Anda di halaman 1dari 21

disusun/disajikan

oleh :

Dr. RUSITO, AMP, S.Sos, M.Si


Dosen Tetap STIA BANTEN
1. Administrasi

2. Pemerintahan

3. Desa

4. Pemerintahan Desa

5. Administrasi Pemerintahan Desa


PENGERTIAN ADMINISTRASI

ADM
SEMPIT LUAS

Administrasi berasal dari bahasa latin :


ad = berarti intensif dan ministrare :
berarti melayani, membantu, memenuhi
jadi administrasi berarti melayani,
membantu secara intensif

berasal dari bahasa Inggris


• Sebagai kegiatan tata usaha kantor (catat mencatat, mengetik,
”Administration” yaitu Keseluruhan
menggandakan dan sebagainya) proses kerjasama antara dua orang
• Tata usaha yang mencakup setiap pengaturan yang rapi dan
sistematis serta penentuan fakta-fakta secara tertulis, dengan
manusia atau lebih yang didasarkan
tujuan memperoleh pandangan yang menyeluruh serta atas rasionalitas tertentu untuk
hubungan timbal balik antara satu fakta dengan fakta lainnya.
• Suatu alat yang dapat dipakai menjamin kelancaran dan
mencapai tujuan bersama yang telah
keberesan bagi setiap manusia untuk melakukan hubungan, ditentukan sebelumnya.(Siagian:2003:2)
persetujuan dan perjanjian atau lain sebagainya antara sesama
manusia da/atau badan hukum yang dilakukan secara tertulis.
• Suatu pekerjaan yang sifatnya mengatur segala sesuatu
pekerjaan yang berhubungan dengan tulis menulis, surat-
menyurat dan mencatat (membukukan) setiap
perubahan/kejadian yang terjadi di dalam organisasi itu.
PENGERTIAN ADM PEKERJAAN ADM BUKAN PEKERJ ADM

Proses kerjasama antara dua 1. Kerjasama dua orang atau 1. Pekerjaan dapat
orang atau lebih berdasarkan lebih dilaksanakan 1 orang
rasionalitas tertentu untuk 2. Organisasi 2. Tidak ada organisasi
mencapai tujuan bersama yang 3. Manajemen (unsur-unsur 3. Unsur-unsur manajemen
telah ditentukan. manajemen dan prinsip- skala kecil
prinsip manajemen) 4. Prinsip-prinsip manajemen
Administrasi adalah segenap 4. Tujuan bersama dilakukan spontan
rangkaian perbuatan 5. Tujuan pribadi
penyelenggaraan dalam setiap
usaha kerjasama sekelompok
Pekerjaan besar,
manusia untuk mencapai tujuan memerlukan
Pekerjaan Kecil,
tertentu waktu pendek,
banyak orang tujuan pribadi
dan jangka
waktu lama
PEKERJAAN ADM BUKAN PEKERJ ADM
PEMERINTAHAN
 printah adalah perkataan yang bermaksud
menyuruh melakukan sesuatu;
 pemerintah adalah kekuasaan memerintah
sesuatu negara (lembaga).
 Pemerintahan adalah perbuatan (cara, hal
urusan dan sebagainya) memerintah.
LEMBAGA PEMERINTAHAN
(MENURUT S PAMUDJI)

 PEMERINTAH DALAM ARTI SEMPIT DAN


PEMERINTAH DALAM ARTI LUAS

 EKSEKUTIF DALAM KONOTASI POLITIK DAN


EKSEKUTIF DALAM KONOTASI
ADMINISTRATIF
PEMERINTAH
(Pamudji : 1992: 24)
Eksekutif
Menurut E.H. Schell dalam satuan organisasi administratif terdapat 3 golongan pegawai/pejabat
yaitu para administrator, para eksekutif dan para pegawai bawahan (employce)
Eksekutif dalam arti politik yang menjabat disebut pejabat politik, Ciri-ciri pejabat politik yaitu :
•Dipilih oleh masyarakat.
•Tidak mengutamakan kompetensi pendidikan
•Masa jabatan setiap periode tertentu.
Eksekutif dalam arti administratif yang menjabat disebut pejabat administratif atau pejabat
karier, dengan ciri-ciri sebagai berikut :
•Ditunjuk
•Mengutamakan kompetensi pendidikan.
•Masa Jabata cukup panjang
Eksekutif di Indonesia
 Contoh pejabat politik di Indonesia yaitu Presiden,
DPR, DPD, Gubernur, Bupati/Walikota dan DPRD.
 Contoh pejabat politik yang rekrutmennya bersifat
khusus yaitu Menteri dan Jaksa Agung.
 Contoh pejabat karier yang rekrutmennya melalui
lembaga politik, Panglima TNI, Kapolri.
 Contoh pejabat khusus yang rekrutmenya melalui
lembaga politik yaitu BPK, KPK
EKSEKUTIF DALAM KONOTASI
ADMINISTRATIF (MN E.H SCEHEL)
paraadministrator,
para eksekutif dan para
pegawai bawahan
(employce)
STRUKTUR PEMERINTAHAN

ELITE PRESIDEN, MENTERI,


GUB/BUP/WAL

BIROKRASI PNS/TNI/POLRI

MASYARAKAT
LEMBAGA/INDIVIDU
Pengertian Pemerintahan dan
Pemerintah
 Pemerintah Pusat adalah Presiden Republik Indonesia yang
memegang kekuasaan pemerintahan negara Republik Indonesia yang
dibantu oleh Wakil Presiden dan menteri sebagaimana dimaksud
dalam Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945
 Pemerintahan Daerah adalah penyelenggaraan urusan pemerintahan
oleh pemerintah daerah dan dewan perwakilan rakyat daerah menurut
asas otonomi dan tugas pembantuan dengan prinsip otonomi seluas-
luasnya dalam sistem dan prinsip Negara Kesatuan Republik Indonesia
sebagaimana dimaksud dalam Undang-Undang Dasar Negara Republik
Indonesia Tahun 1945.
 Pemerintah Daerah adalah kepala daerah sebagai unsur
penyelenggara Pemerintahan Daerah yang memimpin pelaksanaan
urusan pemerintahan yang menjadi kewenangan daerah otonom.
(UU No. 23/2014)
PENGERTIAN DESA
Kata desa berasal dari bahasa India yaitu
swadesi yang berarti tempat asal, tempat tinggal,
negeri asal atau tanah leluhur yang merujuk pada
satu kesatuan hidup dengan satu kesatuan
norma, serta memiliki batas yang jelas.
(Soetardjo, 1984:15, Yuliati, 2003:24, Sadu
Wasistiono: 2006 : 7)
Pengertian Desa
 Desa adalah desa dan desa adat atau yang disebut
dengan nama lain, selanjutnya disebut Desa, adalah
kesatuan masyarakat hukum yang memiliki batas
wilayah yang berwenang untuk mengatur dan
mengurus urusan Pemerintahan, kepentingan
masyarakat setempat berdasarkan prakarsa
masyarakat, hak asal usul, dan/atau hak tradisional
yang diakui dan dihormati dalam sistem pemerintahan
Negara Kesatuan Republik Indonesia. (UU 6/2014)
DESA DILIHAT DARI BERBAGAI
PERSPEKTIF (Sudut Pandang)

1. Ekonomi (lumbung bahan mentah (raw material) dan


tenaga kerja(man power))

2. Sosiologi (kesatuan masy atau komunitas penduduk yang


bertempat tinggal dan saling mengenaI, corak kehidupan relative homogen,
tergantung pada alam, sifat sederhana, okatan osial, adat dan tradisi yang kuat.
Makna positif kebersamaan dan kejujuran, makna negative kebodohan dan
ketertinggalan.

3. Politik dan Adpemerintahan, adanya


wewenang atau kekuasaan untuk menjalankan pemerintahan desa.
(Sadu Wasistiono; 2006;12-14)
Pemerintahan Desa dan
Pemerintah Desa
Pemerintahan Desa adalah penyelenggaraan urusan
pemerintahan dan kepentingan masyarakat setempat dalam
sistem pemerintahan Negara Kesatuan Republik Indonesia.

Pemerintah Desa adalah Kepala Desa atau yang disebut


dengan nama lain dibantu perangkat Desa sebagai unsur
penyelenggara Pemerintahan Desa.
(UU 6/2014)
Pengertian Administrasi
Pemerintahan Desa (sempit)

• Sebagai kegiatan tata usaha kantor (catat


mencatat, mengetik, menggandakan dan
sebagainya)
• Kegiatan Tata Usaha Kantor Desa
• Kegiatan tata usaha seperti catat-mencatan,
mengetik yang dilakukan oleh semua
perangkat desa bertempat di kantor desa
Pengertian Administrasi
Pemerintahan Desa (luas)
• Proses kerjasama antara dua orang atau lebih berdasarkan rasionalitas tertentu untuk mencapai tujuan bersama yang telah
ditentukan.
• Pemerintahan Desa adalah penyelenggaraan urusan pemerintahan dan kepentingan masyarakat setempat dalam sistem pemerintahan Negara
Kesatuan Republik Indonesia.

• Proses kerjasama antara Pemerintah Desa (Kades dan


Prades) dan unsur masyarakat desa dalam
penyelenggaraan urusan pemerintahan dan kepentingan
masyarakat setempat berdasarkan ketentuan Perundang-
Undangan untuk mencapai visi dan misi desa yaitu
meningkatkan kesejahteraan masyarakat desa.
PERTANYAAN :

1.Jelaskan dan berikan Contoh Pekerjaan Administrasi dan pekerjaan


Bukan administrasi
2.Jelaskan dan berikan contoh administrasi dalam arti sempit dan
administrasi dalam arti luas
3.Jelaskan pemerintahan dalam arti luas dan pemerintahan dalam arti
sempit
4.Jelaskan eksekutif dalam arti luas dan eksekutif dalam arti sempit.
5.Jelaskan mengapa pemerintahan desa termasuk dalam pekerjaan
administrasi dalam arti luas.
6.Jelaskan pengertian administrasi, pemerintahan, pemerintah, desa,
Pemerintahan desa, pemerintah desa dan administrasi pemerintahan desa.
7.Jelasakan dan berikan contoh administrasi desa dalam arti sempit dan
administrasi desa dalam arti luas

Anda mungkin juga menyukai