &
Dudley Duncan)
Next…
Next…
• Ilmu yang mempelajari secara statistik dan
matematika tentang besar, komposisi, dan distribusi
penduduk serta perubahan penduduk melalui 5
komponen demografi kelahiran (fertilitas), kematian
(mortalitas), perkawinan, migrasi, & mobilitas sosial
(DJ. Bogue)
• Suatu studi mengenai jumlah, distribusi teritorial, &
komposisi penduduk serta perubahan-perubahanya
dan sebab-sebab terjadinya perubahan (Philip M.
Hauser & Dudley Duncan)
Next…
 Demografi adalah gambaran secara statistik dari
penduduk tentang tingkah laku keseluruhan dan bukan
perseorangan (Barclay)
 Demografi adalah ilmu yg mempelajari persoalan dan
keadaan perubahan-perubahan penduduk/segala hal yg
berhub dgn komponen perubahan seperti (kelahiran,
kematian, migrasi) shg menghasilkan suatu keadaan dan
komposisi penduduk menurut umur dan jenis kelamin
tertentu (DV Glass)

Jadi, demografi ialah:


 Ilmu yang mempelajari struktur & proses penduduk di suatu
wilayah
 Struktur penduduk : jumlah, penyebaran & komposisi penduduk
 Struktur penduduk berubah karena proses demografi
Next…
Next…
o KEPENDUDUKAN
Studi yang mempelajari variabel-variabel
DEMOGRAFI, juga memperhatikan hubungan
(asosiasi) antara perubahan penduduk dengan
berbagai variabel sosial, ekonomi, politik,
biologi, genetika, geografi,lingkungan dan lain
sebagainya.
TUJUAN
TUJUANDAN
DANPENGGUNAN
PENGGUNAN
DEMOGRAFI
DEMOGRAFI
1. Mempelajari kuantitas & distribusi penduduk dalam
suatu daerah tertentu
2. Menjelaskan pertumbuhan masa lampau, penurunan
dan persebaran dengan sebaik-baiknya dengan data
yang tersedia.
3. Mengembangkan hubungan sebab akibat antara
perkembangan penduduk dengan bermacam-macam
aspek organisasi sosial.
4. Meramalkan pertumbuhan penduduk di masa datang
dan kemungkinan konsekwensinya
MANFAAT
MANFAATILMU
ILMUDEMOGRAFI
DEMOGRAFI
• Mempelajari kuantitas,komposisi,dan distribusi penduduk
dalam suatu daerah tertentu serta perubahan-perubahannya
• Menjelaskan pertumbuhan masa lampau dan mengestimasi
pertumbuhan penduduk pada masa mendatang.
• Mengembangkan hubungan sebab akibat antara
perkembangan penduduk dan bermacam-macam aspek
pembangunan sosial,ekonomi,budaya,politik,lingkungan,dan
keamanan
• Mmempelajari dan mengantisispasi kemungkinan-
kemungkinan konsekuensi pertumbuhan penduduk pada
masa mendatang.
MASALAH KEPENDUDUDKAN DI
INDONESIA
1) Jumlah Penduduk
Indonesia saat ini menduduki peringkat keempat penduduk terbesar
di dunia setelah Cina, India dan Amerika Serikat. Besarnya jumlah
penduduk sebenarnya merupakan modal dasar pembangunan,  akan
tetapi pembangunan itu sendiri membutuhkan kualitas manusia
yang tinggi.  Besarnya penduduk yang tidak diimbangi dengan
kualitas justru dapat menjadi  beban pembangunan.
2) Laju Pertumbuhan Penduduk
Berdasarkan perkembangan jumlah penduduk , laju pertumbuhan
penduduk negara kita tergolong tinggi yaitu 1,50 % ( 1930-1967 ),
2,10 % ( 1961-1971 ), 2,30 % ( 1971-1980 ),  1, 97 % ( 1980-1990 )
dan 1,6 % ( 1990-2000 ).
Next…
3) Pola Persebaran dan Kepadatan Penduduk.
Pola persebaran penduduk dan kepadatannya, antara satu pulau dengan
pulau lainnya sangat timpang. Misalnya pada tahun 1980, jumlah penduduk
di Pulau Jawa 91,3 juta ( 61,9 % ), Sumatra 18 Juta ( 19 % ), Kalimantan 6,7
juta ( 4,5 % ), Sulawesi 10,4 juta ( 7,1 % ),dan pulau-pulau lain 11,1 juta ( 7,5 %
). Tentang kepadatan penduduk juga mengalami ketimpangan,  dimana
tertinggi DKI Jakarta dengan kepadatan 11.023 dan Irian Jaya terendah 3.
4) Struktur Umur Penduduk
Penduduk Indonesia yang tergolong usia  muda( balita ) jumlahnya relatif
besar. Pada tahun 1980 misalnya,  segmen usia balita mencapai 21 juta jiwa.
Makin besar jumlah penduduk muda akan menyebabkan angka beban
ketergantungan yang tinggi.
5) Kualitas Penduduk
Jumlah penduduk yang besar, laju pertumbuhan yang tinggi, persebaran dan
kepadatan penduduk tidak seimbang dan struktur umur yang kurang
menguntungkan berdampak langsung pada tingkat kualitas penduduk .

Anda mungkin juga menyukai